Pengaruh Brand Experience Terhadap Brand Trust Dalam Pembentukan Brand Loyalty Produk Scarlett Whitening

Ni Nyoman Juni Artiniwati, Baiq Handayani Rinuastuti, Emilia Septiani

Abstract


This study aims to examine the variables of brand experience and brand trust on brand loyalty of Scarlett Whitening products, the type of research used is associative. The population in this study were all people who live in the city of Mataram, the number of samples in this study was 100 respondents. The sampling technique used non-probability sampling with purposive sampling method. The analysis used is path analysis (path analysis). The data analysis technique used the SPSS version 24 program. The results of this study indicate that the brand experience variable has a positive and significant effect on brand loyalty, brand experience has a positive and significant effect on brand trust with a significant value while brand trust has a positive and significant effect on brand loyalty with a significant value. . And the influence of brand experience on brand loyalty through brand trust which has a positive and significant effect.

ABSTRAK: Penelitian ini bertujuan untuk menguji variabel brand experience dan brand trust terhadap brand loyalty produk Scarlett Whitening, jenis penelitian yang digunakan adalah asosiatif. Populasi dalam penelitian ini adalah semua masyarakat yang berdomisili di Kota Mataram, jumlah sampel dalam penelitian ini adalah 100 responden. Teknik pengambilan sampel menggunakan non probability sampling dengan metode purposive sampling. Analisis yang digunakan adalah analisis jalur (analisis path). Teknik analisis data menggunakan program SPSS versi 24. Hasil penelitian ini menunjukan bahwa variabel brand experience berpengaruh positif dan signifikan terhadap brand loyalty, brand experience berpengaruh positif dan signifikan terhadap brand trust dengan nilai signifikan sedangkan brand trust berpengaruh positif dan signifikan terhadap brand loyalty dengan nilai signifikan. Dan adanya pengaruh antara brand experience terhadap brand loyalty melalui brand trust yang dimana berpengaruh secara positif dan signifikan

 


Keywords


Brand Experience, Brand Trust, Brand Loyalty

Full Text:

PDF

References


Abdurachman, A. (2018). Pengaruh Brand Experience, Trust, dan Satisfaction terhadap Brand Loyalty (Studi pada Merek Toyota Avanza di Jakarta).

Bastian, D. A. (2014). Analisa Pengaruh Citra Merek (Brand Image) dan Kepercayaan Merek (Brand Trust) Terhadap Loyalitas Merek (Brand Loyalty) ADES PT. Ades Alfindo Putra Setia. Jurnal Manajemen Pemasaran Petra, 2(1), 1–9.

Brakus, J. J., Schmitt, B. H., & Zarantonello, L. (2009). Brand Experience: What Is It? How Is It Measured? Does It Affect Loyalty? Journal of Marketing, 73(3), 52–68. https://doi.org/10.1509/jmkg.73.3.52

Bugin, B. (2008). Penelitian Kualitatif, Komunikasi, Ekonomi, Kebijakan Publik, dan Ilmu Sosial Lainnya. Kencana Pranada Media Grup.

Ferdinand, A. (2014). Metode Penelitian Manajemen. Universitas Diponegoro.

Ghozali, I. (2009). Aplikasi Analisis Multivarite Dengan Program SPSS (Edisi 4). Universitas Diponegoro.

Ghozali, Imam. (2018). Aplikasi Analisis Multivarite Dengan Program IBM SPSS 25. Universitas Diponegoro.

Hasugian, J. T. M. (2015). Pengaruh Brand Image Dan Brand Trust Terhadap Brand Loyalty. Jurnal Administrasi Bisnis, 3(4), 923–937.

Kian Kinclong Industri Kosmetik Nasional Tumbuh 20 Persen. (2018). https://www.kemenperin.go.id/artikel/18954/Kian-Kinclong,-

Kotler, P., & Keller, K. L. (2009). Manajemen Pemasaran (edisi ke 1). Erlangga.

Kusuma, Y. S. (2014). Pengaruh Brand Experience Terhadap Brand Loyalty Melalui Brand Satisfaction Dan Brand Trust Harley Davidson Di Surabaya. Jurnal Manajemen Pemasaran Petra, 2(1), 1–11.

Kusumadewi, N., & Saraswati, T. G. (2020). Pengaruh Kepuasan Pelanggan Terhadap Minat Beli Ulang Pada Official Store Scarlett Di Shopee Dan Tokopedia. E-Proceeding of Management, 7(2), 6476–6489.

Nazir, M. (2005). Metode Penelitian. ghalia Indonesia.

Panjaitan, A. O. Y., Rofiaty, & Sujatmiko. (2016). Pengaruh Pengalaman Merek Terhadap Loyalitas Merek Melalui Mediasi Kepuasan Merek dan Kepercayaan Merek (Studi Pada Kuliner Khas Kota Malang). Jurnal Bisnis Dan Manajemen, 3, 141–161.

Pratama, A. S. (2017). Membangun Brand Loyalty Melalui Pengaruh Brand Experience, Brand Satisfaction dan Brand Trust (Studi Kasus Pada: Pemilik dan Pengguna Piagio Vespa di Indonesia).

Rachman, R. K., & Wahyono. (2017). Pengaruh Brand Experience Dan Brand Reputation Terhadap Brand Loyalty Melalui Brand Trust (Study Pada Pengguna Xl Di Semarang). Management Analysis Journal, 6(1), 1–11.

Rahayu, S., & Harsono, M. (2018). Kepercayaan Merek Dan Brand Affect Sebagai Anteseden Dari Loyalitas Merek. Media Ekonomi, 18(1), 9. https://doi.org/10.30595/medek.v18i1.2409

Rangkuti, F. (2009). Strategi Promosi yang Kreatif dan Analisis Kasus. Integrated Marketing Communication. PT. Gramedia Pustaka Utama.

Ratnawati, A., & Lestari, A. A. (2018). Peran Brand Trust Dalam Memediasi Brand Experience, Brand Personality Dan Brand Community Terhadap Brand Loyalty. Jurnal Ekonomi Dan Bisnis, 19(2), 185. https://doi.org/10.30659/ekobis.19.2.185-202

Sekaran, U., & Bougie, R. (2017). Metode Penelitian untuk Bisnis (edisi ke6). salemba empat.

Siregar, S. (2014). Metode Penelitian Pendidikan Kuantitatif dan Kualitatif. Rajawali Pers.

Sugiyono. (2013). Metode Penelitian Pendidikan Pendekatan Kuantitatif Dan Kualitatif, dan R&D. Alfabeta.

Sugiyono. (2017). Metode Penelitian Kuantitatif, Kualitatif dan R&D. Alfabeta, CV.

Tjiptono, F. (2010). Strategi Pemasaran (Edisi 2). Andi Offset.




DOI: https://doi.org/10.31764/jseit.v2i2.8351

Refbacks

  • There are currently no refbacks.


Copyright (c) 2022 Ni Nyoman Juni Artiniwati, Baiq Handayani Rinuastuti, Emilia Septiani

Creative Commons License
This work is licensed under a Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License.

Journal of Sharia Economy and Islamic Tourism
http://journal.ummat.ac.id/index.php/jseit
Email: [email protected] || WA: +62 819-0691-8915
Universitas Muhammadiyah Mataram
Jl. KH. Ahmad Dahlan No.1, Pagesangan, Kec. Mataram, Kota Mataram, Nusa Tenggara Bar. 83115, Indonesia.