PELATIHAN DESAIN KUIS HOTS INTERAKTIF DENGAN APLIKASI KAHOOT! DAN QUIZZIZ DI MASA PANDEMI: STUDI KASUS GURU SEKOLAH DASAR GUGUS PANGERAN ANTASARI KOTA BANJARBARU

Fathul Jannah, Oscar Karnalim, Aditya Permadi, Dina Fitria Murad, Bayu Rima Aditya, Andrisyah Andrisyah, Irawan Nurhas

Abstract


Guna menjaga kearifan lokal, masyarakat Indonesia perlu diedukasi terkait hal tersebut sejak dini melalui jalur pendidikan formal yang interaktif. Namun, pandemi Covid-19 mengubah cara pengajaran guru secara substansial dan membuat sebagian dari mereka tidak dapat mengajar dengan interaktif. Materi yang disampaikan bisa jadi tidak terserap dengan baik. Kegiatan pengabdian pada masyarakat (PPM) ini bertujuan untuk meningkatkan kemampuan pengajaran interaktif guru melalui desain kuis interaktif berbasis Higher Order Thinking Skill (HOTS) dengan aplikasi Kahoot! dan Quizziz. Pada studi kasus ini, kegiatan melibatkan 50 guru Sekolah Dasar Gugus Pangeran Antasari Kota Banjarbaru Kalimantan Selatan dan dilaksanakan secara daring via Zoom pada akhir tahun 2020. Metode yang digunakan antara lain ceramah, diskusi, dan praktek pembuatan kuis. Pada akhir kegiatan, setiap guru diminta untuk membuat satu kuis secara mandiri dan mengisi kuisioner. Berdasarkan kedua data tersebut, dapat disimpulkan bahwa kegiatan berdampak positif bagi para guru; mereka dapat membuat kuis interaktif untuk soal-soal berbasis HOTS menggunakan Kahoot! dan Quizziz. Selain itu, mereka juga merasa kegiatan ini memiliki dampak positif dan mereka sangat berharap adanya kegiatan sejenis dengan materi lanjutan

Keywords


Kuis Interaktif, HOTS, Sekolah Dasar, Covid-19.

Full Text:

PDF

References


Bao, W. (2020). COVID ‐19 and online teaching in higher education: A case study of Peking University . Human Behavior and Emerging Technologies, 2(2), 113–115. https://doi.org/10.1002/hbe2.191

Ciotti, M., Ciccozzi, M., Terrinoni, A., Jiang, W. C., Wang, C. Bin, & Bernardini, S. (2020). The COVID-19 pandemic. Critical Reviews in Clinical Laboratory Sciences, 57(6), 365–388. https://doi.org/10.1080/10408363.2020.1783198

Fanani, M. Z. (2018). Strategi Pengembangan Soal Hots Pada Kurikulum 2013. Edudeena, 2(1), 57–76. https://doi.org/10.30762/ed.v2i1.582

Favale, T., Soro, F., Trevisan, M., Drago, I., & Mellia, M. (2020). Since January 2020 Elsevier has created a COVID-19 resource centre with free information in English and Mandarin on the novel coronavirus COVID- 19 . The COVID-19 resource centre is hosted on Elsevier Connect , the company ’ s public news and information. Computer Network, January.

Iskandar. (2020). Aplikasi Pembelajaran Berbasis TIK. Yayasan Kita Menulis.

Karnalim, O., & Wijanto, M. C. (2021). Transitioning to online learning for Indonesian high school students: Challenges and possible solutions. Proceedings - IEEE 21st International Conference on Advanced Learning Technologies, ICALT 2021, 428–430. https://doi.org/10.1109/ICALT52272.2021.00136

Mercader, C., & Gairín, J. (2020). University teachers’ perception of barriers to the use of digital technologies: the importance of the academic discipline. International Journal of Educational Technology in Higher Education, 17(1). https://doi.org/10.1186/s41239-020-0182-x

Popkova, E. G. (2019). Preconditions of formation and development of industry 4.0 in the conditions of knowledge economy. In Studies in Systems, Decision and Control (Vol. 169). https://doi.org/10.1007/978-3-319-94310-7_6

Pornpimon, C., Wallapha, A., & Prayuth, C. (2014). Strategy Challenges the Local Wisdom Applications Sustainability in Schools. Procedia - Social and Behavioral Sciences, 112(Iceepsy 2013), 626–634. https://doi.org/10.1016/j.sbspro.2014.01.1210

Rangkaian, M., Searah, L., & Masa, P. (2021). Abstrak : Edufisika : Jurnal Pendidikan Fisika Volume 6 Nomor 1 , Juni 2021. 6.

Rofifah, D. (2020). 済無No Title No Title No Title. Paper Knowledge . Toward a Media History of Documents, 4(4), 12–26.

Suharsono, A. (2020). The Use of Quiziz dan Kahoot! in The Learning Millenial Generation. International Journal of Indonesian Education and Teaching, 4(2), 332–342.

Wawan, A & Dewi, M. (2010). Teori pengukuran pengetahuan, sikap dan perilaku manusia. Nuha Medika.




DOI: https://doi.org/10.31764/jces.v5i1.6026

Refbacks

  • There are currently no refbacks.


=======================

JCES (Journal of Character Education Society)
Universitas Muhammadiyah Mataram

Contact Admin: 
Email: [email protected]
WhatsApp: +62 852-3764-1341

=======================

======================= 

Creative Commons License
This work is licensed under a Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License.

 

JCES (Journal of Character Education Society) already indexed:

            

  

EDITORIAL OFFICE: