Implementasi Problem Based Learning untuk Meningkatkan Hasil Belajar Bahasa Indonesia Materi Teks Cerita Siswa Kelas V SDN 1 Lelong Kecamatan Praya Tengah Tahun Pelajaran 2023/2024

Abdul Wahid, Suhaiminah Suhaiminah, Eni Sasmita, Khairil Anwar, Evi Yanti Sulfana

Abstract


Salah satu penyebab rendahnya hasil pembelajaran siswa adalah kurang tepatnya model pembelajaran yang diterapkan oleh guru. Oleh karena itu penerapan model pembelajaran yang inovatif harus dilakukan. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahaui sejauh mana pengaruh penerapan model pembelajaran Based Learning (PBL) pada siswa SDN 1 Lelong melalui mata pelajaran Bahasa Indonesia materi teks cerita. Penelitian ini merupakan penelitian tindakan kelas yang terdiri dari 2 siklus dengan subjek penelitiannya 20 orang siswa. Teknik pengumpulan data dilakukan dengan cara memberikan tes hasil belajar kepada siswa, sedangkan teknik analisis data menggunakan statistik deskriptif. Hasil penelitian menunjukkan bahwa pencapaian pada siklus I diperoleh nilai rata-rata ketuntasan 77 dan pada siklus II diperoleh rata-rata ketuntasan 82. Dari hasil ini disimpulkan bahwa model pembelajaran PBL dapat meningkatkan hasil belajar siswa pada mata pelajaran Bahasa Indonesia materi teks cerita. Implikasi dari model pembelajaran ini adalah memberikan kepercayaan diri pada siswa untuk dapat memecahkan masalah sehingga dapat membantu siswa menerapkan ilmu yang telah diperoleh dalam penyelesaian persoalan kehidupan nyata.


Keywords


Problem Based Learning; Teks Cerita; Motivasi; Hasil Belajar Siswa

Full Text:

PDF

References


Depdiknas. 2008. Peraturan Menteri Pendidikan Nasional Nomor 77 Tahun 2008 Tentang Ujian Nasional Sekolah Menengah Atas/Madrasah Aliyah (SMA/MA) Tahun Pelajaran 2008/2009. Jawa Timur

Husni, Latifah. 2016. Penerapan Model Pembelajaran Berbasis Masalah dalam meningkatkan Hasil belajar Matematika. Jurnal Edukasi Musi Rawas. Vol.4 (1): hal.125-144

Ramlawati, Yunus, S. R., & Insani, A. (2017). Pengaruh Model PBL(Problem Based Learning) terhadap Motivasi dan Hasil Belajar IPA Peserta Didik. Jurnal Sainsmat, 6(1), 1–14. https://ojs.unm.ac.id/sainsmat/article/view/6451

Firmansyah, D.(2015). Strategi Pembelajaran Dan Minat Belajar Terhadap Hasil Belajar Matematika. Jurnal Teknologi Pendidikan (JTP), 6(2), 34–44. https://doi.org/10.24114 /jtp.v6i2.4996

Hazanah, & Zuryanty. (2020). Peningkatan Hasil Belajar Siswa Menggunakan Model PBL Pada Pembelajaran Tematik Terpadu Kelas IV SD. Jurnal Ilmiah Pendidikan Dasar, 8(4). http://ejournal.unp.ac.id/students/index.php/pgsd/article/view/9069

Soesatyo, Y., Subroto, W. T., Sakti, N. C., Edwar, M., & Trisnawati, N. (2013). Pelatihan Penulisan Proposal Peneliti Tindakan (PTK) bagi Guru Ekonomi Kabupaten Sidoarjo. Journal of Chemical Information and Modeling, 53(9), 1689–1699. https://doi.org/10. 21009/JPMM.001.2.02

Talib, J. (2021). Blended Learning Berbasis Quipper School Dalam Pembelajaran Bahasa Indonesia Di SMAN 1 Bantaeng. Jurnal Penelitian Tindakan Kelas Dan Pengembangan Pembelajaran, 4(1), 1–13. https://doi.org/http://dx.doi.org/10.31604/ptk.v4i1.1-13.

Sumanti, F., Anwar, K., & Sari, N. (2023). Improving Science Process Skills and Student Cooperation Skills Using the POGIL Model Assisted by Animated Media. Journal for Lesson and Learning Studies, 6(3).

Fadhya, F., Anwar, K., Utami, L. S., & Alaa, S. (2023). A Decade of Implementation of Android Media in Physics Learning. JIPF (Jurnal Ilmu Pendidikan Fisika), 8(2), 200-212.

Isnaini, M., Zulkarnain, Z., Islahudin, I., Utami, L. S., & Anwar, K. (2022). Pengaruh Media Instagram# Physics In My Live Model Blended Learning Pada Pembelajaran Fisika Terhadap Keterampilan Berpikir “Z Generation”. ORBITA: Jurnal Kajian, Inovasi dan Aplikasi Pendidikan Fisika, 8(1), 181-187.

Anwar, K., Rusdiana, D., Kaniawati, I., & Viridi, S. (2016). Pemanfaatan Applikasi Smartphone Android sebagai Media Belajar Fisika. In Prosiding Seminar Nasional Quantum.

Anwar, K., Rusdiana, D., Kaniawati, I., & Viridi, S. (2018, October). Construction of basic concepts of waves through a “gambo”(traditional musical instrument). In AIP Conference Proceedings (Vol. 2021, No. 1). AIP Publishing.

Anwar, K., Rusdiana, D., Kaniawati, I., & Viridi, S. (2020, April). Teaching wave concepts using traditional musical instruments and free software to prepare prospective skillful millennial physics teachers. In Journal of Physics: Conference Series (Vol. 1521, No. 2, p. 022056). IOP Publishing.




DOI: https://doi.org/10.31764/telaah.v9i2.21949

Refbacks

  • There are currently no refbacks.


_________________________________________________________

Jurnal Ilmiah Telaah
ISSN (Online) 2620-6226 | ISSN (Print) 2477-2429
Email: [email protected]
Tel / fax : (0370)-633723 / (0370)-641906

Creative Commons License
This work is licensed under a Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License.