Keanekaragaman Genus Serangga Air sebagai Bioindikator Kualitas Perairan

Manap Trianto, Nuraini Nuraini, Sukmawati Sukmawati, Moh Dahri Kisman

Abstract


Abstract:  Aquatic insects are groups of insects that most of their life in the water body. Aquatic insects are part of macrozoobenthos. Aquatic insects are very important roles in the ecological system due to various reasons. Insects are bio-indicators of water in water bodies such as rivers. The aims of the study were to determine the diversity and the potential roles of aquatic insects in the Kali Batu Anyar ecosystem. The research method used purposive random sampling method. The sampling of the data was conducted by Surber nets. The samples obtained were identified and analyzed using the Shannon-Wiener index. The result consist of 6 Orders, 10 Families and 4 Genus were founded. According to the Shannon-Wiener diversity index of (H'), the diversity of aquatic insects in the upper Kali Batu Anyar was higher
than the bottom part of the river with value of H’ was 3,6. By using SIGNAL 2 grade, Order Ephemeroptera, Trichoptera and Coleoptera were grouped to be very sensitive and a sensitive insect therefore those can be used as indicator for water quality. It can be concluded that Kali Batu Anyar was in good water conditions.

Abstrak: Serangga air merupakan kelompok serangga yang sebagian hidupnya berada di badan air. Serangga air termasuk dalam makrozoobentos. Serangga air sangat penting dalam sistem ekologi karena berbagai alasan. Serangga air adalah bioindikator dalam badan air seperti sungai. Tujuan Penelitian ini untuk mengetahui keanekaragaman dan potensi peranan serangga air di ekosistem. Peneltian menggunakan metode Purposive Random Sampling. Pengambilan sampel menggunakan jaring Surber. Sampel yang diperoleh diidentifikasi dan dianalisis menggunakan indeks Shanon Wiener. Serangga air yang diperoleh di kelompokan pada 6 Ordo terbagi dari 10 Famili dan 4 Genus. Indeks keanekaragaman Shanon-Wiener H’ : 3,6 menunjukan keanekaragaman serangga air yang tinggi di hulu kali Batu Anyar tinggi. Berdasarkan SIGNAL 2 grade, serangga air anggota Ordo Ephemeroptera, Trichoptera dan Coleoptera yang ditemukan bersifat sangat sensitif dan sensitif dapat digunakan sebagai indikator kualitas air. Kali Batu Anyar dalam kondisi perairan yang baik.


Keywords


Diversity Aquatic insect; Kali Batu Anyar; Bioindicator

Full Text:

Download (PDF)

References


Bookhout, T.A. (1996). Research And Management Techniques For Wildlife And Habitats. Kansas: Allen Press Inc.

Candra, Y, Langoy M, Koneri, R, dan Singkoh, M. F. O. (2014). Kelimpahan Serangga Air di Sungai Toraut Sulawesi Utara. Jurnal MIPA, 3(2), 74-78.

Dirham, dan Trianto, M. (2020). Analisis Isi Lambung Ikan Mujair (Oreochromis mossambicus) di Perairan Danau Talaga Kabupaten Donggala. Jurnal BIO-EDU, 5(3), 118-128.

Hartina, S, dan Trianto, M. (2020). Keanekaragaman Zooplankton di Perairan Danau Lindu Provinsi Sulawesi Tengah. Jurnal BIO-EDU, 5(3), 129-139.

Leba, G. V, Koneri, R, dan Papu, A. (2013). Keanekaragaman Serangga Air di Sungai Pajowa Kabupaten Minahasa Sulawesi Utara. Jurnal MIPA, 2(2), 73-78.

Magurran, A. E. (2004). Ecological diversity and its measurement. New Jersey: Princeton University Press.

Maramis, R. T. D, dan Makal, H. V. G. (2011). Keanekaragaman Jenis dan Kelimpahan Populasi Serangga Air sebagai Indikator Biologis Cemaran Air Pada DAS di Langowan. Eugenia, 17(2), 95-103.

Nuraini, Trianto, M, Sukmawati, dan Marisa, F. (2020). Keanekaragaman Sumber Pakan dan Perilaku Mencari Pakan Lebah Tetragonula laeviceps (Hymenoptera: Meliponini) di Kecamatan Parigi Selatan. Jurnal BIO-EDU, 5(3), 173-184.

Pradhana, A. I, Mudjiono, G., dan Karindah S. (2014). Kenakeragaman Serangga dan Laba-laba pada Pertanaman Padi Organik dan Konvensional. Jurnal Hama dan Penyakit Tumbuhan, 2(2), 58-66.

Pratama, A, dan Trianto, M. (2020). Keanekaragaman Lichen di Hutan Mangrove Desa Tomoli Kabupaten Parigi Moutong. Jurnal BIO-EDU, 5(3), 140-150.

Ratnawati, K. (2007). Kajian Tritemik Biologi Makroinvetebrata Benetik Dalam penentuan Kualitas Air Suangi Studi Kasus : Sungai Citarum Hulu). Thesis Sarjana Teknik Lingkungan ITB, Bandung, 17-20.

Reza, A. (2011). Kemelimpahan Benthik Insekta Akuatik di Hulu Kali Boyong Pasca Erupsi Merapi 2010. Prosiding Seminar Nasional Fakultas Biologi Universitas Gadjah Mada, Yogyakarta, Indonesia, 15-25.

Sukmawati, Trianto, M, dan Nuraini. Hubungan Kekerabatan Intraspesies Tanaman Puring (Codiaeum variegatum L.) di Kecamatan Parigi Selatan Berdasarkan Analisis Fenetik. Jurnal BIO-EDU, 5(3), 161-172.

Suprianto, Trianto, M, Alam, N, dan Kirana, N. G. A. G. C. (2020). Karakter morfologi dan analisis daerah conserved gen elongation factor 1a (EF1a) pada Lepidotrigona terminata. Jurnal Metamorfosa, 7(2), 30-39.

Trianto, M, dan Marisa, F. (2020). Diversity of Bees and Wasp (Hymenoptera) in Cowpea (Vigna sinensis L.) in Agricultural Area at Martapura District, Banjar Regency, South Kalimantan. Journal of Science and Technology, 9(2), 29-33.

Trianto, M, dan Marisa, F. (2020). Studi Kelimpahan dan Pola Sebaran Collembola pada Tiga Tipe Penggunaan Lahan di Kabupaten Banjar, Kalimantan Selatan. Jurnal BIO-EDU, 5(3), 107-117.

Trianto, M, Kaini, Saliyem, Warsih, E, dan Winarsih. (2020). Keanekaragaman Serangga Polinator pada Tanaman Nanas (Ananas comosus (L.) Merr.) di Desa Bincau. Jurnal Penelitian Science dan Pendidikan, 9(2), 154-162.

Trianto, M, Marisa, F, dan Siswandari, N.P. (2020). Kelimpahan Nisbi, Frekuensi, dan Dominansi Jenis Lalat di Beberapa Pasar Tradisional di Kecamatan Martapura. Jurnal Metamorfosa, 7(2), 21-29.

Trianto, M, Marisa, F, dan Sukmawati. (2020). Keanekaragaman Jenis Rayap pada Perkebunan Kelapa Sawit dan Perkebunan Karet di Kabupaten Banjar, Kalimantan Selatan. Jurnal Biologi Makassar, 5(2), 199-209.




DOI: https://doi.org/10.31764/justek.v3i2.3562

Refbacks

  • There are currently no refbacks.


JUSTEK Official: