Dampak Keberadaan Zona Industri Terhadap Permukiman

Linda Dwi Rohmadiani, Dio Perdana Erditya Subekti

Abstract


Kecamatan Buduran merupakan salah satu kecamatan di Kabupaten Sidoarjo yang dijadikan sebagai zona industri. Keberadaan industri-industri besar menimbulkan dampak terhadap permukiman sejauh kurang lebih 0-1,5 Kilometer dari lokasi industri, sehingga munculnya permukiman buruh atau pekerja industri, kawasan permukiman kumuh, polusi air, dan kawasan banjir. Tujuan penelitian ini adalah mengidentifikasi dampak keberadaan zona industri terhadap kawasan permukiman. Metode penelitian menggunakan analisis Multi Bufferring. Teknik pengumpulan data dilakukan dengan observasi, dokumentasi, dan survey instansi. Dampak keberadaan industri Kecamatan Buduran pada Tahun 2008 adalah sejauh kurang lebih 0-500 meter dari lokasi industri yakni antara lain  terdapat permukiman kumuh di 2 desa, kawasan rawan banjir terdapat di 7 desa. Tahun 2018 sejauh kurang lebih 0-500 meter terdapat permukiman kumuh di 8 desa,dan  kawasan rawan banjir terdapat di 15 desa dengan Radius 0-2000 meter.

Keywords


Kawasan Permukiman, Penggunaan Lahan, Zona Industri

Full Text:

PDF

References


Hapsari, AD & Aulia, B. U., Tipologi Wilayah Peri Urban Kabupaten Sidoarjo Berdasarkan Aspek Fisik, Sosial, dan Ekonomi, Jurnal Teknik ITS Vol. 7 No. 2. Surabaya, 2018.

Supriyanto, H. (2017). 301 Hektar Tempat di Sidoarjo Kumuh. www.Harian Bhirawa.com 2016/05. 301-hektar-tempat-di-sidoarjo-kumuh diakses tanggal 13 Januari 2019.

I. R. Susanti and A. Kurniawan, "Konsep kampung Wisata Belanja Berkelanjutan Klaster Industri Kerajinan Mutiara,Emas dan Perak (MEP) di Kelurahan Karang Pule, Kecamatan Sekarbela Kota Mataram," Planoearth, pp. 23-29, 2018.

Anonim, Analisis Spasial, Surabaya: Politeknik Eletronika Negeri Surabaya, 2018.

Malisawati, D. Y., Dampak Keberadaan Industri Kelapa Sawit Terhadap Tata Lingkungan Permukiman di Kelurahan Kumasari Kabupaten Mamuju Utara, Doktoral Disertasi Universitas Islam Negeri Alauddin Makasar, 2017.

Dirgapraja, V. A., Poluas, R. J. & Lakat, R. S. M., Pengaruh Pengembangan Kawasan Industri Terhadap Permukiman Kecamatan Madidir Kota Bitung, Jurnal Spasial Vol. 6 No. 2, 2019.

Ridwan, I. R., Dampak Industri Terhadap Lingkungan dan Sosial, Jurnal Geografi Gea Vol. 7 No. 2, 2010.

Prahastuti, M., Rumah Susun Bagi Pekerja Pabrik di Kawasan Sub Urban Kabupaten Sidoarjo, Doktoral Disertasi Institut Teknologi Surabaya, 2017.

Kurniawan, E. E., Halimawan, R. A., Kurnini, D. & Suharyanto, Analisis Pengaruh Pengembangan Kawasan Industri Candi Terhadap Banjir Sungai Bringin, Jurnal Karya Teknik Sipil Vol. 6 No. 1, 2017.

BPBD, Data Jenis dan Tingkat Bencana Kabupaten Sidoarjo Tahun 2018, Sidoarjo, 2018.

Pradani, DP, Rahayu, MJ, & Putri, RA., Klasifikasi Karakteristik Dampak Industri pada Kawasan Permukiman Terdampak Industri di Cemani Sukoharjo, ARSITEKTURA Vol. 15 No. 1, 2017.




DOI: https://doi.org/10.31764/jpe.v5i2.2332

Refbacks

  • There are currently no refbacks.


Copyright (c) 2020 Jurnal Planoearth

Creative Commons License
This work is licensed under a Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License.

_________________________________________________________

Jurnal Planoearth 
ISSN 2502-5031 (print) 2615-4226  (online) 
Email: [email protected]
Contact (WA): +62 813-2837-4359

Creative Commons License
This work is licensed under a Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License.

View Planoearth Stats

 

Jurnal Planoearth telah terindeks di: