ANALISIS POLA ASUH ORANG TUA DALAM FILM ANIMASI “TURNING RED” UNTUK PERKEMBANGAN KARAKTER MANDIRI DAN TANGGUNG JAWAB PADA ANAK PRA REMAJA USIA SD

Rayna Raesita Maryam Rizal

Abstract


Penelitian ini dilatar belakangi usia pra remaja (10-13 tahun) adalah masa transisi dimana mereka telah mengembangkan kemandirian lebih daripada saat mereka berusia 6-7 tahun. Pola asuh orang tua perlu dalam perkembangan karakter mandiri dan tanggung jawab pada pra remaja khususnya usia Sekolah Dasar. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pola asuh dalam film animasi“Turning Red” dan mengetahui nilai karakter mandiri dan tanggung jawab untuk perkembangan karakter mandiri dan tanggung jawab pada pra remaja usia SD yang nantinya dapat dijadikan referensi dalam mengembangkan karakter anak. Jenis penelitian ini adalah penelitian kualitatif dengan metode kualitiatif deksriptif. Data tersebut diperoleh melalui observasi, dokumenttasi dan metode simak teknik catat. Hasil penelitian menunjukan bahwa dalam film animasi “Turning Red” terdapat dua bentuk pola asuh orang tua, yakni pola asuh otoriter pada awal film, dan pola asuh demokrastis pada akhir film. oleh sebab itu, perlu pola asuh yang tepat untuk pengembangan karakter mandiri dan tanggung jawab pada anak pra remaja usia Sekolah Dasar.


Keywords


pola asuh orang tua, nilai karakter, pra remaja, film animasi.

Full Text:

PDF

References


Ati, B. S. ., Subekti, E. E. ., & Purnamasari, V. . (2022). Analisis Peran Guru dan Orang Tua Terhadap Karakter Kepercayaan Diri Siswa Kelas IV SD Negeri Harjosari 01 Kecamatan Bawen Kabupaten Semarang. Jurnal Pendidikan Dan Konseling (JPDK), 4(4), 2638–2645.

Batubara, J. R. (2016). Adolescent Development (Perkembangan Remaja). Sari Pediatri, 12(1), 21

Desmita. (2016) “Psikologi Perkembangan Peserta Didik”. Bandung : PT Remaja Rosdakarya

Diananda, A. (2019). Psikologi remaja dan permasalahannya. ISTIGHNA: Jurnal Pendidikan dan Pemikiran Islam, 1(1), 116-133.

Djamarah. (2014) Pola Asuh Orang Tua dan Komunikasi Dalam Keluarga. Jakarta: Rineka Cipta.

Helmawati. (2014). Pendidikan Keluarga; Teoritis dan Praktis. Bandung: PT Remaja Rosdakarya.

Husna, L. (2017). Pendidikan karakter mandiri pada siswa kelas IV SD Unggulan Aisyiyah Bantul. Basic Education, 6(10), 964-974.

Listyarti, Retno. 2012. Pendidikan Karakter dalam Metode Aktif, Inovatif, & Kreatif. Jakarta: Erlangga.

Muslich M. (2011) Pendidikan Karakter: Menjawab Tantangan Krisis Multidimensional. Jakarta: PT. Bumi Aksara

Nurjannah K R, Mudzanatun, Cahyadi F. (2021) “Nilai-Nilai Yang Terdapat Dalam Film Animasi Lorong Waktu Episode 1-10” . Inventa : Jurnal Pendidikan Guru Sekolah Dasar. Vol.5 No.10

Pratiwi, R., Aquami, A., & Ballianie, N. (2020). Strategi Guru Meningkatkan Karakter Tanggung Jawab dalam Upaya Menjawab Tantangan Revolusi Industri 4.0 di SD Negeri 3 Lumpatan. Limas Pendidikan Guru Madrasah Ibtidaiyah, 1(1), 29-40.

Putri, M. T. (2023). Analisis Film “Instant Family” Dalam Kaitannya Dengan Pola Asuh Orang Tua Dan Pendidikan Anak Usia Dini. Childhood Education: Jurnal Pendidikan Anak Usia Dini, 4(1), 152-165.

Santrock, J.W. (2014) Remaja (Jilid 2) (Edisi 11). Jakarta: Penerbit Erlangga.

Setyoko B, Subekti E E, Setianingsih E S. (2017) “Analisis Faktor Penyebab Perilaku Menyimpang Siswa Di Sd Negeri Ngemplak Lor Kecamatan Margoyoso Kabupaten Pati”. Seminar Nasional PGSD 2017 tema "Menyiapkan Generasi Unggul Melalui Pembelajaran Bermakna. Universitas PGRI Semarang

Sugiyono. (2017). Metode Penelitian Kuantitatif, kualitatif, dan R&D. Bandung: Penerbit Alfabeta

Yulianti, S, F., Sukamto. & Subekti, E, E. (2023). Analisis Pengaruh Media Sosial Terhadap Interaksi Sosial Anak di SD Negeri Bugangan 03 Semarang. Wawasan Pendidikan, 3(1), 318-326.

Movies.disney/Turning-Red




DOI: https://doi.org/10.31764/elementary.v6i2.15892

Refbacks

  • There are currently no refbacks.


Creative Commons License
This work is licensed under a Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License.

Jurnal Elementary : Kajian Teori dan Hasil Penelitian Pendidikan Sekolah Dasar
e-ISSN 2614-5596
Email: [email protected]
Published by: PGSD Universitas Muhammadiyah Mataram

Creative Commons License
This work is licensed under a Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License

Jurnal Elementary : Kajian Teori dan Hasil Penelitian Pendidikan Sekolah Dasar | Sudah Terindeks:

        

Alamat Redaksi: