Pendampingan Desa Siaga Bencana Berbasis Komunitas Dalam Meningkatkan Masyarakat Tangguh Bencana Di Desa Dangiang Kecamatan Kayangan Kabupaten Lombok Utara

Yudhi Lestanata, Hidayatullah Hidayatullah, Inka Nusamuda Pratama

Abstract


This article is the result of community service activities in the form of community-based disaster preparedness village assistance in improving disaster-resilient communities in Dangiang Village, Kayangan District, North Lombok Regency. Dangiang Village is prone to potential disasters. So to anticipate and deal with disasters so that threats do not cause a protracted burden of suffering, namely by our willingness to prepare for disaster management in a measured, integrated, focused manner, together by reducing the impact of disasters by developing management efforts based on resilient rural communities. Thus, the existence of the village with its community becomes very important. Therefore, this disaster management training and assistance activity provides materials related to: (1) assistance in preparing the PB draft; (2) community-based disaster risk reduction; (3) the importance of PB planning regulations and documents; (4) Assistance in Disaster Potential Inventory. For training activities, the materials prepared according to the needs of the Dangiang Village disaster preparedness volunteer team, include: (1) Emergency First Aid Training (PPGD); (2) Training for the Evacuation of Affected Victims (Lifting Moving); (3) Determination of Evacuation Paths and Temporary Evacuation Places; (4) Simulation of Disaster Emergency and Victim Evacuation.


Full Text:

PDF

References


Desmonda, Irjaya, N., & Pamungkas, A. (2014). Penentuan Zona Kerentanan Bencana Gempa Bumi Tektonik di Kabupaten Malang Wilayah Selatan. Jurnal Teknik POMITS, 3(2), C-107–112.

Hijri, Y. S., Kurniawan, W., & Hilman, Y. A. (2020). Praktik Penyusunan Peraturan Desa (Perdes) sebagai Penguatan Desa Tangguh Bencana di Kabupaten Malang. Amalee: Indonesian Journal of Community Research and Engagement, 1(01), 1–11. https://doi.org/10.37680/amalee.v1i01.131

Lestari, Ayu Widya dan Husna, C. (2017). Sistem Peringatan Bencana Dan Mobilisasi Sumber Daya Dalam Menghadapi Bencana Gempa Bumi Dan Tsunami. Idea Nursing Journal, 8(2), 23–29. https://doi.org/10.52199/idea.v8i2.8816

Mustafa, B. (2010). Analisis Gempa Nias Dan Gempa Sumatera Barat Dan Kesamaannya Yang Tidak Menimbulkan Tsunami. Jurnal Ilmu Fisika | Universitas Andalas, 2(1), 44–50. https://doi.org/10.25077/jif.2.1.44-50.2010

Pramono, S., & Yusuf, M. (2015). Implementasi Penanggulangan Bencana Berbasis Masyarakat ( Studi Pengembangan Penanggulangan BencanaDesa Tangguh di Desa Boboh Kecamatan Menganti ). Jurnal Ilmu Administrasi, XII(April), 137–150.

Tenda, J. (2013). Evaluasi Gempa Daerah Sulawesi Utara Dengan Statistika Ekstrim Tipe –I. Jurnal Ilmiah Media Engineering, 3(1), 98943

Zitri, I., Rifaid, R., & Lestanata, Y. (2020). Implementasi Dana Desa dalam Meningkatkan Kesejahteraan Masyarakat Desa Berdasarkan Undang-Undang Nomor 6 Tahun 2014 Tentang Desa. Journal of Governance and Local Politics (JGLP), 2(2), 164-190.

Zitri, I. (2020). Akuntabilitas Pemerintahan Desa Benete dalam Pengelolaan Anggaran Pendapatan dan Belanja Desa (APBDes). Gorontalo Journal of Government and Political Studies, 3(2), 070-087.

Zitri, I. (2022). Akuntabilitas Pemerintahan Desa Sekongkang Bawah Dalam Pengelolaan Anggaran Pendapatan Dan Belanja Desa (APBDes) Kecamatan Sekongkang Kabupaten Sumbawa Barat. JIAP (Jurnal Ilmu Administrasi Publik), 10(2), 109-126.

Lestanata, Y., & Zitri, I. (2020). Optimalisasi Sektor Pariwisata Pulau Kenawa Guna Meningkatan Pendapatan Asli Desa (PADes). Journal of Governance and Local Politics (JGLP), 2(1), 25-47.




DOI: https://doi.org/10.31764/jamin.v1i3.10182

Refbacks

  • There are currently no refbacks.


This publication is indexed by: