PELATIHAN PEMBUATAN RICE’B BANANA SEBAGAI UPAYA PEMENUHAN NUTRISI IBU HAMIL DALAM PENCEGAHAN STUNTING
Abstract
Abstrak: Stunting menyebabkan anak tumbuh tidak sehat, perkembangan otak tidak maksimal, dan dapat menyebabkan cacat mental. Stunting memiliki dampak pada anak mulai dari awal kehidupan anak dan akan berlanjut pada siklus hidup manusia. Pemenuhan nutrisi pada ibu hamil dan mencegah anTuemia kehamilan merupakan salah satu cara untuk mencegah kejadian stunting. Tujuan dari pengabidan masyarakat ini adalah melakukan pemenuhan nutrisi ibu hamil dengan memanfaatkan sumber daya alam yang tersedia di Pulau Bunyu. Sasaran dari kegiatan pengabdian masyarakat ini adalah ibu kader posyandu dan ibu PKK desa Bunyu Barat. Metode yang digunakan dalam kegiatan ini yaitu edukasi pencegahan stunting dan pengolahan pisang kepok menjadi beras pisang sebagai makanan penambah nutrisi ibu hamil. Pengabdian masyarakat ini dilaksanakan selama 2 hari bulan pada bulan Juni 2022. Tempat kegiatan pengabdian ini adalah gedung PKK desa Bunyu Barat, Bulungan Kalimantan Utara. Hasil kegiatan didapatkan adalah masyarakat mampu membuat inovasi olahan pisang kepok menjadi beras pisang sebagai nutrisi ibu hamil dan mencegah anemia kehamilan serta stunting.
Abstract: Stunting causes children to grow unhealthy, brain development is not optimal, and can cause mental disabilities. Stunting has an impact on children starting from the beginning of a child's life and will continue in the human life cycle. Fulfillment of nutrition in pregnant women and preventing anemia during pregnancy is one way to prevent stunting. The purpose of this community service is to fulfill the nutrition of pregnant women by utilizing the natural resources available on Bunyu Island. The targets of this community service activity are posyandu cadres and PKK women in West Bunyu village. The method used in this activity is education on stunting prevention and processing of kepok bananas into banana rice as a nutritional supplement for pregnant women. This community service is carried out for 2 days a month in June 2022. The place for this service activity is the PKK building in West Bunyu village, Bulungan, North Kalimantan. The results of the activity obtained are that the community is able to make innovations in processed kepok bananas into banana rice as nutrition for pregnant women and prevent anemia in pregnancy and stunting.
Keywords
Full Text:
PDFReferences
Ambarita, M. D. Y., Bayu, E. S., & Setiado, H. (2016). Identifikasi Karakter Morfologis Pisang (Musa Spp.) Di Kabupaten Deli Serdang. Jurnal Agroekoteknologi Universitas Sumatera Utara, 4(1), 1911–1924.
Beal, T., Tumilowicz, A., Sutrisna, A., Izwardy, D., & Neufeld, L. M. (2018). A review of child stunting determinants in Indonesia. In Maternal and Child Nutrition (Vol. 14, Issue 4). https://doi.org/10.1111/mcn.12617
BKKBN. (2022). Percepatan Penurunan Stunting.
Bunyu Barat. (2022). Kelurahan Bu.
De Onis, M., & Branca, F. (2016). Childhood stunting: A global perspective. In Maternal and Child Nutrition (Vol. 12). https://doi.org/10.1111/mcn.12231
Djauhari, T. (2017). Gizi dan 1000 HPK. Saintika Medika, 13(2), 125–133.
Ekayanthi, N. W. D., & Suryani, P. (2019). Edukasi Gizi pada Ibu Hamil Mencegah Stunting pada Kelas Ibu Hamil. Jurnal Kesehatan, 10(3), 312–319.
Musita, N. (2012). Pati Resisten Pisang. Teknologi Indiustri Dan Hasil Pertanian, 14(1), 68–79.
Nurmin, N., Sabang, S. M., & Said, I. (2018). Penentuan Kadar Natrium (Na) dan Kalium (K) dalam Buah Pisang Kepok (Musa paradisiaca L.) Berdasarkan Tingkat Kematangannya. Jurnal Akademika Kimia, 7(3), 115. https://doi.org/10.22487/j24775185.2018.v7.i3.11906
Ponum, M., Khan, S., Hasan, O., Mahmood, M. T., Abbas, A., Iftikhar, M., & Arshad, R. (2020). Stunting diagnostic and awareness: Impact assessment study of sociodemographic factors of stunting among school-going children of Pakistan. BMC Pediatrics, 20(1). https://doi.org/10.1186/s12887-020-02139-0
Salempa, P., Hasri, H., & Sulfikar, S. (2019). Pemanfaatan tepung pisang menjadi produk olahan. Seminar Nasional Pengabdian Kepada Masyarakat, 2019(5), 340–342.
Sataloff, R. T., Johns, M. M., & Kost, K. M. (2020). Global anaemia reduction efforts among women of reproductive age: impact, achievement of targets and the way forward for optimizing efforts. World Health Organization.
Syafrina, M., Masrul, M., & Firdawati, F. (2019). Analisis komitmen pemerintah Kabupaten Padang Pariaman dalam mengatasi masalah stunting berdasarkan nutrition commitment index 2018. Jurnal Kesehatan Andalas, 8(2), 233–244.
Wayan, N., Ekayanthi, D., & Suryani, P. (2019). Ekayanthi, N. W. D., & Suryani, P. (2019). Edukasi Gizi pada Ibu Hamil Mencegah Stunting pada Kelas Ibu Hamil. Jurnal Kesehatan, 10(3), 312-319. 10(November), 312–319.
Wikipedia. (2022). Bunyu, Bulungan. In Wikipedia Ensiklopedia Bebas.
DOI: https://doi.org/10.31764/jces.v5i3.9580
Refbacks
- There are currently no refbacks.
=======================
JCES (Journal of Character Education Society)
Universitas Muhammadiyah Mataram
Contact Admin:
Email: [email protected]
WhatsApp: +62 852-3764-1341
=======================
=======================
This work is licensed under a Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License.
JCES (Journal of Character Education Society) already indexed:
EDITORIAL OFFICE: