Model NHT untuk Meningkatkan Hasil Belajar Siswa Sekolah Dasar (Literature Review)
Abstract
Abstract: The NHT learning model can be used to create interactive learning so that it can improve student learning outcomes. This study aims to conduct a literature review related to the use of the NHT model to improve the learning outcomes of elementary school students. The research method used in this study is the SLR (Systematic Literature Review) method. Data collection is done by documenting articles that have similar research. The articles used were 25 national journals indexed by Google Scholar. Based on this research, it was found that the NHT model can improve students' thinking skills and mathematics learning outcomes. Based on the literature review conducted, the NHT model is widely used for elementary school mathematics subjects.
Abstrak:Model pembelajaran NHT dapat digunakan untuk menimbulkan pembelajaran yang interaktif sehingga dapat meningkatakan hasil belajar siswa. Penelitian ini bertujuan untuk melakukan kajian literartur terkait dengan penggunaanmodel NHT untuk meningkatkan hasil belajar siswa Sekolah Dasar. Metode penelitian yang digunakan dalam penelitian ini adalah metode SLR (Systematic Literature Review). Pengumpulan data dilakukan dengan mendokumentasikan artkel yang memiliki penelitian serupa. Artikel yang digunakan sebanyak 25 Jurnal nasional terindeks google scholar. Berdasarakan penelitian ini didapat bahwa model NHT dapat meningakatkan kemampuan berpikir dan hasil belajar matematika siswa. Berdasarkan kajian literatur yang dilakukan model NHT banyak digunakan untuk mata pelajaran matematika Sekolah Dasar.
Keywords
Full Text:
PDFReferences
Alfiansyah, I. (2018). Penerapan Pembelajaran Kooperatif Tipe NHT untuk Meningkatkan Hasil Belajar Siswa Kela III Sekolah Dasar. JTIEE, 85-93.
Alizamar. (2016). Teori Belajar dan Pembelajaran. Yogyakarta: Media Akademi.
Aprilia, L. A., Slameto, & Radia, E. H. (2018). Meningkatkan Hasil Belajar PPKN Melalui Model Pembelajaran Numbered Heads Together Berbasis Kurikulum 2013. WacanaAkademika, 85-98.
Astrawan, I. (2014). Penerapan Model Kooperatif Tipe NHT Dalam Meningkatkan Hasil Belajar Siswa Pada Mata Pelajaran IPA Di Kelas V SDn 3 Tonggolobibi. Jurnal Kreatif Tadulako Online, 227-242.
Azmia, R. R., & Supriyono. (2014). Penerapan Model Pembelajaran Kooperatif Tipe NHT untuk Meningkatkan Hasil Belajar Tematik Tema Peristiwa SiswaKelas 2 Sekolah Dasar. JPGSD, 1-10.
Dadri, P., Dantes, N., & Gunamantha, M. (2019). Pengaruh Model Pembelajaran Kooperatif Tipe NHT terhadap. PENDASI: Jurnal Pendidikan Dasar Indonesia, 84-93.
Dahni, A. (2018). Penerapan Model Kooperatif Tipe NHT untuk Meeningkatkan Hasil Belajar PKN Siswa Kelas VI SD Negeri 010 Keresek Kecamatan Gunung Toar. Jurnal PAJAR (Pendidikan dan Pengajaran), 234-239.
Ertanti, D. (2016). Penerapan Model Pembelajaran Kooperatif Tipe NHT pada Mata Pelajaran IPA untuk Meningkatkan Prestasi Belajar Siswa Kelas V Sekolah Dasar. MODELING: Jurnal Program Studi PGMI, 10-20.
Ikhwandari, L. A., Harjono, N., & Airlanda, G. S. (2019). Peningkatan Motivasi dan Hasil Belajar Siswa Peserta dengan Model Numbered Head Together (NHT). Jurnal Bacedu, 2101-2112.
Junaedi, I. (2019). Proses Pembelajaran yang Efektif. JISAMAR, 19-25.
Kurnia, V. T., Damayani, A. T., & Kiswoyo. (2019). Keefektifan Model Pembelajaran Number Head Together (NHT) Berbantu Media Puzzle Terhadap Hasil Belajar Matematika. Jurnal Ilmiah Sekolah Dasar, 192-201.
Marhadi, H. (2014). Penerapan Model Pembelajaran Kooperatif Tipe Numbered Heads Together (NHT) untuk Meningkatkan Hasil Belajar Siswa Kelas Vd SDN 184 Pekanbaru. Jurnal Primary Program Studi Pendidikan Guru Sekolah Dasar Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan Universitas Riau, 73-81.
Mudana , I. K. (2021). Penerapan Model Pembelajaran Kooperatif Tipe Numbered Heads Together (NHT) Meningkatkan Hasil Belajar PKn. Journal of Education Action Research, 86-94.
Muliandari, P. T. (2019). Pengaruh Model Pembelajaran Kooperatif Tipe NHT (Numbered Head Together) Terhadap Hasil Belajar Matematika. International Journal of Elementary Education, 132-140.
Permana, E. P. (2016). Penerapan Metode Pembelajaran Kooperatif Numbered Heads Together (NHT) untuk Meningkatkan Hasil Belajar dean Berpikir Kritis Siswa Pada Mata Pelajaran IPS SD. Jurnal Pendidikan Dasar Nusantara, 50-58.
Sari, D. K. (2017). Peningkatan Hasil Belajar IPS Menggunakan Model Kooperartif Tipe Numbered Head Together (NHT) pada Siswa Kelas 6 Sekolah Dasar. Jurnal Penelitian Pendidikan, 9-14.
Setiyowati, L., & Inah, E. N. (2020). Penerapan Model Number Head Together (NHT) dalam Meningkatkan. Jurnal Pendidikan Dasar, 23-30.
Shoimin, A. (2017). 68 Model Pembelajaran Inovatif dalam Kurikulum 2013. Yogyakarta: Ar-Ruzz Media.
Suandewi , N. K., & Wibawa, I. M. (2017). Penerapan Model Pembelajaran Numbered Head Together Meningkatkan Hasil Belajar Siswa Kelas IV SD No.3 Kapal. Jurnal Ilmiah Sekolah Dasar, 59-66.
Suhardi, Pasaribu, M., & Nuryanti, S. (2014). Penerapan Model Pembelajaran Kooperatif Tipe Numbered Head Together (NHT) untuk Meningkatkan Hasil Belajar Siswa pada Mata Pelajaran IPA Kelas IV SD Negeri 3 Tondo. Elementary School of Education E-Journal, 26-33.
Suparyono. (2018). Penerapan Model Pembelajaran Kooperatif Tipe NHT untuk Meningkatkan Hasil Belajar IPS Siswa Kelas V SD Negeri 016 Marsawa. Jurnal PAJAR (Pendidikan dan Pengajaran), 950-956.
Surya, Y. F. (2018). Penerapan Model Numbered Head Togrther untuk Meningkatkan Hasil Belajar IPS Kelas IV SD. Jurnal Basicedu, 135-139.
Syah, A. (2018). Penerapan Model Pembelajaran Kooperatif Tipe NHT untuk Meningkatkan Hasil Belajar IPS Siswa Kelas VI SD Negeri 016 Bukit Timah Kecamatan Dumai Selatan. Jurnal PAJAR (Pendidikan dan Pengajaran), 346-350.
Triandini, E., Jayanatha, S., Indrawan, A., Putra, G. W., & Iswara, B. (2019). Metode Systematic Literature Review untuk Identifikasi Platform dan Metode Pengembangan Sistem Inforemasi di Indonesia. IJIS, 63-67.
Vitoria, L., & Akhwilla, V. V. (2018). Penerapan Model Pembelajharan Kooperatif Tipe NHT untuk Meningkatkan Hasil Belajar Siswa pada Materi Pecahan di Kelas V SDN 2 Banda Aceh. Jurnal Pesona Dasar, 11-21.
Wijayanti, D. D., & Julianto. (2014). Penerapan Model Pembelajaran Kooperatif Tipe NHT untuk Meningkatkan Hasil Belajar di Sekolah Dasar. JPGSD, 1-12.
Refbacks
- There are currently no refbacks.