PERAN TEKNOLOGI DALAM MEDIA PEMBELAJARAN DIMASA REVOLUSI INDUSTRI 4.0

Claudia Marpaung

Abstract


Abstrak: Penelitian ini merupakan studi literatur dengan jenis penelitian deskriptif dengan kajian kepustakaan (library research) yang menggambarkan peran teknologi dalam media pembelajaran pada revolusi industri 4.0. Pada penelitian studi literatur ini penulis menggunakan berbagai sumber seperti artikel, jurnal dan dokumen-dokumen yang relevan dengan kajian dalam penelitian ini. Studi ini memfokuskan pada wacana karakteristik pendidikan 4.0 khususnya di Indonesia dilihat konsep pendidikan, kurikulum, peran pendidikan dan proses pembelajaran. Hasil studi menunjukkan bahwa teknologi pendidikan mempunyai peranan yang sangat penting dalam era pendidikan 4.0, terlihat dari pemanfaatan teknologi pendidikan seperti E-learning, media pembelajaran yang selaras dengan tuntutan pendidikan 4.0. penelitian berikutnya yang menarik untuk dikembangkan sebagai riset adalah peran teknologi dalam media pembelajaran dimasa revolusi indsutri 4.0.


Keywords


Peran, Teknologi Media Pembelajaran, Revolusi Industri 4.0

Full Text:

PDF

References


REFERENSI

Ambarwati, D., Wibowo, U. B., Arsyiadanti, H., & Susanti, S. (2021). Studi Literatur: Peran Inovasi Pendidikan pada Pembelajaran Berbasis Teknologi Digital. Jurnal Inovasi Teknologi Pendidikan, 8(2), 173–184. https://doi.org/10.21831/jitp.v8i2.43560

Assidik, G. K. (2018). Pemanfaatan Media Sosial Sebagai Alternatif Media Pembelajaran Berbasis Literasi Digital Yang Interaktif Dan Kekinian. Prosiding SAGA, Volume 1, 242–246. www.seputarriau.co,

Fahlevi, M. R. (2022). Studi Literatur: Pemanfaatan Teknologi Dalam Pembelajaran Sebagai Upaya Untuk Menumbuhkembangkan Number Sense Siswa. LINEAR: Journal of Mathematics Education, 3(1), 42. https://doi.org/10.32332/linear.v3i1.4847

Hadayani, D. O., Delinah, & Nurlina. (2020). Membangun Karakter Siswa Melalui Literasi Digital Dalam Menghadapi Pendidikan Abad 21 (Revolusi Industri 4.0). Prosiding Seminar Nasional Pendidikan Program Pascasarjana Universitas PGRI Palembang, 21, 999–1015.

Kahar, M. I., Cika, H., Nur Afni, & Nur Eka Wahyuningsih. (2021). Pendidikan Era Revolusi Industri 4.0 Menuju Era Society 5.0 Di Masa Pandemi Covid 19. Moderasi: Jurnal Studi Ilmu Pengetahuan Sosial, 2(1), 58–78. https://doi.org/10.24239/moderasi.vol2.iss1.40

Muliani, A., Karimah, F. M., Liana, M. A., Pramudita, S. A. E., Riza, M. K., & Indramayu, A. (2021). Pentingnya Peran Literasi Digital bagi Mahasiswa di Era Revolusi Industri 4.0 untuk Kemajuan Indonesia. Journal of Education and Technology, 1(2), 87–92.

Rahim, F. R., Suherman, D. S., & Murtiani, M. (2019). Analisis Kompetensi Guru dalam Mempersiapkan Media Pembelajaran Berbasis Teknologi Informasi Era Revolusi Industri 4.0. Jurnal Eksakta Pendidikan (Jep), 3(2), 133. https://doi.org/10.24036/jep/vol3-iss2/367

Rosalina, D., Yuliari, K., Setianingsih, D., & Zati, M. R. (2021). Faktor – Faktor Yang Berpengaruh Terhadap Kompetensi Literasi Digital Mahasiswa di Era Revolusi Industri 4.0. EKONIKA Jurnal Ekonomi Universitas Kadiri, 6(2), 294. https://doi.org/10.30737/ekonika.v6i2.1996

Surani, D. (2019). Studi literatur: Peran teknolog pendidikan dalam pendidikan 4.0. Prosiding Seminar Nasional Pendidikan FKIP, 2(1), 456–469.

Yazid, A. (2018). JRTIE: Journal of Research and Thought of Islamic Education Vol. 1, No. 1, 2018. Journal of Research and Thought of Islamic Education, 1(1), 1–21.


Refbacks