STRATEGI GURU DALAM MENINGKATKAN KEAKTIFAN BELAJAR SISWA PADA PEMBELAJARAN TEMATIK di MIN 2 LOMBOK BARAT TAHUN PEMBELAJARAN 2022/2023

Roza Fadilah, Muhammad Musfiatul Wardi

Abstract


: Guru memegang peranan penting dalam keberlangsungan sebuah pendidikan. Keaktifan dalam proses pembelajaran dapat merangsang dan mengembangkan bakat peserta didik serta dapat memecahkan permasalahan dalam kehidupan sehari-hari. Pada pembelajaran tematik, siswa tidak mempelajari mata pelajaran melainkan berdasarkan tema yang dibahas.  Namun pada kenyataannya di lapangan, masih ada siswa yang belum aktif dalam belajar baik dalam kelas maupun luar kelas. Berdasarkan observasi awal di MIN 2 Lombok Barat, pada pembelajaran Tematik siswa masih kurang aktif ini terlihat siswa tidak berani mengeluarkan pendapat, serta tidak fokus pada apa yang disampaikan guru. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui Strategi Guru dalam meningkatkan Keaktifan Belajar siswa pada Pembelajaran Tematik di kelas II di MIN 2 Lombok Barat.  Penelitian ini Jenis penelitian ini adalah penelitian deskriptif kualitatif, dengan metode pengumupulan data, Observasi, Wawancara dan dokumentasi. Hasil penelitian, Strategi guru yaitu memberikan motivasi belajar pada siswa, menerapkan model pembelajaran PAKEM, menggunakan media yang sesuai dan menarik, memperbanyak praktik bukan hanya teori, dan memberikan apresiasi atau reward.

Keywords


Guru, Strategi, Pembelajaran Tematik Aktif

Full Text:

PDF

References


Adamy, Khusnul Khatimah. 2018. Skripsi. Pengelolaan Kelas dalam Peningkatan Keaktifan Belajar Siswa di MTsS Pesantren Modern Al-Manar Aceh Barat.

Adhi Kusum Astuti dan Ahmad Mustamil Khoiron. Metode Penelitian Kualitatif, Semarang: Lembaga Pendidikan Sukarno Pressindo (LPSP), 2019

Alamsyah, Yosep Aspat. Expert Teacher (Membedah Syarat-Syarat Untuk Menjadi Guru Ahli Atau Expert Teacher. Jurnal Pendidikan dan Pembelajaran Dasar. Volume 3 Nomor 1. 2016.

Andrianto, Syafrudin Nurdin. Profesi Keguruan. Depok: Jakarta Pers, 2019

Anfarat, Maulana dan Nashran Azizan. Pembelajaran Tematik SD/MI. Jakarta: Kencana, 2020.

Anwar Muhammad . Menjadi Guru Profesional. Jakarta: Prenadamedia, 2018

Baiq Ida Astini. 2018. Tesis. Efektivitas Strategi Pengelolaan Kelas Dengan Pendekatan Model Least Dan Manajemen Display Kelas Dalam Menangani Pelaku Penyimpang Siswa Pada Proses Pembelajaran

Elvina, Purba Keiza. Upaya Guru Dalam Meningkatkan Keaktifan Siswa Melalui Media Quizizzy Pada Proses Pembelajaran During. Jurnal Ilmiah. Volume 1 Nomor 2. 2021.

Hariandi Ahmad dan Ayu Cahyani. Meningkatkan Aktivitas Siswa dalam Menggunakan Pendekatan Inkuiri di Sekolah Dasar. Jurnal Pendidikan Gentala Education. 3. 2018.

Hanum, Rahma Johar Latifah. Strategi Belajar mengajar Untuk Menjadi Guru Yang Profesional. Banda Aceh: Syiah Kuala University, 2021

Khaeruddin Said, Pengembangan Profesi Guru Pada Kurikulum 2013. Riau: PT Indragiri Dot Com, 2019

Hidayat, Rahmat dan Abdillah. Ilmu Pendidikan Konsep, Teori, dan Aplikasinya. Medan: Lembaga Peduli Pengembangan Pendidikan Indonesia (LPPPI), 2019.

Juhji. Peran Urgen Guru Dalam Pendidikan. Jurnal Pendidikan. Volume.10 Nomor 1. 2016.

Kharis Ahmad. 2019. Skripsi. Upaya Peningkatan Keaktifan Siswa Melalui Model Pembelajaran Picture And Picture Berbasis IT Pada Tematik, https://ejournsl.undiksha.ac.id/index.php/JJPGSD/article/download/19387/11458/28444

Lefudin, Belajar & Pembelajaran. Yogyakarta: CV Budi Utama, 2017

Lidia Susanti. Strategi Penelitian Berbasis Motivasi. Bandung: Elex Media Komputindo,2020

Noor Juliansyah. Metodelogi Penelitian. Jakarta: Kencana, 2017.

Nugroho Wibowo. Upaya Peningkatan Keaktifan Siswa Melalui Pembelajaran Berdasarkan Gaya Belajar Di SMK N 1 Saptosari. Jurnal Electronics. Volume 1 Nomor 2. 2016.

Octavia Silphy. Model-Model Pembelajaran. Yogyakarta: CV Budi Utama, 2020.

Safitri, Dewi. Menjadi Guru Profesional. Riau: PT Indragiri Dot Com, 2019.

Sinar. Metode Active Learning- Upaya Peningkatan Keaktifan dan Hasil Belajar Siswa. Yogyakarta: CV Budi Utama, 2018.

Siyonta Sandu dan Sodik Ali. Dasar Metodologi Penelitian. Yogyakarta: Literasi media publishing, 2015

Sugiyono. Metode Penelitian Kuantitatif, Kualitatif, Dan R&D. Bandung: Alfabeta, CV, 2014

Supriadi, Didi dan Deni Darmawan. Pendidikan Karakter. Bandung: Remaja Rosdakarya, 2012

Suyadi. Strategi Pembelajaran Pendidikan Karakter. Bandung: Remaja Rosdakarya, 2015

Umar Sidiq, Moh.Miftachul Choiri. Metode Penelitian Kualitatif di Bidang Pendidikan. Ponorogo: CV.Nata Karya, 2019

Pratiwi, Niryati Dyas. 2013. Skripsi. Upaya Meningkatkan Keaktifan Belajar IPA dengan Pendekatan Inkuiri Bagi Siswa Kelas IV SD Negeri Karanganyar Ngemplek Sleman.




DOI: https://doi.org/10.31764/ibtidaiy.v9i1.23013

Refbacks

  • There are currently no refbacks.




Ibtidaiy Stats

Published by: Ibtida'iy : Jurnal Prodi PGMI incollaboration with Perkumpulan Dosen PGMI Indonesiap-ISSN: 2502-504X dan e-ISSN 2615-1332.

Email: ibtidaiy.[email protected]| Contact: 082333380383

CURRENT INDEXING

     

         

EDITORIAL OFFICE