PENGARUH PENERAPAN MODEL PEMBELAJARAN BERBASIS MASALAH TERHADAP HASIL BELAJAR PADA MATAKULIAH FISIKA KUANTUM BAGI MAHASISWA CALON GURU

Aris Doyan, Susilawati Susilawati, Hikmawati Hikmawati

Abstract


ABSTRAK

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh model pembelajaran berbasis masalah terhadap hasil belajar serta peningkatannya. Materi fisika kuantum yang diteliti meliputi lima sub pokok bahasan yaitu: Persamaan Schrodinger, Operator Fisis, Komutator, Persamaan Gerak Heisenberg, dan Osilator Harmonis. Jenis penelitian ini adalah eksperimen dengan desain penelitian pretest and posttest group design. Populasi dalam penelitian ini adalah seluruh mahasiswa pendidikan fisika tahun pelajaran 2018/2019. Pengambilan sampel menggunakan teknik total sampling dengan mahasiswa semester VI A sebagai kelas eksperimen dan mahasiswa semester VI B sebagai kelas kontrol. Hipotesis penelitian diuji menggunakan uji-t dengan pretest and posttest dan peningkatan hasil belajar diuji menggunakan persamaan N-gain. Berdasarkan hasil uji hipotesis untuk hasil belajar fisika kuantum diperoleh nilai thitung (1,91)> ttabel (1,68) pada taraf signifikansi 5%, sehingga dapat disimpulkan bahwa terdapat pengaruh penerapan model pembelajaran berbasis masalah terhadap hasil belajar fisika kuantum bagi mahasiswa calon guru. Selanjutnya peningkatan hasil belajar fisika kuantum terlihat dari skor N-gain tertinggi pada kelas eksperimen terdapat pada sub materi komutator dan osilator harmonis sebesar 72%, sedangkan skor N-gain tertinggi untuk kelas kontrol terdapat pada sub materi osilator harmonis sebesar 60%.

 

Kata kunci: model pembelajaran berbasis masalah;hasil belajar; fisika kuantum

 

ABSTRACT

This study aims to determine the effect of problem-based learning models on learning outcomes and their improvement. The quantum physics material studied includes five sub-subjects, namely: Schrodinger's Equation, Physical Operators, Commutators, Heisenberg's Equation of Motion, and Harmonic Oscillator. This type of research is an experimental research design with pretest and posttest group design. The population in this study were all physics education students for the 2018/2019 academic year. The sample was taken using total sampling technique with the VIA semester students as the experimental class and the VIB semester students as the control class. The research hypothesis was tested using the t-test with pretest and posttest and the improvement of learning outcomes was tested using the N-gain equation. Based on the results of hypothesis testing for the learning outcomes of quantum physics, the tcount (1.91) > ttable (1.68 ) is obtained at the 5% significance level, so it can be concluded that there was an effect of applying problem-based learning models on learning outcomes of quantum physics for prospective teacher students. Furthermore, the increase in learning outcomes of quantum physics can be seen from the highest N-gain score in the experimental class in the commutator and harmonic oscillator sub-material by 72%, while the highest N-gain score for the control class is in the harmonic oscillator sub-material by 60%.

 

Keywords: problem based learning model; learning outcomes; quantum physics.


Keywords


problem based learning model; learning outcomes; quantum physics.

Full Text:

PDF

References


Azmi, M. K., Rahayu, S., & Hikmawati, H. (2017). Pengaruh Model Problem Based Learning dengan Metode Eksperimen dan Diskusi Terhadap Hasil Belajar Fisika Ditinjau dari Sikap Ilmiah Siswa Kelas X MIPA SMA N 1 Mataram. Jurnal Pendidikan Fisika Dan Teknologi. https://doi.org/10.29303/jpft.v2i2.294

Doyan, A. (2017). Penerapan Model Pembelajaran Kuantum pada Matakuliah Fisika Kuantum Ditinjau dari Motivasi Berprestasi. Jurnal Pendidikan Fisika Dan Teknologi. https://doi.org/10.29303/jpft.v1i1.229

Doyan, A., Taufik, M., & Anjani, R. (2018). PENGARUH

PENDEKATAN MULTI REPRESENTASI TERHADAP HASIL BELAJAR FISIKA DITINJAU DARI MOTIVASI BELAJAR PESERTA DIDIK. Jurnal Penelitian Pendidikan IPA. https://doi.org/10.29303/jppipa.v4i1.99

Doyan, A., Wayan Gunada, W., Susilawati, Adriani, I.A.D., 2015(b). Perbedaan Pengaruh Model Pembelajaran Kooperatif Tipe Stad Dan Tipe Jigsaw Terhadap Hasil Belajar Fisika Ditinjau Dari Motivasi Belajar Siswa, Jurnal Penelitian Pendidikan IPA, 1(1), 1-13, doi: 10.29303/jppipa.v1i1.1

Hardiyanto, H., Susilawati, S., Harjono, A. 2015. Pengaruh Model Pembelajaran Berbasis Masalah dan Ekspositori dengan Keterampilan Proses Sains terhadap Hasil Belajar Fisika Siswa Kelas VIII MTsN 1 Mataram Tahun Ajaran 2014/2015. Jurnal Pendidikan Fisika dan Teknologi, Vol. 1 No. 4, 249-256, doi: 10.29303/jpft.v1i4.267.

Herayanti, L., & Habibi, H. (2017). Model Pembelajaran Berbasis Masalah Berbantuan Simulasi Komputer untuk Meningkatkan Keterampilan Berpikir Kritis Calon Guru Fisika. Jurnal Pendidikan Fisika Dan Teknologi. https://doi.org/10.29303/jpft.v1i1.236

Ismayawati, B., Purwoko, A. A., & -, M. (2016). PENGARUH MODEL PEMBELAJARAN BERBASIS MASALAH (PBM) DALAM SETTING PEMBELAJARAN KOOPERATIF TIPE TGT DAN GI TERHADAP KETERAMPILAN BERPIKIR KRITIS DAN HASIL BELAJAR KIMIA PESERTA DIDIK SMAN 1 AIKMEL. Jurnal Penelitian Pendidikan IPA. https://doi.org/10.29303/jppipa.v2i1.33

Jamuri, Jamuri., Kosim, K., & Doyan, A. (2015). PENGARUH MODEL PEMBELAJARAN KOOPERATIF STAD BERBASIS MULTI MEDIA INTERAKTIF TERHADAP PENGUASAAN KONSEP SISWA PADA MATERI TERMODINAMIKA. Jurnal Penelitian Pendidikan IPA. https://doi.org/10.29303/jppipa.v1i1.11

Jiniarti, B. E., Harjono, A., & Makhrus, M. (2019). Pengembangan Perangkat Model Pembelajaran Berbasis Masalah Berbantuan Virtual Eksperimen Untuk Meningkatkan Penguasaan Konsep Peserta Didik Pada Materi Alat-Alat Optik. Jurnal Pijar Mipa. https://doi.org/10.29303/jpm.v14i2.1252

Mustika, W., Susilawati, S., & Gunada, I. W. (2018). Pengaruh Model Pembelajaran Berbasis Masalah dengan Strategi Rotating Trio Exchange Terhadap Hasil Belajar Fisika Peserta Didik Kelas XI SMAN 1 Lingsar Tahun Ajaran 2017/2018. Jurnal Pendidikan Fisika Dan Teknologi. https://doi.org/10.29303/jpft.v4i1.445

Noviatika, R., Gunawan, G., & Rokhmat, J. (2019). Pengaruh Model Pembelajaran Berbasis Masalah Berbantuan Mobile Pocket Book Fisika Terhadap Kemampuan Pemecahan Masalah Peserta Didik. Jurnal Pendidikan Fisika Dan Teknologi. https://doi.org/10.29303/jpft.v5i2.1163

Rahayu, S., Verawati, N.N.S.P., Islamiah, A.F. 2019. Efektivitas Model Pembelajaran Berbasis Masalah dengan Bantuan Lembar Kerja terhadap Kemampuan Berpikir Kritis Siswa. Lensa: Jurnal Kependidikan Fisika Vol. 7 No. 2, 51-57, doi: 10.33394/j-lkf.v7i2.2686.

Supriadi, S., Wildan, W., & Laksmiwati, D. (2019). Implementasi Model Pembelajaran Berbasis Masalah dan Pengaruhnya terhadap Perkembangan Karakter Mahasiswa. Jurnal Penelitian Pendidikan IPA. https://doi.org/10.29303/jppipa.v6i1.323




DOI: https://doi.org/10.31764/orbita.v6i2.2819

Refbacks

  • There are currently no refbacks.


Creative Commons License
This work is licensed under a Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License.

______________________________________________________

ORBITA: Jurnal Pendidikan dan Ilmu Fisika

p-ISSN 2460-9587 || e-ISSN 2614-7017

 Creative Commons License

This work is licensed under a Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License.

 

EDITORIAL OFFICE: