KAJIAN LITERATUR INSTRUMEN ISOMORFIK SEBAGAI ASESMEN PEMBELAJARAN FISIKA
Abstract
ABSTRAK
Instrumen isomorfik merupakan butir soal yang memiliki representasi berbeda namun memiliki penyelesaian dan konsep-konsep fisika yang sama. Penelitian ini bertujuan mengkaji metode pengembangan instrumen, jenis instrumen isomorfik, media aplikasi instrumen, kemampuan pemahaman konsep siswa, dan materi fisika. Penelitian ini merupakan penelitian studi pustaka menggunakan metode Bibliometrik. Metode pengumpulan data sekunder hasil penelitian, artikel dari berbagai jurnal, dan sumber relevan lainnya pada database Google Scholar dan Scopus dalam kurun waktu 2015-2020, menggunakan aplikasi Publish or Perish (PoP). Langkah penelitian diawali dengan pengumpulan artikel dengan menyeleksi artikel jurnal menggunakan aplikasi PoP, melengkapi atribut artikel melalui software Mendeley, memvisualisasikan pemetaan data menggunakan software VOSviewer berdasarkan judul dan abstrak, dan mendeskripsikan topik kajian penelitian. Hasil kajian dapat disimpulkan bahwa pengembangan instrumen isomorfik digunakan sebagai asesmen sumatif maupun formatif pada pembelajaran fisika, terdiri dari dua jenis isomorfik yaitu isomorphic multiple choice dan isomorphic problem berbasis paper test, dengan media aplikasi instrumen dalam format online (web dan aplikasi), digunakan untuk menganalisis pemahaman konsep, konsistensi, miskonsepsi, mental model, pemecahan masalah fisika, dan hasil belajar siswa. Materi fisika yang sering diujikan menggunakan instrumen isomorfik adalah hukum Newton
Kata kunci: instrumen isomorfik; fisika; kemampuan pemahaman konsep
ABSTRACT
The isomorphic instrument was several questions with different representations but have the same physics concept completion. The studied was purpose to examined development methods instrument, isomorphic types, instrument application media, ability understanding of the concept, and physics theory. This research was a literature study that used bibliometric methods. Methods of collected secondary data from research results, articles journals, and other relevant sources on the Google Scholar and Scopus databases in the 2015-2020 period used Publish or Perish (PoP). The research began with collected and selected journal articles used PoP, completed the article attributes via Mendeley, visualized data mapping used VOSviewer based on title and abstract, and described research study topic. The results of the research can be concluded that isomorphic instrument development is used as a summative and formative assessment on the physics learn consists of two types are isomorphic multiple-choice and isomorphic problem based of paper test with instrument application media in online format (web and application), used for analyzing the understanding of the concept, consistency, misconceptions, mental model, problem-solving, and study result of students by the frequently examined theory are Newton Laws.
Keywords: isomorphic instrument; physic; ability understanding of the concept
Keywords
Full Text:
PDFReferences
Adimayuda, Rizal., Aminudin, Adam Hadiana., Kaniawati, Ida., Suhendi, Endi., & Samsudin., Achmad. (2020). A Multitier Open-Ended Momentum and Impulse (MOMI) Instrument: Developing and Assessing Quality of Conception of 11th Grade Sundanese Students with Rasch Analysis. International Journal of Scientific and Technology Research, 9(2), 4799-4804
Afandi, Rahmad Alvian & Setyarsih, Woro. (2019). Analisis Butir Instrumen Problem Solving Berbasis Permasalahan Kontekstual pada Materi Momentum dan Impuls. Inovasi Pendidikan Fisika, 8(3), 814-819
Ahmad, Muslimin., & Darsikin. (2015). Analisis Konsistensi Respon Siswa SMA terhadap Tes Representasi Majemuk dalam Pembelajaran Fisika Materi Gerak Lurus. Jurnal Pendidikan Fisika Tadulako, 3(3)
Angin, Siprianus L., Sutopo., & Parno. (2017). Pemahaman Mahasiswa Tentang Multirepresentasi Konsep Percepatan. Jurnal Riset dan Kajian Pendidikan Fisika, 4(1), 48-53
Azninda, Haifa & Setyarsih, Woro. (2018). Penerapan Model Pembelajaran Problem Based Learning Menggunakan Strategi Self Regulated Learning untuk Meningkatkan Kemampuan Problem Solving Peserta Didik. Inovasi Pendidikan Fisika, 7(2), 347-352
Budiarti, Indah Slamet., Suparmi, Sarwanto, Harjana. (2017). Students’ Conceptual Understanding Consistency of Heat and Temperature. Journal of Physic: Conference Series 795 012051
Diyanahesa, Nadiyah El-Haq., Kusairi, Sentot., Latifah, Eny. (2017). Development of Misconception Diagnostic Test in Momentum and Impulse Using Isomorphic Problem. Journal of Physics: Theories and Applications, 1(2), 145-146
Dyah, Atika Isnaining., Koes H, Supriyono., Wisodo, Hari. (2019). Bagaimana Penguasaan Konsep Siswa pada Materi Fluida Statis?. Jurnal Pendidikan: Teori, Penelitian, dan Pengembangan, 4(8), 1030-1033
Fatkhurofi, Imam., Mahardika, I Ketut., Lesmono, Albertus Djoko. (2015). Pengaruh Model Pembelajaran Kooperatif Tipe Script dengan Metode Praktikum terhadap Kemampuan Multirepresentasi Siswa dalam Pembelajaran Fisika Kelas X di SMA Muhammadiyah 3 Jember. Jurnal Pendidikan Fisika, 4(2), 140 – 144
Fatmawati., Muslimin., Kade, Amiruddin. (2015). Identifikasi Tingkat Konsistensi Representasi dan Pemahaman Konsep Mahasiswa pada Format Verbal, Grafik dan Diagram Dalam Memecahkan Masalah Hukum III Newton. Jurnal Pendidikan Fisika Tadulako, 4(1), 33-38
Gumilang, Galang Surya. (2016). Metode Penelitian Kualitatif dalam Bidang Bimbingan dan Konseling. Jurnal Fokus Konseling, 2(2), 144-159
Husniyah, Ahfidatul., Yuliati, Lia., Muti, Nandang. (2016). Pengaruh Permasalahan Isomorfik Terhadap Keterampilan Pemecahan Masalah Materi Gerak Harmonis Sederhana Siswa Jurnal Pendidikan Sains, 4(1), 36-44
Kaniawati, Ida., Fratiwi, Nuzulira Janeusse., Danawan, Agus., Suyana., Iyon., Samsudin, Ahmad., & Suhendi, Endi. (2019). Analyzing Students’ Misconceptions about Newton’s Laws through Four-Tier Newtonian Test (FTNT). Journal of Turkish Science Education, 16(1), 110-122
Kasih, Putri Anggoro., & Purnomo, Yoppy Wahyu. (2016). Peningkatan Hasil Belajar Matematika Siswa Sekolah Dasar Melalui Pembelajaran Berbasis Penilaian. Journal of Research and Advances in Mathematics Education, 1(1), 69-78
Khasanah, N., Wartono., & Yuliati, Lia. (2016). Analysis of Mental Model of Students using Isomorphic Problems in Dynamic of Rotational Motion Topic. Jurnal Pendidikan IPA, 5(2), 186-191
Kusairi, Sentot. (2020). A Web-Based Formative Feedback System Development by Utilizing Isomorphic Multiple Choice Items to Support Physics Teaching and Learning. Journal of Technology and Science Education, 10(1), 117-126
Mufida, Shobrina Nurul & Setyarsih, Woro. (2019). Keterlaksanaan Model Problem Based Laerning untuk Melatihkan Physics Problem Solving Ability. Inovasi Pendidikan Fisika, 8(3), 855-860
Mulyastuti, Herlina., Setyarsih, Woro., & J, Mukhayyarotin N. R. (2016). Profil Reduksi Miskonsepsi Siswa Materi Dinamika Rotasi Sebagai Pengaruh Penerapan Model Pembelajaran ECIRR Berbantuan Media Audiovisual. Inovasi Pendidikan Fisika, 5(2), 82-84
Munawaroh, Riyadlotul & Setyarsih, Woro. (2016). Identifikasi Miskonsepsi Siswa dan Penyebabnya pada Materi Alat Optik Menggunakan Three-tier Multiple Choice Diagnostic Test. Inovasi Pendidikan Fisika, 5(2), 79-81
Nadhiif, Muchammad Akbar., Diantoro, Markus., Sutopo. (2015). Tes Isomorfik Berbasis Komputer untuk Diagnostik Miskonsepsi Diri pada Materi Gaya dan Hukum Newton. Jurnal Pendidikan Sains, 3(2), 58-67
Ningrum, Deni Juwita., Mahardika, I Ketut., Gani, Agus Abdul. (2015). Pengaruh Model Quantum Teaching dengan Metode Praktikum terhadap Kemampuan Multirepresentasi Siswa pada Mata Pelajaran Fisika Kelas X di SMA Plus Darul Hikmah. Jurnal Pendidikan Fisika, 4(2), 116 – 120
Nurhasnawati., Wherdiana, I Komang., & Kade, Amiruddin. (2018). Konsistensi Pemahaman Siswa SMA terhadap Konsep Hukum Newton untuk Representasi Berbeda. Jurnal Pendidikan Fisika Tadulako, 6 (3)
Paramita, Inike., Yennita., & Fakhruddin. (2018). Analysis of Students Scientific Consitency and Representation Consistency on Rectilinear Motion Kinematics Material Grade X in SMAN 8 Pekanbaru. Jurnal Geliga Sains, 6(1), 9-18
Rahmawati, D U et al. (2020). Identification of students’ misconception with isomorphic multiple choices test on the force and newton’s law material. Journal of Physic: Conference Series 1440 012052
Rahmawati, Eis., Yuberti., Irwandani. (2020). Pengembangan Instrumen Penilaian Otentik dengan Pendekatan Saintifik pada Pokok Bahasan Gerak Melingkar Kelas X SMA/MA. Gagasan Pendidikan Indonesia, 1(1), 12-23
Rahmawati, Inna Latifa., Hartono., Nugroho, Sunyoto Eko. (2015). Pengembangan Asesmen Formatif untuk Meningkatkan Kemampuan Self Regulation Siswa pada Tema Suhu dan Perubahannya. Unnes Science Education Jurnal, 4(2)
Sriyansyah, S.P., Suhandi, A., Saepuzaman, D. (2015). Analisis Konsistensi Representasi dan Konsistensi Ilmiah Mahasiswa pada Konsep Gaya Menggunakan Tes R-FCI. Indonesian Journal of Science Education, 4(1), 75-82
Sulistyowati., Sujito., & Kusairi, Sentot. (2017). Pengaruh Pemberian Feedback Formatif Online Materi Fluida Dinamis Berbasis Isomorphic Problems terhadap Prestasi Belajar Siswa. Seminar Nasional Fisika dan Pembelajarannya
Taqwa, Muhammad Reyza Arief., Hidayat, Arif., dan Sutopo. (2017). Konsistensi Pemahaman Konsep Kecepatan dalam Berbagai Representasi. Jurnal Riset dan Kajian Pendidikan Fisika, 4(1), 31-39
Tatsar, Mohammad Zaky., Yuliati, Lia., & Wisodo, Hari. (2017). Pengembangan FIDTI (Fluid Isomorphic Diagnostic Test Inventory) Sebagai Instrumen Diagnostik Miskonsepsi Fluida. Seminar Nasional Fisika dan Aplikasinya
Tatsar, Mohammad Zaky., Yuliati, Lia., & Wisodo, Hari. (2020). Eksplorasi Pemahaman Konsep Siswa pada Fluida Statis Berdasarkan Authentic Learning Berbasis Fenomena. Jurnal Pendidikan: Teori, Penelitian, dan Pengembangan, 5(1), 107-113.
Viyanti et al. (2017). Consistency argued students of fluid. Journal of Physic: Conference Series 795 012055
Wahyuni, Molly. (2018). Meta Analisis Assessmen Formatif di Pendidikan Tinggi. Journal Cendekia: Jurnal Pendidikan Matematika, 2(1), 62-69
Widianingtiyas, Laras., Siswoyo., Bakri, Fauzi. (2015). Pengaruh Pendekatan Multi Representasi dalam Pembelajaran Fisika Terhadap Kemampuan Kognitif Siswa SMA. Jurnal Penelitian & Pengembangan Pendidikan Fisika, 1(1), 31-37
DOI: https://doi.org/10.31764/orbita.v7i1.4407
Refbacks
- There are currently no refbacks.
This work is licensed under a Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License.
______________________________________________________
ORBITA: Jurnal Pendidikan dan Ilmu Fisika
p-ISSN 2460-9587 || e-ISSN 2614-7017
This work is licensed under a Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License.
EDITORIAL OFFICE: