ANALISIS KEBUTUHAN TERHADAP MEDIA PEMBELAJARAN BERBASIS ICT (INFORMATION AND COMMUNICATION TECHNOLOGY)
Abstract
ABSTRAK
Tujuan studi ini adalah mengetahui kebutuhan terhadap media pembelajaran berbasis ICT. Analisis kebutuhan dilaksanakan karena rendahnya minat belajar siswa terhadap pembelajaran fisika dan rendahnya prestasi belajar siswa dalam pelajaran fisika. Studi dilakukan di SMA Negeri 6 Padang kelas X MIPA 3. studi ini menggunakan metode studi deskriptif kualitatif. Untuk memperoleh informasi, peneliti menyebarkan angket atau kuisoner secara langsung. Hasil studi ini menyatakan bahwa kebutuhan akan media pembelajaran berbasis ICT sangat diperlukan oleh siswa dengan persentase rata – rata 85,1% namun sarana dan prasarana seperti akses internet terbatas menjadi hambatannya . Maka dari itu dibutuhkan media pembelajaran berbasis ICT yang bisa dipergunakan tanpa akses internet dan bisa disemua device smartphone siswa dan guru. Media pembelajaran berbasis ICT tersebut bisa seperti bahan ajar elektronik, virtual laboratory atau game pembelajaran yang diharapkan mampu meningkatkan semangat belajar dan prestasi siswa.
Kata kunci: analisis kebutuhan; media pembelajaran; ICT
ABSTRACT
The purpose of this study is to determine the need for ICT-based learning media. A needs analysis was carried out because of the low interest of students in learning physics and low student achievement in physics subjects. The study was conducted at SMA Negeri 6 Padang class X MIPA 3. This study used a qualitative descriptive study method. To obtain information, researchers distribute questionnaires or questionnaires directly. The results of this study state that the need for ICT-based learning media is needed by students with an average percentage of 85.1%, but facilities and infrastructure such as limited internet access are the obstacle. Therefore, ICT-based learning media is needed which can be used without internet access and can be used on all student and teacher smartphone devices. ICT-based learning media can be electronic teaching materials, virtual laboratories, or learning games which are expected to increase student enthusiasm for learning and achievement.
Keywords: need analysist; learning media; ICT
Keywords
Full Text:
PDFReferences
Andari, R. (2020). Pemanfaatan Media Pembelajaran Berbasis Game Edukasi Kahoot! Pada Pembelajaran Fisika. ORBITA: Jurnal Kajian, Inovasi Dan Aplikasi Pendidikan Fisika, 6(1), 135. https://doi.org/10.31764/orbita.v6i1.2069
Arikunto, S. (2010). Prosedur penelitian : suatu pendekatan praktik. Rineka Cipta.
Arsyad, A. (2013). Media Pembelajaran. PT Raja Grafindo Persada.
Asrizal, Arnel, Hidayati, & Festiyed. (2018). Penerapan Model Pembelajaran Penemuan Mengintegrasikan Laboratorium Virtual dan Hots untuk Meningkatkan Hasil Pembelajaran Siswa SMA Kelas XI. Prosiding Seminar Nasional Hibah Program Penugasan Dosen Ke Sekolah (PDS)Universitas Negeri Padang.
Azizah, R., Yulianti, L., & Lathfah, E. (2015). Kesulitan Pemecahan Masalah Fisika Pada Siswa SMA. Jurnal Penelitian Fisika Dan Aplikasinya (JPFA), 5(2), 44–50.
Djamas, D., Ramli, R., Sari, S. Y., & Anshari, R. (2016). Analisis Kondisi Awal Pembelajaran Fisika SMAN Kota Padang (Dalam Rangka Pengembangan Bahan Ajar Fisika Multimedia Interaktif Berbantuan Game). Jurnal Penelitian & Pengembangan Pendidikan Fisika, 02(2), 57–64. https://doi.org/10.21009/1.02208
Ekayani, P. (2017). PENTINGNYA PENGGUNAAN MEDIA. March.
Firdaus, Steviana, A., & Sidqi, M. F. K. (2022). Analisis Perbandingan Motivasi Belajar Fisika Siswapada Kelas X MIPA 1 dan X MIPA 2 di MAN 5 Batanghari. Jurnal Pendidikan Mipa, 12(1), 43–47. https://doi.org/https://doi.org/10.37630/jpm.v12i1.525
Hoellwarth, C., MJ, M., & RDA, K. (2005). Direct Comparison of Conceptual Learning and Problem Solving Ability in Traditional and Studio Style Classrooms. American Journal of Physics, 73, 459.
Khinanti, M. H., Fisiga, K., & Bhakti, Y. B. (2020). Peran Bimbel Online Pada Pembelajaran Fisika Bagi Siswa Masa Kini. Jambura Physics Journal, 2(2), 74–80. https://doi.org/10.34312/jpj.v2i2.7078
Lumbantoruan, A., & Jannah, N. (2019). Deskripsi Sikap Peserta Didik Terhadap Fisika. S P E K T R A: Jurnal Kajian Pendidikan Sains, 5(2), 161–172. https://doi.org/10.32699/spektra.v5vi2i.109
Magdalena, I., Shodikoh, A. F., & Pebrianti, A. R. (2021). PENTINGNYA MEDIA PEMBELAJARAN UNTUK MENINGKATKAN MINAT BELAJAR SISWA SDN MERUYA SELATAN 06 PAGI. 3, 312–325.
Marsa, P. B., & Desnita, D. (2020). Analisis Media, Sumber Belajar, dan Bahan Ajar Yang Digunakan Guru Fisika SMA Materi Gelombang Di Sumatera Barat Ditinjau Dari Kebutuhan Belajar Abad 21. Jurnal Eksakta Pendidikan (Jep), 4(1), 81. https://doi.org/10.24036/jep/vol4-iss1/422
Masita, S. I., Donuata, P. B., Ete, A. A., & Rusdin, M. E. (2020). Penggunaan Phet Simulation Dalam Meningkatan Pemahaman Konsep Fisika Peserta Didik. Jurnal Penelitian Pendidikan Fisika, 5(2), 136. https://doi.org/10.36709/jipfi.v5i2.12900
Mayasari, A., Asrizal, A., & Festiyed, F. (2022). Meta Analisis Pengaruh Media Pembelajaran Elektronik Terhadap Hasil Belajar Dan Pemahaman Konsep Siswa. ORBITA: Jurnal Kajian, Inovasi Dan Aplikasi Pendidikan Fisika, 8(1), 10. https://doi.org/10.31764/orbita.v8i1.7056
Mujizatullah. (2018). Pengintegrasian Pendidikan Karakter Keagamaan pada PembelajaranHakikat Ilmu Fisika dan Keselamatan Kerja di LaboratoriumMadrasah Aliyah Puteri Aisyiah di Palu. Jurnal Pendidikan Fisika, 6(2), 116–128.
Nachmias, C. F., & Nachmiasrt, D. (2008). Research Methods in Social Sciences. Worth Publishers.
Natasya, D. A., Hidayat, M., & Dani, R. (2021). Minat Belajar Siswa Terhadap Penggunaan Aplikasi Zoom Cloud Meeting Pada Pelajaran Fisika Kelas Xi Mipa. Physics and Science Education Journal (PSEJ), 1, 149–156. https://doi.org/10.30631/psej.v1i3.977
Nazir, M. (2014). Metode Penelitian. Ghalia Indonesia.
Pangga, D., Ahzan, S., & Pratama, L. (2020). Efektifitas Penerapan Video Pembelajaran. ORBITA: Jurnal Kajian, Inovasi Dan Aplikasi Pendidikan Fisika, 6, 155–158.
Permendikbud. (2022). Peraturan Menteri Pendidikan Kebudayaan Riset dan Teknologi Tentang Standar Proses Pada Pendidikan Usia Dini, Jenjang Pendidikan Dasar dan Jenjang Pendidikan Menengah. Peraturan Menteri Pendidikan Dan Kebudayaan Republik Indonesia Nomor 16 Tahun 2022 Tentang Standar Proses Pendidikan Dasar Dan Menengah, 1(69), 5–24.
Priyatno, D. (2013). Mandiri Belajar Analisis Data Dengan SPSS. Mediakom.
Purnamasari, I., Yuliati, L., & Diantoro, M. (2017). Analisis Kemampuan Pemecahan Masalah Fisika pada Materi Fluida Statis. Pros. Seminar Pend. IPA Pascasarjana UM, 2, 68–74.
Puspita, S. S. D. (2015). Manfaat Media Pembelajaran Berbasis Ict (Information and Communication Technology) Dalam Pembelajaran Bahasa Indonesia. Pengembangan ICT Dalam Pembelajaran, November, 36–44.
Puspitasari, A. D. (2019). Penerapan Media Pembelajaran Fisika Menggunakan Modul Cetak dan Modul Elektronik Pada Siswa SMA. Jurnal Pendidikan Fisika, 7(1), 17–25. http://journal.uin-alauddin.ac.id/indeks.php/PendidikanFisika
Retnawati, S. (2016). Analisis Kuantitatif Instrumen Penelitian. Parama Publishing.
Ruddamayanti. (2019). Pemanfaatan Buku Digital dalam Meningkatkan Minat Baca. Prosiding Seminar Nasional Pendidikan Program Pascasarjana Universitas PGRI Palembang, 2, 1193–1202.
Rusman, Kurniawan, D., & Riyana, C. (2013). Pembelajaran Berbasis Teknologi Informasi dan Komunikasi. Rajawali Press.
Samudra, G., Suastra, M., & Suma, M. (2014). Permasalahan-Permasalahan Yang Dihadapi Siswa SMA Di Kota Singaraja Dalam Mempelajari Fisika. Jurnal Pendidikan Dan Pembelajaran IPA Indonesia, 4(1), 1–7.
Sari, M. N., Daud, M., & Faradhillah, F. (2022). Pengembangan E-Modul Fluida Untuk Pemahaman Konsep Siswa Menggunakan Aplikasi Flip Pdf Professional. ORBITA: Jurnal Kajian, Inovasi Dan Aplikasi Pendidikan Fisika, 8(1), 35. https://doi.org/10.31764/orbita.v8i1.8192
Subiki, S., Hamidy, A. N., Istighfarini, E. T., Suharsono, F. Y. H., & Putri, S. F. D. (2022). PENGARUH MEDIA PEMBELAJARAN PhET SIMULATION TERHADAP HASIL BELAJAR SISWA SMA NEGERI PLUS SUKOWONO MATERI USAHA DAN ENERGI TAHUN PELAJARAN 2021/2022. ORBITA: Jurnal Kajian, Inovasi Dan Aplikasi Pendidikan Fisika, 8(2), 200. https://doi.org/10.31764/orbita.v8i2.9586
Sugiyono. (2016). Metode Penelitian Kuantitatif, Kualitatif dan R&D. PT Alfabet.
Sugiyono. (2017). Metode Penelitian Kuantitatif, Kualitatif, dan R&D. Alfabeta.
Sukmadinata, N. S. (2011). Metode Penelitian Pendidikan. Remaja Rosdakarya.
Supardi, U. S., Leonard, Suhendri, H., & Rismurdiyati. (2012). Pengaruh Media Pembelajaran dan Minat Belajar Terhadap Hasil Belajar Fisika. Formatif: Jurnal Ilmiah Pendidikan MIPA, 2(1), 71–81. https://doi.org/10.30998/formatif.v2i1.86
Supriyono. (2018). Pentingnya Media Pembelajaran Untuk Meningkatkan Minat Belajar Siswa. Pendidikan Dasar, II, 43–48.
DOI: https://doi.org/10.31764/orbita.v9i1.14797
Refbacks
- There are currently no refbacks.
This work is licensed under a Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License.
______________________________________________________
ORBITA: Jurnal Pendidikan dan Ilmu Fisika
p-ISSN 2460-9587 || e-ISSN 2614-7017
This work is licensed under a Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License.
EDITORIAL OFFICE: