Kepatuhan Ibu Hamil Dalam Mengkonsumsi Tablet Fe (Ferrum) Terhadap Kejadian Anemia Di Desa Langgenharjo Kecamatan Juwana

Yulia Pratiwi, Tya Safitri

Abstract


ABSTRAK

Selama kehamilan, tubuh wanita memerlukan lebih banyak darah untuk mendukung pertumbuhan bayi. Wanita hamil berisiko tinggi mengalami anemia defisiensi besi. Wanita hamil membutuhkan zat besi tambahan untuk memasok oksigen ke bayi. Untuk itulah wanita hamil perlu mengkonsumsi Fe untuk mensuplai kebutuhan darah. Kepatuhan dalam konsumsi tablet Fe merupakan hal yang perlu diperhatikan. Tujuan penelitian ini adalah untuk mengetahui bagaimana pengaruh kepatuhan ibu hamil dalam konsumsi tablet Fe terhadap tingkat kejadian anemia di Desa Langgenharjo, Kecamatan Juwana. Penelitian ini menggunakan jenis rancangan observasional analitik dengan pendekatan cross sectional, observasi atau pengumpulan data, serta pemberian edukasi di Desa Langgenharjo. Metode yang digunakan dalam penelitian adalah metode kuantitatif yang bersifat deskriptif non eksperimental.  Instrumen penelitian yang digunakan dalam peneltian ini berupa kuesioner dan edukasi. Data dianalisis dengan SPSS 22,0 dengan menggunakan uji normalitas, uji Chi-Square. Hasil penelitian menunjukan bahwa tidak terdapat hubungan antara kepatuhan ibu hamil dalam mengkonsumsi tablet Fe terhadap tingkat kejadian anemia dengan p (value) 0,229.

Kata kunci : Kepatuhan; Ibu hamil; Konsumsi; Tablet Fe.


ABSTRACT

During pregnancy, a woman's body needs more blood to support the baby's growth. Pregnant women are at high risk for iron deficiency anemia. Pregnant women need extra iron to supply oxygen to the baby. For communication, pregnant women need to take iron to supply blood. Compliance with the consumption of Fe tablets is something that needs attention. The purpose of this study was to see how compliance of pregnant women in consuming Fe tablets on the incidence of anemia in Langgenharjo Village, Juwana District. This research used an analytic observational design with a cross sectional approach, observation or data, as well as providing education in Langgenharjo Village. The method used in this research is quantitative quantitative which is descriptive non-experimental. The research instruments used in this research were questionnaires and education. Data were analyzed using SPSS 22.0 using normality test, Chi-Square test. The results showed that there was no effect between pregnant women in consuming Fe tablets on the incidence rate of anemia with p (value) 0.229.


Keywords : Compliance; Pregnant women; Consumption; Fe Tablet.


Keywords


Compliance Pregnant women Consumption Fe Tablet

Full Text:

PDF

References


Amni S.N .(2017). Hubungan antara Kepatuhan Konsumsi Tablet Besi, Status Gizi, dan Pola Makan dengan Kejadian Anemia pada Ibu Hamil. Diterbitkan. Makasar: Fakultas Kedokteran Universitas Hasanuddin Makasar

Elhassan EM, Abbaker AO, Haggaz AD, Abubaker MS, Adam I. (2010). Anemia and low birth weight in Medani, Hospital Sudan. BMC Res Notes. 2010;28(3):181.

Fathonah, Siti. (2016). Gizi & Kesehatan untuk Ibu Hamil. Erlangga : Jakarta.

Gebre A, Afework M, Belachew E. (2015). Assessment of factors associated with adherence to iron-folic acid supplementation among urban and rural pregnant women in North Western Zone of Tigray, Ethiopia: comparative Study. Int J Nutr Food Sci. 2015;4(2):161–8.

Kedir H, Berhane Y, Worku A. (2013). Chewing and restrictive dietary behaviors are associated with anemia among pregnant womenin high prevalence rural communities in eastern Ethiopia. PLoS One. 2013; 4;8(11):e78601.

Kementria Kesehatan RI. (2011). Profil Kesehatan Indonesia 2010. Jakarta: Kementrian Kesehatan RI.

Kementrian Kesehatan RI. (2015). Profil Kesehatan Indonesia 2015. Jakarta: Kementrian Kesehatan RI.

Liu JM, Mei Z, Ye R, Serdula MK, Ren A, Cogswell ME. (2013). Micronutrient supplementation and pregnancy outcomes: double-blind randomized controlled trial in China. JAMA Intern Med. 2013;173(4):276–82

Mary Wanjira Kamau,Waithira Mirie, and Samuel Kimani, (2018). Compliance with Iron and folic acid supplementation (IFAS) and associated factors among pregnant women: results from a crosssectional study in Kiambu County, Kenya. BMC Public Health. 2018; 18: 580.

Mei Z, Serdula MK, Liu JM, Flores-Ayala RC, Wang L, Ye R, Grummer-Strawn LM. (2014). Iron-containing micronutrient supplementation of Chinese women with no or mild anemia during pregnancy improved iron status but did not affect perinatal anemia. J Nutr. 2014;144(6):943–8.

Mursiani, A., Ermawati, N., Oktaviani, N. (2013). Gambaran Penggunaan Obat Dan Kepatuhan Mengkonsumsi Obat Pada Penyakit Hipertensi Di Instlasi Rawat Jalan RSUD Kraton Kabupaten Pekalongan Tahun 2013.

Sengpiel V, Bacelis J, Myhre R, (2014), Folic acid supplementation, dietary folate intake during pregnancy and risk for spontaneous preterm delivery: a prospective observational cohort study . BMC Pregnancy Childbirth, 2 November 2014.

Wulandari, Ratna. (2018). Pengaruh kepatuhan ibu hamil dalam mengkonsumsi tablet fe terhadap kadar hb ibu hamil trimester iii, vol 8.

Yeni Andriyani, Supriyadi Hari Respati, Okid Paramaastirin. (2016). Effectiveness of Pregnant Woman Class in The Prevention of Pregnancy Anemia in Banyuwangi, East Java, J. Of Maternal anda Child Health, Vol 1 No. 4 2016.pp, 230-241.




DOI: https://doi.org/10.31764/lf.v2i1.3857

Refbacks

  • There are currently no refbacks.


EDITORIAL OFFICE: