PEMERIKSAAN HB DAN PENYULUHAN TENTANG NUTRISI PADA IBU HAMIL SEBAGAI UPAYA DETEKSI DINI RESIKO ANEMIA
Abstract
Abstrak: Pengabdian Masyarakat merupakan salah satu bentuk penerapan tridharma perguruan tinggi yang berhubungan erat dengan masyarakat. Rangkaian kegiatan ini ditujukan untuk meringankan beban masyarakat dari masalah kesehatan terutama ibu hamil melalui pencegahan timbulnya anemia yang membahayakan proses persalinan. Anemia sendiri merupakan keadaan menurunnya kadar hemoglobin, hematokrit dan jumlah sel darah merah dibawah nilai normal. Salah satu kelompok yang beresiko mengalami anemia adalah ibu hamil. Sasaran kegiatan ini adalah ibu-ibu yang ikut pelayanan kesehatan di Praktek Mandiri Bidan (PMB) Lismarini Palembang. PMB ini terletak di daerah dengan kepadatan penduduk yang tinggi. Hasil pemeriksaan kadar Hb menunjukkan sebanyak 61,9% responden tidak mengalami anemia, sebanyak 28,6% responden mengalami anemia ringan, sebanyak 9,5% responden mengalami anemia sedang. Total seluruh responden yaitu 21 responden, dari keseluruhan responden tidak ada yang mengalami anemia berat. Diharapkan dari kegiatan ini dapat meningkatkan pengetahuan ibu ibu hamil tentang anemia, nutrisi yang diperlukan untuk mencegah anemia serta meningkatkan kewaspadaan gejalanya pasca melahirkan.
Abstract: Community Service is one form of implementing the Tridharma of Higher Education which is closely related to the community. This series of activities is aimed at easing the burden on the community from health problems, especially pregnant women, through preventing the onset of anemia which endangers the delivery process. Anemia itself is a condition of decreased hemoglobin, hematocrit and red blood cell counts below normal values. One of the groups at risk for anemia is pregnant women. The target of this activity is mothers who participate in health services at the Independent Midwife Practice (PMB) Lismarini Palembang. This PMB is located in an area with a high population density. The results of the examination of Hb levels showed as many as 61.9% of respondents did not have anemia, as many as 28.6% of respondents had mild anemia, as many as 9.5% of respondents had moderate anemia. The total of all respondents, namely 21 respondents, none of the respondents had severe anemia. It is hoped that this activity can increase the knowledge of pregnant women about anemia, the nutrients needed to prevent anemia and increase awareness of symptoms after childbirth.
Keywords
Full Text:
PDFReferences
Anggraini, N. N., & Anjani, R. D. (2021). Kebutuhan Gizi Ibu Hamil pada Masa Pandemi Covid-19. Jurnal Pangan Dan Gizi, 11(1), 42–49. https://jurnal.unimus.ac.id/index.php/JPDG/article/view/7491
Dhewi Nurahmawati, Mulazimah, Y. I. (2021). Analisis Faktor Anemia Gravidarum Pada Ibu Hamil Di Puskesmas Balowerti Kota Kediri. Jurnal Nusantara Medika, 5, 63–71.
Farida, L. N. (2019). Penanganan Anemia Pada Ibu Hamil dengan Pemberian Edukasi dan Suplementasi Tablet Besi. JIKO (Jurnal Ilmiah Keperawatan Orthopedi), 3(2), 64–69. https://doi.org/10.46749/jiko.v3i2.31
Ikatan Dokter Anak Indonesia. (2011). Rekomendasi Ikatan Dokter Anak Indonesia : Asuhan Nutrisi Pediatrik (Pediatric Nutrition Care). Paediatric, 3(2), 5–6.
Luis, F., & Moncayo, G. (2014). THE RELATIONSHIP OF PATTERN MENSTRUATIONWITH ANEMIA INCIDENT. Https://Media.Neliti.Com/Media/Publications/56781-ID-None.Pdf, 43–48.
Nisak, A. Z., & Wigati, A. (2018). Status Kadar Hemoglobin Pada Ibu Hamil Trimester I Dengan Hiperemesis Gravidarum. Indonesia Jurnal Kebidanan, 2(2), 63. https://doi.org/10.26751/ijb.v2i2.566
Prabhakara, G. (2019). KEPUTUSAN MENTERI KESEHATAN RI TAHUN 2019. In Short Textbook of Preventive and Social Medicine. https://doi.org/10.5005/jp/books/11257_5
Rahmi, N., & Husna, A. (2020). Analisis Faktor Anemia Pada Ibu Hamil Di Wilayah Kerja Puskesmas Baitussalam Kabupaten Aceh Besar Anemia Factor Analysis on Pregnant Women in the Working Area of the Baitussalam Puskesmas Aceh Besar District. Journal of Healthcare Technology and Medicine, 6(2), 2615–109. http://www.jurnal.uui.ac.id/index.php/JHTM/article/view/1241
RISKESDAS. (2013). RISET KESEHATAN DASAR. Expert Opinion on Investigational Drugs, 7(5), 803–809. https://doi.org/10.1517/13543784.7.5.803
Sari, S. A., Fitri, N. L., & Dewi, N. R. (2021). Hubungan Usia Dengan Kejadian Anemia Pada Ibu Hamil Di Kota Metro. Jurnal Wacana Kesehatan, 6(1), 23. https://doi.org/10.52822/jwk.v6i1.169
Simundic, A. M., Baird, G., Cadamuro, J., Costelloe, S. J., & Lippi, G. (2020). Managing hemolyzed samples in clinical laboratories. Critical Reviews in Clinical Laboratory Sciences, 57(1), 1–21. https://doi.org/10.1080/10408363.2019.1664391
Sulaiman, M. H., Flora, R., Zulkarnain, M., Yuliana, I., & Tanjung, R. (2022). Defisiensi Zat Besi dengan Kejadian Anemia pada Ibu Hamil. Journal of Telenursing (JOTING), 4(1), 11–19.
Tampubolon, R., Lasamahu, J. F., & Panuntun, B. (2021). Identifikasi Faktor-Faktor Kejadian Anemia pada Ibu Hamil di Kecamatan Amahai Kabupaten Maluku Tengah. Jurnal Sains Dan Kesehatan, 3(4), 489–505. https://doi.org/10.25026/jsk.v3i4.432
Tanziha, I., Dananik, R., Utama, L. J., & Rosmiati, R. (2016). Faktor Risiko Anemia Ibu Hamil Di Indonesia. Jurnal Gizi Pangan, 11(2).
WHO. (2015). The global prevalence of anaemia in 2011. Who, 1–48. https://apps.who.int/iris/handle/10665/177094
Wijaya, I., Nur H., N. (2021). Faktor Risiko Kejadian Anemia Pada Ibu Hamil Di Wilayah Kerja Puskesmas Mamajang Kota Makassar. Media Publikasi Promosi Kesehatan Indonesia, 4(1), 92–96.
DOI: https://doi.org/10.31764/jces.v5i4.9471
Refbacks
- There are currently no refbacks.
=======================
JCES (Journal of Character Education Society)
Universitas Muhammadiyah Mataram
Contact Admin:
Email: [email protected]
WhatsApp: +62 852-3764-1341
=======================
=======================
This work is licensed under a Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License.
JCES (Journal of Character Education Society) already indexed:
EDITORIAL OFFICE: