EDUKASI PENYUSUNAN LAPORAN KEUANGAN BAGI PENGUSAHA MUDA DI SEKTOR UMKM DAN START-UP KREATIF

Chita Oktapriana, Lucia Ari Diyani, Huda Aulia Rahman

Abstract


Abstrak: Kegiatan pelatihan ini merupakan sebuah bentuk pengabdian kepada masyarakat yang berfokus pada permasalahan mitra berupa kurangnya kemampuan dalam menyusun dan menyajikan laporan keuangan sesuai Standar Akuntansi Keuangan (SAK) yang tepat. Tujuan pelatihan ini adalah untuk meningkatkan pemahaman peserta dalam membuat laporan keuangan yang tepat agar mampu menjadi dasar pengambilan keputusan internal dan menjadi instrumen pengajuan kredit modal usaha. Metode yang digunakan adalah service learning yang memuat tiga tahapan berupa persiapan, pelaksanaan dan evaluasi dimana pada tahapan pelaksanaan menggunakan pendekatan Participatory Action Research (PAR). Tahap evaluasi yang dilakukan berupa penilaian tingkat pemahaman melalui hasil pre test dan post test. Mitra pelatihan adalah 32 orang pengusa muda di sektor UMKM dan start-up kreatif yang tergabung dalam himpunan pengusaha muda desa Jatireja-Cikarang. Setelah dilakukan serangkaian pelatihan, hasil yang diperoleh adalah peningkatan pemahaman materi dan kemampuan teknis terkait penyusunan laporan keuangan sesuai SAK sebesar rata-rata 68%. Selain itu, tingkat kepuasan mitra pada pelatihan ini mencapai 87% menyatakan sangat puas.

Abstract: This training activity is a form of community service that focuses on partner problems in the form of a lack of ability to prepare and present financial reports according to appropriate Financial Accounting Standards (FAS). The purpose of this training is to increase participants' understanding in making appropriate financial reports so that they can become the basis for internal decision making and become an instrument for applying for business capital loans. The method used is service learning which contains three stages in the form of preparation, implementation and evaluation where the implementation stage uses a Participatory Action Research (PAR) approach. The evaluation phase is carried out in the form of an assessment of the level of understanding through the results of the pre-test and post-test. The training partners are 32 young entrepreneurs in the MSME sector and creative start-ups who are members of the Jatireja-Cikarang village young entrepreneur association. After conducting a series of training, the results obtained were an increase in understanding of the material and technical skills related to the preparation of financial reports in accordance with SAK by an average of 68%. In addition, the level of partner satisfaction in this training reached 87%, stating they were very satisfied.


Keywords


Financial reports; MSME; Start-up; Service Learning; Participatory Action Research.

Full Text:

DOWNLOAD [PDF]

References


Bonifacio, A., Sihite, M., & Derriawan, D. (2021). Pengaruh Strategi Bisnis berupa Kinerja Pengurus dan Kualitas Layanan terhadap Kepuasan Anggota serta Implikasinya pada Keberhasilan Usaha dengan Partisipasi Anggota sebagai Variabel Moderator di Kokapura-Jakarta. Ekobisman, Jurnal Ekonomi Bisnis Manajemen, 6(1). https://journal.univpancasila.ac.id/index.php/ekobisman/article/view/2552

BPS, B. P. S. (2021). Statistik Pemuda Indonesia 2021. Badan Pusat Statistik.

Diyani, L. ari, Kusumawati, R. D., & Oktapriana, C. (2022). Edukasi Berbagai Standar Akuntansi Keuangan di Indonesia Bagi Pelajar SMA/SMK. JMM (Jurnal Masyarakat Mandiri), 6(1), 544–559. https://doi.org/https://doi.org/10.31764/jmm.v6i1.6479

Diyani, L. ari, Widiawati, K., & Muis, I. (2022). Assistance in Using The Marketplace Platform for Scavenger Groups. Abdimas: Jurnal Pengabdian Masyarakat Universitas Merdeka Malang, 7(3), 471–486. https://doi.org/https://doi.org/10.26905/abdimas.v7i3.7155

Fatzuarni, M. (2022). Pentingnya Evaluasi dalam Proses Pembelajaran. OSFPREPRINTS. https://doi.org/10.31219/osf.io/g8h3p

Hidayah, N., & Muntiah, N. S. (2019). Persepsi Pelaku UKM terhadap Laporan Keuangan Berdasarkan Standar Akuntansi Keuangan Entitas Tanpa Akuntabilitas Publik (SAK ETAP). Jurnal Akuntansi Indonesia, 8(1). https://doi.org/http://dx.doi.org/10.30659/jai.8.1.39-55

Hidayatulloh, A., Ainy, R. N., & Nafiati, L. (2019). Peningkatan Akuntabilitas Keuangan kelompok UMKM ‘Aisyiah Bantul Melalui Pelatihan Pembukuan dan Perpajakan. Prosiding Seminar Nasional Hasil Pengabdian Kepada Masyarakat Universitas Ahmad Dahlan. http://www.seminar.uad.ac.id/index.php/senimas/article/view/2307

Margiutomo, S. A. S., & Sundari, R. (2022). Mempertahan Kinerja Perusahaan Dengan Strategi Dan Inovasi : Studi Empiris Pada UMKM Di Jawa Tengah. Jurnal Ekonomi Dan Teknik Informatika, 10(2), 71–78. https://doi.org/http://dx.doi.org/10.37601/jneti.v10i2.218

MIKTI, I. D. C. I. S. (2021). Mapping & Database Startup Indonesia 2021. https://mikti.id/lib/

Murti, A. K., Trisnadewi, A. A. E., Citaresmi, L. D., & Saputra, K. A. K. (2018). SAK ETAP, Kualitas Laporan Keuangan dan Jumlah Kredit yang diterima UMKM. EKUITAS: Jurnal Pendidikan Ekonomi, 6(2). https://doi.org/https://doi.org/10.23887/ekuitas.v6i2.16300

Rahmat, A., & Mirnawati, M. (2020). Model Participation Action Research Dalam Pemberdayaan Masyarakat. Aksara, Jurnal Ilmu Pendidikan Nonformal, 6(1). https://doi.org/http://dx.doi.org/10.37905/aksara.6.1.62-71.2020

Rayyani, W. O., Abdi, M. N., Winarsi, E., & Warda, W. (2020). Peningkatan Daya Saing UMKM Melalui Optimalisasi Penyusunan Laporan Keuangan. Jurnal Dedikasi Masyarakat, 3(2). https://doi.org/https://doi.org/10.31850/jdm.v3i2.537

Rokhmah, S., Elsa, E., Suganda, A. D., & Anita, A. (2022). Tantangan dan Peluang UMKM dalam Membangun Inovasi Bisnis Islami di Era VUCA. Tazkiyya: Jurnal Keislaman, Kemasyarakatan Dan Kebudayaan, 23(1), 23–48. https://jurnal.uinbanten.ac.id/index.php/tazkiya/article/view/6636

Sari, I. N., & Heriyawati, D. F. (2020). Pendampingan Penulisan Artikel Ilmiah bagi Komunitas Guru Sekolah Dasar Melalui Service Learning Approach di Kecamatan Sukun Kota Malang. Engagement : Jurnal Pengabdian Kepada Masyarakat, 04(02), 563–573.

Suparno, S., & Asmawati, L. (2019). Monitoring dan Evaluasi Untuk Peningkatan Layanan Akademik dan Kinerja Dosen Program Studi Teknologi Pembelajaran Pascasarjana. JTPPm (Jurnal Teknologi Pendidikan Dan Pembelajaran) : Edutech and Intructional Research, 6(1). https://jurnal.untirta.ac.id/index.php/JTPPm/article/view/7415




DOI: https://doi.org/10.31764/jmm.v7i1.12087

Refbacks

  • There are currently no refbacks.


Copyright (c) 2023 Chita Oktapriana, Lucia Ari Diyani, Huda Aulia Rahman

Creative Commons License
This work is licensed under a Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License.

________________________________________________________________

JMM (Jurnal Masyarakat Mandiri) p-ISSN 2598-8158 & e-ISSN 2614-5758
Email: [email protected]

________________________________________________________________

JMM (Jurnal Masyarakat Mandiri) already indexing:

      

         

 

________________________________________________________________ 

JMM (Jurnal Masyarakat Mandiri) OFFICE: