STRATEGI KELOMPOK SADAR WISATA DALAM PENGEMBANGAN OBYEK WISATA DENGAN MODEL PENTAHELIX (STUDI KASUS PANTAI WANE KABUPATEN BIMA)

Suci Wulandari, Ayatullah Hadi, Ilham Zitri, Azwar Subandi

Abstract


Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui strategi apa saja yang dilakukan oleh pokdarwis dalam pengembangan obyek wisata yang ada di pantai Wane, fokus penelitiian ini adalah pada startegi pokdarwis dalam pengembangan obyek wisata pantai Wane yang ada di desa Tolotangga, Jenis Penelitian ini adalah deskriptif kualitatif, sumber data primer data sekunder. Hasil dari penelitian ini adalah bahwa strategi yang dilakukan oleh pokdarwis untuk pengembangan obyek wisata ternyata strateginya berpusat pada pemeliharaan tempat wisata, menambah ilmu atau wawasan masyarakat tentang wisata dan juga strategi untuk pemasaran pokdarwis yang memanfaatkan media sosial internet dan juga membangun hubungan kerja sama dengan banyak mitra pokdarwis terjadi dengan travel agent guide dan juga banyak lainnya untuk mempromosikan tempat wisatanya sehingga dengan begitu jangkauan untuk promosi bisa lebih luas dan itu adalah beberapa strategi yang dilakukan oleh pokdarwis untuk memajukan obyek wisata. Terbukti dengan beberapa strategi promosi yang dilakukan oleh pokdarwis bisa membuat jangkauan pasar lebih luas dan tamu lokal maupun luar negri dapat terjangkau melalui internet dan juga bantuan promosi dengan mitra, dan itu adalah salah satu strategi yang dilakukan oleh pokdarwis, Dan juga selain prmosi wisata, mengedukasi masyrakat pun penting untuk dilakukan oleh pokdarwis maka dari itu pokdarwis mengadakan edukasi untuk anggota pokdarwis dan mansyrakat di desa Tolotangga hal ini penting utnuk menambah pengetahuan anggota pokdarwis dan masyarakat itu sendiri akan pentingnya wisata ini. Selain promosi edukasi pemeliharaan tempat wisatapun dilakukan oleh pokdarwis yang bertujuan agar tempat wisata tetap bersih dan rapi juga terpelihara dan itu semua termasuk bagian dari strategi pokdarwis dalam pengembangan obyek wisata pantai Wane yang ada di desa Tolotangga Kecamatan Monta kabupaten Bima.

Keywords


Obyek, Pengembangan, Pentahelix, Strategi

Full Text:

PDF

References


Hasia, R. (2019). Strategi Pelayanan Dinas Pariwisata Dan Kebudayaan Dalam Meningkatkan Kunjunungan Wisatawan Di Objek Wisata Kota Batu (Studi Pada Dinas Pariwisata Dan Kebudayaan Kota Batu). Jurnal Ilmu Sosial dan Ilmu Politik (JISIP), 8(2), 136-143.

Mongkol, C. (2016). Strategi dinas pariwisata dalam mengembangkan potensi wisata budaya di kabupaten minahasa. Politico: Jurnal Ilmu Politik, 3(1), 159841.

Sidiq, A. J., & Resnawaty, R. (2017). Pengembangan desa wisata berbasis partisipasi masyarakat lokal di desa wisata Linggarjati Kuningan, Jawa Barat. Prosiding Penelitian Dan Pengabdian Kepada Masyarakat, 4(1), 38-44.

Zitri, I., Lestanata, Y., Darmansyah, D., Amil, A., & Umami, R. Inovasi Kebijakan Pengelolaan Sampah Sistem Zero Waste Di Nusa Tenggara Barat Model Pentahelix. Nakhoda: Jurnal Ilmu Pemerintahan, 21(1), 107-119.

Ibrahim, I., & Zitri, I. (2023). Peran Badan Usaha Milik Desa Dalam Pemberdayaan Masyarakat Pada Kawasan Pertembangan Emas Di Sumbawa Barat. Jurnal Humanitas: Katalisator Perubahan Dan Inovator Pendidikan, 10(1), 87-96.

Astuti, P., Ashari, W. K., Ouktafia, F., Wahyudi, D., Jailani, M. A., & Zitri, I. (2023). Strategi Peningkatan Daya Tarik Di Destinasi Tanjung Bias Desa Senteluk Kecamatan Batu Layar Kabupaten Lombok Barat. Jurnal Paradigma (Jp), 12(2).

Sari, D. M. (2020). Strategi Pengembangan Obyek Wisata di Kabupaten Bengkulu Tengah (Studi Kasus Obyek Wisata di Kecamatan Pondok Kelapa). EKOMBIS REVIEW: Jurnal Ilmiah Ekonomi dan Bisnis, 8(2), 102-111.

Akmaludin, A., & Askafi, E. (2020). Strategi Pengembangan Pariwisata Pasca Gempa Sebagai Upaya Meningkatkan Daya Saing Obyek Wiisata Di Kabupaten Lombok Utara. REVITALISASI: Jurnal Ilmu Manajemen, 8(2), 154-162.

Lestanata, Y., & Zitri, I. (2020). Optimalisasi Sektor Pariwisata Guna MEningkatkan Pendapatan Asli Desa (PADes)(Studi Kasus Pulau KEnewa di Desa Poto Tano Kecamatan Poto Tano Kabupaten Sumbawa Barat) Diunduh pada http://journal. unpacti. ac. id/index. php. JGLP/article/view/35.

Akhirman, A., & Nurhasanah, N. (2019). Strategi Pengembangan Pariwisata Bahari Desa Pulau Benan Kecamatan Senayang Kabupaten Lingga Provinsi Kepulauan Riau. Bahtera Inovasi, 2(2), 163-174.

Ilham zitri, Yudhi Lestanata, Inka Nusamuda Pratama (2020), Strategi Pemerintah Desa dalam Pengembangan Obyek Wisata Berbasis Masyarakat (Community Based Toursm) (Studi Kasus Pulau Kenawa di Desa Poto Tano Kecamatan Poto Tano Kabupaten Sumbawa Barat). Indonesian Governance Journal: Kajian Politik-Pemerintahan, 3(2).

Susfenti, N. E. M. (2016). Pengembangan Desa Wisata Berbasis Masyarakat (Community Based Tourism-Cbt) Di Desa Sukajadi Kecamatan Carita. Lembaran Masyarakat: Jurnal Pengembangan Masyarakat Islam, 2(1), 75-86.

Rachman, A. F., Rahmanita, M., & Boediman, S. F. (2016). MODEL PARTISIPASI MASYARAKAT DALAM PARIWISATA DI PANTAI SAWARNA, KABUPATEN LEBAK, PROPINSI BANTEN. Perpustakaan Sekolah Tinggi Pariwisata Trisakti.

Fauzie, A. (2021). Peranan UKM sambal jeruk (mbohi dungga) terhadap peningkatan pendapatan masyarakat Desa Parado Wane Kecamatan Parado Kabupaten Bima (Doctoral dissertation, UIN Mataram).

YAN SURYA, Q. I. N. A. N. D. R. A. (2021). STRATEGI PENGEMBANGAN SEKTOR PARIWISATA DALAM MENINGKATKAN KUNJUNGAN WISATAWAN (Studi: Pulau Kenawa Di Desa Poto Tano Kecamatan Poto Tano Kabupaten Sumbawa Barat) (Doctoral dissertation, Universitas_Muhammadiyah_Mataram).

Sutiani, N. W. (2021). Peran Serta Kelompok Sadar Wisata (Pokdarwis) Dalam Pengembangan Desa Wisata di Desa Taro Kecamatan Tegallalang Kabupaten Gianyar. Jurnal Ilmiah Cakrawarti, 4(2), 70-79.

Maya, S., & Yohanna, L. (2018). Identification of problems and solution of the micro small middle entreprise with Nvivo-software. Sosio e-kons, 10(2), 121-130.


Refbacks

  • There are currently no refbacks.