SOSIALISASI PENGELOLAAN LIMBAH TAHU TEMPE GUNA MENGURANGI PENCEMARAN LINGKUNGAN DI KANTOR LURAH ABIAN TUBUH KOTA MATARAM

Muhammad Aprian Jailani, Muhammad Ali, Muhammad Ariy Dermawan

Sari


Sentra industri tahu tempe Kota Mataram tercatat diperindag dan memiliki izin sebanyak 327 tersebar di wilayah Kecamatan seperti sandubaya 107 unit usaha. Lurah Abiantubuh baru terdiri dari 8 lingkungan yang persentasi sebagian masyarakat penduduk mendapatkan penghasilan melalui jasa perdagangan, salah satunya adalah tahu/tempe. Industri olahan pangan tahu tempe memiliki kontribusi terhadap sektor ekonomi, namun memiliki dampak terhadap lingkungan. Namun berdampak pada pencemaran lingkungan, Hasil produksi menghasilkan limbah padat dan cair yang sebagian besar di buang ke alam terbuka dan badan air, masalah yang lain muncul adalah hasil pembakaran berupa arang dan sisa pembakaran dibuang ke sungai yang menyebabkan terjadinya sidimentasi yang berdampak terjadinya degradasi lingkungan.

Kata Kunci


Pengelolaan Limbah, Tahu Tempe, Pencemaran Lingkungan.

Teks Lengkap:

PDF

Referensi


Addinul Yakin, Pelaksanaan manajemen produksi pada agroindustri tahu dan tempe di Kota Mataram.

Balitbang Kota Mataram. 2021. “sentralisasai tahu tempe

Dinas Lingkungan Hidup Kota Mataram , Revcisi Rencana Strategis Lingkungan Hidup Kota Mataram 2016-2021.

Diyah Maharani, Kusnandar, Susi Wuri Ani, SEPA : Vol. 15 No.2 Februari 2019 : 136 – 146 Analisis Usaha Dan Strategi Pengembangan Industri Rumah Tangga Tempe Kedelai Di Kabupaten Karanganyar Kentak Yuli Ambara, I Nyoman Gede Ustriyana, I Ketut Rantau, E-Jurnal Agribisnis dan Agrowisata ISSN: 2301-6523 Vol. 6, No. 2, April 2017, Profil Usaha Industri Kecil Tahu dan Tempe “MakmurJaya” di Kecamatan Denpasar Barat, Kota Denpasar

Fibria Kaswinarni, Kajian Teknis Pengolahan Limbah Padat Dan Cair Industri Tahu.

Fitri Rahmawati, Teknologi Proses Pengolahan Tahu Dan Pemanfaatan Limbahnya, 2013.

Halimatus Sa’diyah, Addinul Yakin, Johan Bachry, dan Anas Zaini, Agrimansion Volume II Nomor 02, 2002: 221-238, FAKTOR PENENTU HARGA DAN MUTU KEDELE BAGI INDUSTRI TAHU DAN TEMPE DI

KOTA MATARAM.

Handayani R Prosiding PEPADU 2020 eminar Nasional Pengabdian kepada Masyarakat Tahun 2020, Peningkatan Kemampuan Manajerial Pelaku Usaha Tahu – Tempe Di Kelurahan Kekalik Jaya.

Silvia Anzitha, Agrica (Jurnal Agribisnis Sumatera Utara) Vol.12 No.2/Oktober 2019, Analisis Pendapatan Usaha Pembuatan Tempe Dengan Tahu di Kota Langsa.




DOI: https://doi.org/10.31764/jp-publik.v1i2.7035

Refbacks

  • Saat ini tidak ada refbacks.


CALL FOR PAPER 2024

 

Yth. kepada Penulis, peneliti, praktisi, etc.

Kami mengundang Bpk/ibu untuk mempublikasikan hasil Pengabdian Masyarakat bidang Administrasi Publik di (JP-P) Jurnal Pengabdian Publik pada:

Volume 4, No. 1, April 2024. 

Volume 4, No, 2, Desember 2024.


Setiap Manuscript Artikel, sebelum submit mohon disesuaikan dengan template.

Silahkan kirim full paper (. * doc) via the Register/Login form.



    



Terimakasih 
Hormat Kami 




Editor In chief


This publication is indexed by: