PERAN MAHASISWA DALAM THAILAND NATIONAL CHILDREN'S DAY: PEMBELAJARAN DAN DAMPAKNYA BAGI ANAK-ANAK
Abstract
Abstrak: Thailand National Children's Day merupakan perayaan tahunan yang menjadi sarana pembelajaran non-formal bagi anak-anak melalui berbagai aktivitas yang dirancang secara interaktif dan menyenangkan. Dalam kegiatan ini, mahasiswa dari Program Studi Pendidikan Bahasa Inggris Universitas Muhammadiyah Tangerang turut terlibat sebagai bagian dari program pengabdian kepada masyarakat. Mahasiswa berperan sebagai fasilitator dalam sejumlah kegiatan edukatif seperti lokakarya seni, permainan edukatif, storytelling, serta pendampingan pertunjukan kelas. Keterlibatan ini bertujuan untuk menumbuhkan motivasi belajar, meningkatkan kepercayaan diri, serta mendorong pengembangan keterampilan sosial dan kognitif anak-anak melalui pendekatan pembelajaran berbasis pengalaman Selama pelaksanaan, mahasiswa juga memperoleh pengalaman langsung dalam mengelola kegiatan, membangun komunikasi lintas usia, serta menyusun strategi pembelajaran yang kontekstual dan partisipatif. Kegiatan ini memperlihatkan bahwa partisipasi aktif mahasiswa dalam ruang edukatif non-formal dapat memperkuat peran sosial mereka sebagai agen pembelajaran di masyarakat. Namun demikian, sejumlah tantangan turut dihadapi, mulai dari keterbatasan pengalaman, perbedaan latar belakang budaya, hingga minimnya pelatihan awal dan sarana pendukung. Diperlukan dukungan kelembagaan yang lebih kuat serta integrasi program sejenis dalam kurikulum pendidikan tinggi agar manfaat dari kegiatan semacam ini dapat diperluas dan berkelanjutan.
Abstract: Thailand National Children's Day is an annual celebration that serves as a non-formal educational platform for children through interactive and engaging activities. As part of a community service program, students from the English Education Department at Universitas Muhammadiyah Tangerang participated in this event by facilitating a series of educational activities such as art workshops, educational games, storytelling sessions, and class performance assistance. Their involvement aimed to foster learning motivation, build self-confidence, and support the development of children's social and cognitive skills through experience-based learning approaches. Throughout the implementation, the students gained direct experience in managing activities, engaging in intergenerational communication, and designing contextual and participatory learning strategies. The activity demonstrated that student involvement in non-formal educational settings can enhance their social role as learning facilitators in community-based environments. Nevertheless, several challenges were encountered, including limited prior experience, cultural communication gaps, and a lack of preparatory training and supporting resources. Stronger institutional support and the integration of similar programs into higher education curricula are recommended to maximize the long-term impact and sustainability of such initiatives.
Keywords
Full Text:
PDFReferences
Agung Nugraha, R., Rini Harianti, Ms., Putria Carolina, Ms., Ns Rahmawati Shoufiah, Mk., Ns Rus Andraini, Mp., Ely Roy Madoni, M., Nina Mardiana Kes Juliana Batubara, K. M., Sri Hazanah, K., Sri Febrianti, M., MPd Bdn Novi Pasiriani, S., Dian Mardi Yani, Mp., & dr Rini Gusya Liza KedKJ, M. M. (n.d.). Komunikasi dan Psikologi Sosial Penerbit CV.Eureka Media Aksara.
Fadil, K., Fahri, M., Nurpajriah, S., Program, ), Guru, S. P., Ibtidaiyah, M., Islam, A., Ibn, U., & Bogor, K. (2024). Penguatan Profil Pelajar Pancasila Bagi Anak Sekolah Dasar Melalui Program Kampus Mengajar. In Communnity Development Journal (Vol. 5, Issue 1).
Fajar, K., Yasin, N., Abd, M., Said Bima, R., Yasin, F. N., Mahsunah, E., Kurniati, R. F., Pratama, M. T., Fadhil, A., Rikza, U. F., Masruroh, S., Aliyah, S. A., & Damayanti, F. A. (2024). Artikel Nusantara Community Empowerment Review Peranan Mahasiswa dalam Membentuk Desa Wisata Gisik Cemandi sebagai Destinasi Pariwisata di Kecamatan Sedati, Sidoarjo. NCER, 2(1), 9–16. https://journal.unusida.ac.id/index.php/ncer/
Ibnu Sholeh, M., Efendi, N., Junaris, I., Kh Muhammad Ali Shodiq, S., Timur, J., & Sayyid Ali Rahmatulloh, U. (n.d.). Refresh : Manajemen Pendidikan Islam STAI Bhakti Persada Bandung Volume. Agustus, 1(2), 48–73. https://doi.org
Islam, U., Sunan, N., & Yogyakarta, K. (2022). Eksistensi Peran Mahasiswa Dalam Pengabdian Masyarakat Choirul Muna*. In Eastasouth Journal of Impactive Community Services (Vol. 01, Issue 01). https://ejcs.eastasouth-institute.com
Kolb, D. A. (n.d.). Experiential Learning: Experience As The Source Of Learning And Development. http://www.learningfromexperience.com/images/uploads/process-of-experiential-learning.pdf!
Mohammad Setyo Wardono, K., Nur Aisyah, S., Setyo Wardono, M., Anita, atul, Luri Pramana, A., Fizqi Ramadhan, M., Feri Setiawan, A., Qilbi, A., Kartikasari, M., & Dwi Lestari, G. (2024). Artikel Nusantara Community Empowerment Review Peran Mahasiswa sebagai Tenaga Pengajar untuk Meningkatkan Pendidikan. NCER, 2(2), 133–138. https://journal.unusida.ac.id/index.php/ncer/
Pratiwi, W., Supratman, O., & Rahayu, S. (2022). Pengaruh Minat Kerja dan Kemampuan Akademis Terhadap Kesiapan Memasuki Dunia Kerja Mahasiswa Pendidikan Teknik Bangunan. Jurnal Pendidikan Teknik Bangunan, 2(2), 75–88. https://doi.org/10.17509/jptb.v2i2.51663
Salimatul Islamiyah, Annisa Nurul Fadilah, Yusra Faizah, & Arlina Arlina. (2024). Memahami Interaksi Sosial Mahasiswa di Perguruan Tinggi: Studi Kasus di Fakultas Ilmu Tarbiyah dan Keguruan Universitas Islam Negeri Sumatera Utara. JISPENDIORA Jurnal Ilmu Sosial Pendidikan Dan Humaniora, 3(2), 227–235. https://doi.org/10.56910/jispendiora.v3i2.1553
Sidiq, R., Pristi, N., Lukitoyo, S., Janner, S. E., Penerbit, S., & Menulis, Y. K. (n.d.). Strategi Belajar Mengajar Sejarah: Menjadi Guru Sukses.
Vygotsky, L. S., Cole, M., John-Steiner, V., Scribner, S., & Souberman, E. (n.d.). Mind in Society The Development of Higher Psychological Processes.
Zis, S. F., Effendi, N., & Roem, E. R. (2021). Perubahan Perilaku Komunikasi Generasi Milenial dan Generasi Z di Era Digital. Satwika : Kajian Ilmu Budaya Dan Perubahan Sosial, 5(1), 69–87. https://doi.org/10.22219/satwika.v5i1.15550
DOI: https://doi.org/10.31764/jces.v8i2.30543
Refbacks
- There are currently no refbacks.
=======================
JCES (Journal of Character Education Society)
Universitas Muhammadiyah Mataram
Contact Admin:
Email: [email protected]
WhatsApp: +62 852-3764-1341
=======================
=======================
This work is licensed under a Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License.
JCES (Journal of Character Education Society) already indexed:
EDITORIAL OFFICE: