Tingkat Efektivitas Pembelajaran Berbasis Masalah dalam Peningkatan Nalar Siswa PPKn

Yuni Yuni, Ardilansari Ardilansari, Saddam Saddam, Candra Candra, Zedi Muttaqin, Maemunah Maemunah

Abstract


Abstract: Pendidikan Pancasila dan Kewarganegaraan (PPKn) merupakan mata pelajaran yang memiliki peran penting dalam membentuk karakter dan nalar siswa. Dalam upaya meningkatkan pemahaman dan kemampuan nalar siswa PPKn, pendekatan pembelajaran berbasis masalah telah diusulkan sebagai alternatif yang efektif. Penelitian ini bertujuan untuk mengevaluasi tingkat efektivitas pembelajaran berbasis masalah dalam meningkatkan nalar siswa PPKn. Penelitian ini dilakukan dengan menggunakan metode Systematic Literature Review (SLR). Hasil dari penelitian ini adalah pendidikan berbasis masalah (PBM)sangat efektif dalam meningkatkankemampuan berpikir kritis, memahami nilai-nilai kewarganegaraan secara mendalam, mengembangkan keterampilan kolaborasi dan menerapkan pengetahuan dalam konteks nyata. Pendekatan ini juga membantu siswa mempersiapkan diri menghadapi tantangan dunia nyata dan dunia kerja yang kompleks.

Abstract: Citizenship Education is a subject that has an important role in shaping students' character and reasoning. In an effort to improve the understanding and reasoning abilities of Civic Education students, a problem-based learning approach has been proposed as an effective alternative. This study aims to evaluate the level of effectiveness of problem-based learning in increasing the reasoning of Civics students. This research was conducted using the Systematic Literature Review (SLR) method.The results of this study are that problem-based education (PBM) is very effective in increasing critical thinking skills, understanding civic values in depth, developing collaboration skills and applying knowledge in real contexts. This approach also helps students prepare for the challenges of the real world and the complex world of work.


Keywords


Problem-based learning; student reasoning; Learning; Civic education; Effectivness.

Full Text:

PDF

References


Ade Aransyah. (2023). Pengembangan Modul Bahan Ajar Berbasis Problem Based Learning Berbantu Media Qr-Code Untuk Meningkatkan Hasil Belajar Pkn.

Ahmad Purba, U., Kooperatif Tipe Stad Pada Kemampuan Menyelesaikan Masalah Matematika Ditinjau Dari Kemampuan Berpikir Analitik Siswa Disetujui Untuk Disampaikan Kepada, D., Azis, Z., & Irvan, Ms. (2021). Efektivitas Model Pembelajaran Berbasis Masalahdan Kooperatif Tipe Stad Padakemampuan Menyelesaikan Masalahmatematika Ditinjau Dari Kemampuanberpikir Analitik Siswa.

Aminah, S., Dosenstkip Bina, N., Meulaboh, B., Nasional, J., Peunaga, M.-T., Ujong, C., Meureubo, K., & Aceh, K. (2020). Genta Mulia Analisis Kemampuan Penalaran Matematis Siswa Melalui Model Problem Based Learning. 1.

Bernstein, C. N., Fried, M., Krabshuis, J. H., Cohen, H., Eliakim, R., Fedail, S., Gearry, R., Goh, K. L., Hamid, S., Khan, A. G., Lemair, A. W., Malfertheiner, Ouyang, Q., Rey, J. F., Sood, A., Steinwurz, F., Thomsen, O. O., Thomson, A., & Watermeyer, G. (2010). World Gastroenterology Organization Practice Guidelines For The Diagnosis And Management Of Ibd In 2010. Dalam Inflammatory Bowel Diseases (Vol. 16, Nomor 1, Hlm. 112–124). Https://Doi.Org/10.1002/Ibd.21048

Bölgesel, K., & Mevsimsel, V. E. (2012). Bursa Topraklarinda Pcb.

Cisneros, R., & Salisbury-Glennon, J. D. (2001). Status Of Problem-Based Learning Research In Pharmacy Education: A Call For Future Research. Https://Www.Researchgate.Net/Publication/255587375

Harifan Al Munawarah. (2020). Pengaruh Implementasi Model Problem Based Learning.

Indra Nauli. (2023). Pengaruh Implementasi Model Pembelajaran Berbasis.

Redhana,(2013). Model Pembelajaran Berbasis Masalah Untuk meningkatkan keterampilan pemecahan masalah dan berfikir keritis.

Lasmawan, Dan W., & Ppkn, J. (2012). Pengembangan Model Pendidikan Multikultur Berbantuan Modul Berbasis Masalah Yang Berorientasi Pada Spiritualisme Dalam Pembelajaran Ips-Sd (Vol. 1, Nomor 1).

Mandala, (2021). The Role Of Educational Media In Preventing Hoax News Of Covid-19 Pandemic Among Students Mataram City. 12(2), 159–172. Https://Doi.Org/10.31764

Nursina Sari, nizar muhammad. (2018). Perbedaan Kemampuan Pemecahan Masalah Pada Pembelajaran Tipe Free-Problem Posing Dan Tipe Structured-Problem.

Ommundsen, Y. (2001). Pupils’ Affective Responses In Physical Education Classes: The Association Of Implicit Theories Of The Nature Of Ability And Achievement Goals.

Robert, E., Maftuh, B., & Darmawan, C. (2013). efektivitas Pembelajaran Pendidikan kewarganegaraan Berbasis Masalah Kontekstual Terhadap Peningkatan Keterampilan Kewarganegaraan Siswa Dalam Resolusi Konflik. Effectiveness Civic Education Learning Based On Contextual Problem In Improving Students’ Civic Skill In Conflict Resolution.

Rusdiana, S., Diponegoro, J., Bondowoso, K., Timur, J., Penelitian Ternak, B., & Pertanian Republik Indonesia, K. (2022). Peranan Kelembagaan Peternakan, Sebuah Eksistensi Bukan Hanya Mimpi: Ulasan Dengan Metode Systematic Literature Review (Slr) The Role Of Animal Husbandry Institutions, An Existence Not Just A Dream: A Review Using The Systematic Literature Review (Slr) Method. Jurnal Peternakan, 19(1), 9–21. Https://Doi.Org/10.24014/Jupet.V19i1:14244

Setyoko, S., & Indriaty, I. (2018). Penerapan Pembelajaran Problem Based Learning Berbasis Blended Learning Terhadap Hasil Belajar Kognitif Dan Motivasi Mahasiswa. Jurnal Pendidikan Biologi, 7(3), 157. Https://Doi.Org/10.24114/Jpb.V7i3.10433

Siti Hapsa Sibala. (2022). Penerapan Model Problem Based Lerning Untuk Meningkatkan.

Sudarmini, M. (2019). Penerapan Model Pembelajaran Problem Based Instruction Dengan Studi Kasus Untuk Meningkatan Hasil Belajar Pkn A R T I C L E I N F O. Journal Of Education Action Research, 3, 245–252. Https://Ejournal.Undiksha.Ac.Id/Index.Php/Jear/Index

Taylan, A., Sari, I., Akinci, B., Bilge, S., Kozaci, D., Akar, S., Colak, A., Yalcin, H., Gunay, N., & Akkoc, N. (2012). Biomarkers And Cytokines Of Bone Turnover: Extensive Evaluation In A Cohort Of Patients With Ankylosing Spondylitis. Bmc Musculoskeletal Disorders, 13. Https://Doi.Org/10.1186/1471-2474-13-191

Walker, A., & Leary, H. (2009). A Problem Based Learning Meta Analysis: Diff Erences Across Problem Types, Implementation Types, Disciplines, And Assessment Levels. Dalam The Interdisciplinary Journal Of Problem-Based Learning • (Vol. 3, Nomor 1).

Weinberger, Y., & Zohar, A. (2005). Higher Order Thinking In Science Teacher Education In Israel. Dalam Science Teacher Education (Hlm. 95–119). Kluwer Academic Publishers. Https://Doi.Org/10.1007/0-306-47222-8_6


Refbacks

  • There are currently no refbacks.


Creative Commons License
This work is licensed under a Creative Commons Attribution-NonCommercial-ShareAlike 4.0 International License.

Prosiding Seminar Nasional Paedagoria telah terindek: