Pengenalan Profesi Apoteker dan Obat-Obatan kepada Anak-Anak
Abstract
Apoteker merupakan profesi kesehatan yang telah mengucapkan sumpah profesi apoteker dan berperan penting dalam meningkatkan kualitas hidup apasien. Salah satu cara untuk memunculkan cita cita pada anak anak yaitu dengan cara memperkenalkan berbagai macam profesi salah satunya adalah profesi Apoteker. Tujuan kegiatan pengabdian ini adalah agar siswa siswi mengetahui profesi Apoteker serta tugasnya sehingga dapat mengenal dan menumbuhkan minat siswa siswi menjadi Apoteker, serta memperkenalkan kepada siswa siswi tentang obat. Kegiatan pengabdian ini dibagi menjadi 3 tahap yaitu tahap pertama pengenalan, tahap kedua yaitu pemaparan materi secara langsung dan menyanyikan lagu tanya 5.0 dilanjutkan dengan tahap ketiga yaitu penutupan dengan tanya jawab, diskusi dan pemilihan apoteker cilik. Kegiatan ini dapat meningkatkan pengetahuan dan pemahaman siswa siswi tentang profesi Apoteker dan Obat, selain itu kegiatan ini dapat menumbuhkan keinginan (cita cita) siswa siswi untuk menjadi Profesi Apoteker.
Kata kunci: Pengenalan; Apoteker; Obat-obatan; Anak-anak; Apoteker cilik
Full Text:
PDFReferences
Depkes, R. (2017). Peraturan Menteri Kesehatan Republik Indonesia No. 9 Tahun 2017 tentang Apotek. Departemen Kesehatan RI: Jakarta.
Farida, Y., Betari, S. S., Niruri, R., Yugatama, A., Handayani, N., & Prihapsara, F. (2022). Edukasi tentang Obat serta Perilaku Hidup Bersih dan Sehat pada Siswa SDIT Insan Mulia Surakarta. Warta LPM, 70-79.
Monica, B., Mulyanto, F., & Rahmi, A. (2019). Penggunaan Obat Sejak Dini (Tanya Lima O) Kepada Siswa/i SMA Negeri 1 Sukamara. Jurnal Kesehatan Borneo Cendekia, 3(1), 67-70.
Nugraheni, H., & Indarjo, S. (2018). Buku Ajar Promosi Kesehatan Berbasis Sekolah. Deepublish.
Nurmala, I., & KM, S. (2020). Promosi kesehatan. Airlangga University Press.
Parnawi, A. (2021). Psikologi perkembangan. Deepublish.
Ri, K. (2014). Kementerian kesehatan republik indonesia. Jakarta: Pusdatin.
Sari, N. K., & Suswandari, M. (2016). Effektivitas program apoteker kecil (Apcil) terhadap pengetahuan tanaman obat tradisional keluarga di Sekolah Dasar Negeri 2 Sukoharjo tahun ajaran 2015/2016. Jurnal Pendidikan, 25(1), 35-40.
Widiastuti, T. C., Kiromah, N. Z. W., & Ledianasari, L. (2018). Peningkatan Pengetahuan tentang Obat melalui Kegiatan Apoteker Kecil untuk Siswa Sekolah Dasar di Desa Selogiri Kecamatan Karanggayam Kabupaten Kebumen. Prosiding University Research Colloquium,
Yanti, S., & Vera, Y. (2020). Penyuluhan Tentang Cara Penggunaan Obat Yang Baik dan Benar di Desa Manunggang Jae. Jurnal Education and development, 8(1), 26-26.
DOI: https://doi.org/10.31764/lpk.v1i2.23003
Refbacks
- There are currently no refbacks.