Peran Generasi Milenial dalam Meningkatkan Minat Terhadap Sektor Pertanian Berkemajuan pada Desa Montong Terep Lombok Tengah

Saeful Maulana, Ibrahim Ibrahim

Abstract


Peran generasi milenial dalam meningkatkatkan minat terhadap sektor pertanian berkemajuan cukup rendah. Tujuan penelitian ini adalah untuk mengetahui Peran Generasi Milenial Dalam Meningkatkan Minat Terhadap Sektor Pertanian  Berkemajuan Pada Desa Montong Terep Lombok Tengah. Metode yang digunakan dalam penelitian ini adalah observasi dan wawancara. Narasumber yang digunakan  dari penelitian adalah   Pemuda pemudi, anggota karang taruna, dan Tokoh Masyarakat. Analisis data menggunakan pengumpulan data, penyajian data, dan penarikan kesimpulan. Hasil dan pembahasan bahwa  peran generasi milenila dalam meningkatkan munat terhadap sektor pertanian berkemajuan di Desa montong terep Lombok Tengah rendah, Upaya yang di lakukan  oleh sebagiann generasi milenial, lapisan Masyarakat dan pemerintah Desa Montong Terep adalah memotivasi dan mengedukasi dan mengajak generasi milenial terhadap sektor pertanian dengan cara menjadi wirausahawan dalam produksi hasil pertanian, memberikan lapangan pekerjaan, mendorong generasi milenial untuk betani dan keluar dari masalah ketimpangan sosial yaitu pengangguran, memberikan edukasi kepada generasi muda jika bekerja di sektor per- tanian saat ini dapat dilakukan secara modern menggunakan alat-alat yang sudah modern pula,sehingga dalam kegiatan bertani dapat mengurangi tingkat kelelahan. Rendahnya minat generasi milenial di desa terhadap sektor pertanian di pengaruhi oleh karakteristik dan presepsi generasi milenial terhadap sektor pertanian yang jauh dari kata modrn.


Keywords


Peran, Generasi Milenial, Meningkatkan Minat, Sektor Pertanian.

Full Text:

PDF

References


Arvianti, E. Y., Masyhuri, M., Waluyati, L. R., & Darwanto, D. H. (2019). Gambaran Krisis Petani Muda Indonesia. Agriekonomika, 8(2), 168–180. Https://Doi.Org/10.21107/Agriekonomika.V8i2.5429

Azizah, Z., & Ibrahim, I. (2021). Pemberdayaan Masyarakat Melalui Ekonomi Kreatif Pada Masa Covid-19 Di Desa Sepakek Kecamatan Pringgarata Lombok Tengah. Seminar Nasional Paedagoria.

Ibrahim, I., Herianto, A., Kamaluddin, K., Mas’ad, M., Djunadi Am, D. A., Mintasrihardi, M., Abd. Gani, A., Ali, M., Hasanah, S., Rejeki, S., Hayati, M., & Rochayati, N. (2021). Pencegahan Penularan Covid-19 Melalui Pembagian Masker Di Pusat Ekonomi Kreatif Wisata Sade Lombok Teng. Abdimas Mandalika, 1(1), 31. Https://Doi.Org/10.31764/Am.V1i1.6785

Ibrahim, I., Mas’ad, M., Mintasrihardi, M., Herianto, A., Muhardini, S., Mahsup, M., Rejeki, S., Hasanah, S., Wahab, A., Zainuddin, Z., Hayati, M., Azizah, A., Burhanuddin, B., Saleh, M., Sobry, M., Syafruddin, A., Salahuddin, M., & Erwansyah, E. (2023). Pelatihan Pembentukan Dan Pengembangan Badan Usaha Milik Desa Berbasis Wisata Budaya Pada Desa Mantar. Selaparang: Jurnal Pengabdian Masyarakat Berkemajuan. Https://Doi.Org/10.31764/Jpmb.V7i3.17404

Ibrahim, I., & Zitri, I. (2023). Peran Badan Usaha Milik Desa Dalam Pemberdayaan Masyarakat Pada Kawasan Pertembangan Emas Di Sumbawa Barat. Jurnal Humanitas: Katalisator Perubahan Dan Inovator Pendidikan, 10(1), 87-96.

Astuti, P., Ashari, W. K., Ouktafia, F., Wahyudi, D., Jailani, M. A., & Zitri, I. (2023). Strategi Peningkatan Daya Tarik Di Destinasi Tanjung Bias Desa Senteluk Kecamatan Batu Layar Kabupaten Lombok Barat. Jurnal Paradigma (Jp), 12(2).

Andayani, S., Zitri, I., & Darmansyah, D. (2024). Pengaruh akuntabilitas dan transparansi dana desa terhadap tingkat kepercayaan masyarakat di kelurahan Punia Mataram. Journal Law and Government, 2(1), 8-19.

Zitri, I., Amil, A., & Lestanata, Y. (2024). Policy Communication on Twitter Social Media: Development of Sustainable Tourism Destinations in West Nusa Tenggara. Jurnal Public Policy, 10(1), 34-43.

Zitri, I., Rifaid, R., Lestanata, Y., & Kurniawan, C. (2024). Navigating digital tourism governance: a case study of branding strategies in the Mandalika special economic zones. Otoritas: Jurnal Ilmu Pemerintahan, 14(1), 148-159.

Ibrahim, I., Setiadi, S., Saleh, M., Gani, A. A., Mintasrihardi, M., Am, J., Mas’ad, M., & Kamaluddin, K. (2022). Karakteristik Bumdes Pesisir Pada Kawasan Pertambangan Emas Di Kecamatan Maluk Sumbawa Barat. Jurnal Ilmu Sosial Dan Humaniora, 11(1), 14–23. Https://Doi.Org/10.23887/Jish.V11i1.35080

Ibrahim, I., Sutarna, I. T., Abdullah, I., & ... (2021). Partisipasi Masyarakat Dalam Pemberdayaan Ekonomi Melalui Badan Usaha Milik Desa Pada Kawasan Pertambangan Emas Di Kabupaten Sumbawa Barat. In Prosiding ….

Ibrahim, I., & Zitri, I. (2023). Peran Badan Usaha Milik Desa Dalam Pemberdayaan Masyarakat Pada Kawasan Pertembangan Emas Di Sumbawa Barat. Jurnal Humanitas: Katalisator Perubahan Dan Inovator Pendidikan. Https://Doi.Org/10.29408/Jhm.V10i1.23974

Ibrahim, & Sutarna, I. T. (2018). Management Of Village Business Enterprises In Improving Community Welfare Resilience Of Gold Mining Areas In Sumbawa Barat District Ibrahim 1 , Iwan Tanjung Sutarna 2. Jurnal Tataloka, 20(3), 309–316.

Nugroho, A. D., Waluyati, L. R., & Jamhari, J. (2018). Upaya Memikat Generasi Muda Bekerja Pada Sektor Pertanian Di Daerah Istimewa Yogyakarta. Jppuma: Jurnal Ilmu Pemerintahan Dan Sosial Politik Universitas Medan Area, 6(1), 76. Https://Doi.Org/10.31289/Jppuma.V6i1.1252

Nurjanah, D. (2021). Faktor-Faktor Yang Mempengaruhi Minat Petani Muda Di Kabupaten Temanggung. Agritech, Xxiii(1), 1411–1063.

Qudrotulloh, H. M., Sumarsih, E., Nuryaman, H., Mutiarasari, N. R., & Hardiyanto, T. (2022). Persepsi Petani Muda Terhadap Wirausaha Di Sektor Pertanian (Kasus Pada Petani Muda Di Desa Tenjonagara, Kecamatan Cigalontang, Kabupaten Tasikmalaya). Agritekh (Jurnal Agribisnis Dan Teknologi Pangan), 2(2), 124–135. Https://Doi.Org/10.32627/Agritekh.V2i2.426

Rachmawati, R. R., & Gunawan, E. (2020). Peranan Petani Milenial Mendukung Ekspor Hasil Pertanian Di Indonesia. Forum Penelitian Agro Ekonomi, 38(1), 67. Https://Doi.Org/10.21082/Fae.V38n1.2020.67-87

Sadono, D. (2008). Pemberdayaan Petani: Paradigma Baru Penyuluhan Pertanian Di Indonesia. Jurnal Penyuluhan, 4(1). Https://Doi.Org/10.25015/Penyuluhan.V4i1.2170

Salamah, U. (2021). Kontribusi Generasi Muda Dalam Pertanian Indonesia. Journal Science Innovation And Technology (Sintech), 1(2), 23–31. Https://Doi.Org/10.47701/Sintech.V1i2.1064

Werembinan, C. S., Pakasi, C. B. D., & Pangemanan, L. R. J. (2018). Persepsi Generasi Muda Terhadap Kegiatan Pertanian Di Kelurahan Buha Kecamatan Mapanget Kota Manado. Agri-Sosioekonomi, 14(3), 123. Https://Doi.Org/10.35791/Agrsosek.14.3.2018.21542

Zis, S. F., Effendi, N., & Roem, E. R. (2021). Perubahan Perilaku Komunikasi Generasi Milenial Dan Generasi Z Di Era Digital. Satwika : Kajian Ilmu Budaya Dan Perubahan Sosial, 5(1), 69–87. Https://Doi.Org/10.22219/Satwika.V5i1.15550


Refbacks

  • There are currently no refbacks.