PEMANFAATAN TANAH WAKAF SECARA PRODUKTIF DAN BERKEMAJUAN

Agus Nugroho Setiawan, Septi Nur Wijayanti, Wulansari Winahyu

Abstract


Abstrak: Persyarikatan Muhammadiyah Cabang (PCM) Turi yang ada di Kabupaten Sleman, DIY mendapat amanah untuk mengelola tanah wakaf, namun pengelolaannya belum optimal. Tanah wakaf tersebut berpotensi dikembangkan menjadi produktif dengan tanaman pisang karena kondisi lingkungan yang mendukung. Mitra sasaran pengabdian ini adalah PCM Turi yang melibatkan sekitar 20 orang. Pengabdian kepada masyarakat ini dilakukan dengan tujuan meningkatkan pengetahuan dan keterampilan PCM Turi mengelola tanah wakaf menjadi kebun pisang yang produktif, serta menjadikan tanah wakaf sebagai media dakwah bil hal. Untuk mencapai tujuan tersebut digunakan beberapa metode yang meliputi penyuluhan, transfer teknologi, pelatihan, dan pendampingan. Hasil pengabdian kepada masyarakat menunjukkan bahwa pengetahuan PCM Turi dalam membangun kebun dan melakukan budidaya pisang meningkat sebesar 75%. Dengan keterampilannya, tanah wakaf yang sebelumnya tidak produktif telah diubah menjadi kebun pisang yang pada saatnya nanti akan menghasilkan buah dan bibit pisang yang menguntungkan dan berkelanjutan. Model pengelolaan tanah wakaf dengan menjadikannya sebagai kebun pisang ini dapat menjadi bagian Persyarikatan Muhammadiyah dalam dakwah bil hal.

Abstract: Muhammadiyah Association Branch (PCM) Turi in Sleman Regency, DIY, has been entrusted with managing waqf land, but its management has not been optimal. The waqf land has the potential to be developed to be productive with banana plants due to favorable environmental conditions. The target partner for this service is PCM Turi which involves around 20 people. This community service was conducted to increase PCM Turi's knowledge and skills in managing waqf land into productive banana plantations and making waqf land a medium for da'wah bil hal. Several methods are used to achieve this goal, including counseling, technology transfer, training, and mentoring. The results of community service at PCM Turi show that the PCM Turi's knowledge and skills in building and cultivating banana gardens can increased by 75%. With his skill’s, waqf land previously unproductive land has been converted into a banana garden, producing profitable and sustainable fruit and seeds in time. Through a banana garden, the waqf land management model can become part of the Muhammadiyah Association in preaching bil hal.


Keywords


Banana garden; Muhammadiyah; productive; waqf land.

Full Text:

DOWNLOAD [PDF]

References


Adminlendah. (2019). Dua Puluh Jenis Pisang Konsumsi dan Bernilai Ekonomi. Kulonprogokab.Go.Id. https://lendah.kulonprogokab.go.id/detil/398/dua-puluh-jenis-pisang-konsumsi-dan-bernilai-ekonomi

Anonim. (2023). Sejarah Singkat Muhammadiyah. Muhammadiyah.or.Id. https://muhammadiyah.or.id/sejarah-singkat-muhammadiyah/

Dwi Rahayu, M., Drajad Widodo, W., & Suketi, K. (2015). Penentuan Waktu Panen Pisang Raja Bulu Berdasarkan Evaluasi Buah Beberapa Umur Petik. Jurnal Hortikultura Indonesia, 5(2), 65. https://doi.org/10.29244/jhi.5.2.65-72

H.M. Athoilah. (2014). Hukum Wakaf (I). Yrama Widya.

Hasanah, N. I., Wasis, B., & Mansur, I. (2014). Pengembangan Desmodium spp. sebagai Tanaman Penutup Tanah dalam Reklamasi Lahan Pasca Tambang. Jurnal Silvikultur Tropika, 5(1), 7–12.

Hidayat, W. (2020). Menengok Pembibitan Pisang Lasiyo Bantul. Republika.Co.Id. https://sindikasi.republika.co.id/berita/qhq2v2283/menengok-pembibitan-pisang-lasiyo-bantul-4

Hidayati, T. N., & Suhartini. (2018). Analisis Daya Saing Ekspor Pisang (Musa Paradiaca L.) Indonesia di Pasar Asean dalam Menghadapi Masyarakat Ekonomi Asean (MEA). Jurnal Ekonomi Pertanian Dan Agribisnis, 2(4), 267–278. https://doi.org/10.21776/ub.jepa.2018.002.04.210.21776/ub.jepa.2018.002.04.2

Hindersah, R., & Suminar, E. (2020). Kendala dan Metode Budidaya Pisang di Beberapa Kebun Petani Jawa Barat. Agrologia, 8(2). https://doi.org/10.30598/a.v8i2.1010

Lalu Habibi. (2019). Budidaya Pisang Cavendish. Cybex.Pertanian.Go.Id. http://cybex.pertanian.go.id/mobile/artikel/83486/BUDIDAYA-PISANG-CAVENDISH-Oleh--Lalu-Habibi-SST/

Muslich, A. (2016). Peluang Dan Tantangan Dalam Pengelolaan Wakaf. Muaddib : Studi Kependidikan Dan Keislaman, 6(2), 200–218. https://doi.org/10.24269/muaddib.v6n2.2016.200-218

Nufvitarini, W., Zaman, S., & Junaedi, A. (2016). Pengelolaan Gulma Kelapa Sawit (Elaeis guineensis Jacq.) Studi Kasus di Kalimantan Selatan. Buletin Agrohorti, 4(1), 29–36. https://doi.org/10.29244/agrob.v4i1.14997

P2PTM. (2018). Khasiat dan Manfaat Pisang. P2PTM Kemenkes RI. https://p2ptm.kemkes.go.id/tag/khasiat-dan-manfaat-pisang

Pramono Echo. (2021). Media Tanam dari Batang Pisang, Manfaat dan Cara Pembuatannya. Fpp.Umko.Ac.Id. https://fpp.umko.ac.id/2021/06/04/media-tanam-dari-batang-pisang-manfaat-dan-cara-pembuatannya/

Purbasari, D., Wiyono, A. E., & Handayani, S. (2020). Diversifikasi Produk Pangan Olahan Berbasis Buah Lokal Sebagai Sarana Untuk Menginisiasi Ide Bisnis Warga Di Desa Mundurejo Jawa Timur. JMM (Jurnal Masyarakat Mandiri), 4(5), 775–784.

Putri, A., Redaputri, A. P., & Rinova, D. (2022). Pemanfaatan Limbah Kulit Pisang Sebagai Pupuk Menuju Ekonomi Sirkular (UMKM Olahan Pisang Di Indonesia). Jurnal Pengabdian UMKM, 1(2), 104–109. https://doi.org/https://doi.org/10.36448/jpu.v1i2.20

Putri, T. K., Veronika, D., Ismail, A., Karuniawan, A., Maxiselly, Y., Irwan, A. W., & Sutari, W. (2015). Pemanfaatan jenis-jenis pisang (banana dan plantain) lokal Jawa Barat berbasis produk sale dan tepung. Kultivasi, 14(2), 63–70. https://doi.org/10.24198/kultivasi.v14i2.12074

Rahma, V., & Bustamin. (2021). Pemanfaatan Tanah Wakaf Sebagai Lahan Produktif dalam Tinjauan Fiqh Muamalah. J-HES: Jurnal Hukum Ekonomi Syariah, 5(02), 139–156. https://www.journal.unismuh.ac.id

Septian Deny. (2018). Konsumsi Sayuran dan Buah Masyarakat RI Masih di Bawah Standar FAO. Liputan6.Com, 2. https://www.liputan6.com/bisnis/read/3483541/konsumsi-sayuran-dan-buah-masyarakat-ri-masih-di-bawah-standar-fao

Setiawan, A. N., & Wijayanti, S. N. (2021). Pemanfaatan Tanah Wakaf untuk Budidaya Sayuran di Masa Pandemi Covid-19. Community Empowerment, 6(2), 258–266. https://doi.org/10.31603/ce.4467

Suryalita. (2019). Review Beraneka Ragam Jenis Pisang dan Manfaatnya. Seminar Nasional Biodiversitas Indonesia, 99–101. http://journal.uin-alauddin.ac.id/index.php/psb

Syarifuddin, H., & Hamzah. (2019). Prospek Pemanfaatan Limbah Batang Pisang Dalam Mendukung Ekonomi Kreatif Masyarakat Ramah Lingkungan. Dinamisia : Jurnal Pengabdian Kepada Masyarakat, 3(Juni), 27–34. https://doi.org/10.31849/dinamisia.v3i2.2868




DOI: https://doi.org/10.31764/jmm.v7i3.15131

Refbacks

  • There are currently no refbacks.


Copyright (c) 2023 Agus Nugroho Setiawan, Septi Nur Wijayanti, Wulansari Winahyu

Creative Commons License
This work is licensed under a Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License.

________________________________________________________________

JMM (Jurnal Masyarakat Mandiri) p-ISSN 2598-8158 & e-ISSN 2614-5758
Email: [email protected]

________________________________________________________________

JMM (Jurnal Masyarakat Mandiri) already indexing:

      

         

 

________________________________________________________________ 

JMM (Jurnal Masyarakat Mandiri) OFFICE: