PELATIHAN PENYUSUNAN RAB (RENCANA ANGGARAN BIAYA) BAGI APARAT KAMPUNG SEKBAN DISTRIK PARIWARI KABUPATEN FAKFAK PROVINSI PAPUA BARAT
Abstract
bstrak: Saat ini pembangunan infrastruktur sangat masif dilakukan tidak terkecuali di daerah-daerah pelosok. Hal ini tidak terlepas dengan adanya kebijakan pembangunan infrastruktur yang dapat menggunakan Dana Kampung. Keberhasilan pembangunan infrastruktur di kampung sangat dipengaruhi pada tahap perencanaan dan salah satu luaran pada tahap perencanaan adalah dokumen Rencana Anggaran Biaya (RAB) pembangunan infrastruktur. Kegiatan yang dilaksanakan berupa pemberian pelatihan penyusunan Rencana Anggaran Biaya (RAB) kepada aparat kampung di Kampung Sekban. Pelaksanaan kegiatan terdiri dari tahap pengenalan gambar kerja dan Rencana Anggaran Biaya (RAB), perhitungan volume pekerjaan, analisa harga satuan pekerjaan, analisa kebutuhan bahan, penyusunan Rencana Anggaran Biaya (RAB) dan, rekapitulasi Rencana Anggaran Biaya (RAB). Luaran kegiatan yang diharapkan adalah tersusunnya modul penyusunan anggaran biaya sederhana yang dapat digunakan oleh aparat kampung dalam rangka kegiatan perencanaan pembangunan infrastruktur di kampung. Selain itu, melalui pelaksanaan kegiatan ini diharapkan dapa membantu meningkatkan pemahaman aparat kampung dalam menyusun Rencana Anggaran Biaya (RAB) infrastruktur kampung.
Abstract: Currently, massive infrastructure development is being carried out, including in remote areas. This is inseparable from the existence of infrastructure development policies that can use the Village Fund. The success of infrastructure development in the village is strongly influenced at the planning stage and one of the outputs at the planning stage is the Cost Estimating Plan (RAB) document for infrastructure development. The activities carried out were in the form of providing training on the preparation of the Cost Estimating Plan (RAB) to village officials in Sekban Village. The implementation of activities consists of the introduction of working drawings and Cost Estimating Plan (RAB), calculation of work volume, analysis of work unit prices, analysis of material requirements, preparation of Cost Estimating Plan (RAB) and, recapitulation of Cost Estimating Plan (RAB). The expected output of the activity is the compilation of a simple cost budgeting module that can be used by village officials in the context of infrastructure development planning activities in the village. In addition, through the implementation of this activity, it is hoped that it can help improve the understanding of village officials in preparing the Village Infrastructure Cost Estimating Plan (RAB).
Keywords
Full Text:
PDFReferences
Bangguna, D. S. V. L., Pandoyu, E. O., Wuon, E. O., Abulebu, H. I., & Tangkeallo, M. M. (2021). Pelatihan Autocad Dan Rab Untuk Penyusun Rencana Kerja Pemerintah Desa ( Rkpd ) Kecamatan Pamona PuselembA. MARTABE : Jurnal Pengabdian Masyarakat, 4, 222–226.
Bappenas. (2015). Rencana Pembangunan Jangka Menengah Nasional ( RPJMN ). 2015–2019.
Dagustani, D., & Kurniawan, G. I. (2016). Pelatihan Pembuatan Rencana Anggaran Biaya (Rab) Dikelurahan Neglasari Bandung. Jurnal Dharma Bhakti STIE Ekuitas, 01(01), 1–5.
Fransiscus Luther Paulus Jani Lumape, M. S. S. S. T. (2019). Pelatihan Menghitung Anggaran Biaya Bangunan Kepada Tim Tpk Dana Desa Dan Tukang Di Desa Wanga Amongena Kecamatan Motoling Timur Kabupaten Minahasa Selatan. Jurnal ABDIMAS, 9, 12 (3), 267–274.
Harun, E. H., Ilham, J., Wiranto, I., & Asmara, B. P. (2020). Pelatihan Penyusunan Rencana Anggaran Biaya Berdasarkan AHSP Sesuai Standar Nasional Indonesia. Jurnal Sibermas (Sinergi Pemberdayaan Masyarakat).
Ibrahim. (2001). Rencana dan Estimate Real of Cost. Bumi Aksara.
Kementerian PUPR. (2013). Analisis Harga Satuan Pekerjaan (AHSP) Bidang Pekerjaan Umum.
Kementrian PUPR. (2022). Pedoman Penyusunan Perkiraan Biaya Pekerjaan Konstruksi Bidang Pekerjaan Umum dan Perumahan Rakyat. 1–18.
Marcelin, V., Tisano, M., Arsjad, T., & Malingkas, G. Y. (2021). Analisis Rencana Anggaran Biaya Pada Proyek Pembangunan Rumah Susun Papua 1 Di Distrik Muara Tami Kota Jayapura Provinsi Papua. Jurnal Sipil Statik, 9(4), 619–624.
Novianty, I., Setiawan, I., Tripuspitorini, F. A., Syarief, M. E., & Gunawan, A. (2021). Peningkatan Kompetensi Perangkat Desa dalam Penyusunan Rencana Anggaran dan Biaya Desa Sariwangi. E-Dimas: Jurnal Pengabdian Kepada Masyarakat, 12 (4), 715–722. https://doi.org/10.26877/e-dimas.v12i4.7053
Transmigrasi, D. A. N., & Indonesia, R. (2019). Program Inovasi Desa.
Tumanduk, M. S. S. S., & Oroh, R. R. (2020). Pelatihan Menghitung Anggaran Biaya Bangunan Pada Karang Taruna Kabupaten Minahasa Selatan. Edupreneur: Jurnal Pengabdian Kepada Masyarakat Bidang Kewirausahaan, 3 (1), 259–266. https://doi.org/10.36412/edupreneur.v3i1.1816
Umum, اk. P. (1386). Perhitungan Volume, Analisa Harga Satuan, RAB, dan Spesifikasi Teknis. 1–15.
Yanti, G., & Rahmat, H. (2020). JURNAL PENGABDIAN KEPADA MASYARAKAT Pelatihan Pembuatan Rencana Anggaran Biaya pada Siswa SMK di Kota Pekanbaru. 2 (1), 39–44. https://journal.unilak.ac.id/index.php/Fleksibel,
Yuni Ulfiyati, M. Shofiul Amin, Mirza Ghulam R, S. W. U. (2018). Pelatihan Penyusunan Rencana Anggaran Biaya Infrastruktur Desa Bagi Perangkat Desa Di Desa Karangbendo Kecamatan Rogojampi. Jurnal Pengabdian Masyarakat J-DINAMIKA, 3(1), 19–24.
DOI: https://doi.org/10.31764/jces.v6i1.11636
Refbacks
- There are currently no refbacks.
=======================
JCES (Journal of Character Education Society)
Universitas Muhammadiyah Mataram
Contact Admin:
Email: [email protected]
WhatsApp: +62 852-3764-1341
=======================
=======================
This work is licensed under a Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License.
JCES (Journal of Character Education Society) already indexed:
EDITORIAL OFFICE: