MEWUJUDKAN PERPUSTAKAAN INKLUSIF: TANTANGAN DAN SOLUSI AKSESIBILITAS BAGI PENYANDANG DISABILITAS DI BANDA ACEH (STUDI KASUS PADA DINAS PERPUSTAKAAN DAN KEARSIPAN KOTA BANDA ACEH)

T Mulkan Safri, Suci Fajarni, Cut Putroe Yuliana, Abdul Manan, Mutia Watul Wardah, Erlin Marlinda, Teuku Luthfi Ashri

Abstract


Penelitian ini bertujuan untuk mengevaluasi aksesibilitas fisik dan layanan bagi penyandang disabilitas fisik di Perpustakaan Kota Banda Aceh, sejalan dengan Peraturan Walikota Nomor 14 Tahun 2017 tentang Perencanaan Pembangunan Inklusif. Dengan menggunakan pendekatan kualitatif dan metode deskriptif, data dikumpulkan melalui wawancara semi-terstruktur, observasi langsung, dan Focus Group Discussion (FGD), yang mengacu pada standar IFLA dan Peraturan Menteri Pekerjaan Umum Nomor 30 Tahun 2006. Teknik analisis data yang digunakan adalah reduksi data, penyajian data, dan penarikan kesimpulan. Hasil penelitian menunjukkan bahwa fasilitas fisik di perpustakaan, seperti area parkir, ram, tangga, dan toilet, belum memenuhi standar aksesibilitas yang diharapkan. Selain itu, format media yang disediakan, seperti buku dan bahan bacaan, juga tidak sesuai untuk penyandang disabilitas, yang menciptakan hambatan dalam pemanfaatan layanan perpustakaan secara optimal. Penelitian ini menekankan pentingnya perbaikan terhadap fasilitas fisik dan penyediaan format media yang inklusif untuk meningkatkan aksesibilitas. Selain itu, perpustakaan perlu melibatkan komunitas disabilitas dalam proses perbaikan dan pengembangan layanan agar dapat memenuhi kebutuhan semua pengguna. Dengan demikian, penelitian ini memberikan rekomendasi untuk meningkatkan aksesibilitas dan kualitas layanan di Perpustakaan Kota Banda Aceh, sehingga dapat menciptakan lingkungan yang lebih inklusif bagi penyandang disabilitas.

ABSTRACT

This study aims to evaluate the physical accessibility and services for individuals with physical disabilities at the Banda Aceh City Library, in line with Mayor Regulation Number 14 of 2017 concerning Inclusive Development Planning. Using a qualitative approach and descriptive method, data were collected through semi-structured interviews, direct observations, and Focus Group Discussions (FGD), referring to IFLA standards and the Minister of Public Works Regulation Number 30 of 2006. The data analysis techniques employed in this study include data reduction, data display, and conclusion drawing. The results indicate that the physical facilities at the library, such as parking areas, ramps, stairs, and restrooms, do not meet the expected accessibility standards. Additionally, the media formats provided, such as books and reading materials, are not suitable for individuals with disabilities, creating barriers to optimal utilization of library services. This study emphasizes the importance of improving physical facilities and providing inclusive media formats to enhance accessibility. Furthermore, the library needs to involve the disability community in the improvement and development of services to meet the needs of all users. Thus, this research provides recommendations for enhancing accessibility and service quality at the Banda Aceh City Library, creating a more inclusive environment for individuals with disabilities.


Full Text:

PDF (52-72)

References


Barker, R. (2014). The Social Work Dictionary. NASW Press.

Hamdani, F. (2014). Penerapan RFID (Radio Frequency Identification) Di Perpustakaan : Kelebihan Dan Kekurangannya. Khizanah Al-Hikmah, 2(1), 71–79. https://journal.uin-alauddin.ac.id/index.php/khizanah-al-hikmah/article/view/142

Handoko. (2014). Aksesibilitas Publik bagi Penyandang Cacat di Indonesia. Universitas Pelita Harapan.

IFLA. (2008). The Library Services to People with Special Needs Section An Historical Overview Introduction. https://repository.ifla.org/handle/123456789/238

Inawati, I., Setiawan, S., & Prasetyawan, A. (2023). Keterampilan literasi informasi pustakawan Universitas Negeri Malang dalam implementasi layanan berbasis inklusi sosial. Berkala Ilmu Perpustakaan Dan Informasi, 19(1), 83–95. https://doi.org/10.22146/bip.v19i1.5816

Indriyani, M., Safri, T. M., & Fajarni, S. (2024). Kajian Kompetensi Pustakawan Terhadap Aksesibilitas Penyandang Disabilitas di Perpustakaan Perguruan Tinggi. Jurnal Adabiya, 26(1), 42. https://doi.org/10.22373/adabiya.v26i1.19655

Irvall, B., & Nielsen, G. S. (2005). Access to libraries for persons with disabilities - Checklist. IFLA Professional Reports, 89, No. 89, 1-17.

Lin, D., Levy, S., & Campbell, F. K. (2024). Disability and employment in China: a Guangzhou case study. Disability and Society, 0(0), 1–23. https://doi.org/10.1080/09687599.2024.2368556

Manan, A. (2021). Metode Penelitian Etnografi. AcehPo Publishing.

Mastari, T. K. (2025). Pemenuhan Hak Aksesibilitas Penyandang Disabilitas dalam Pelayanan Hukum. MANABIA: Journa of Constitutional Law, 9(2), 257–268. https://ojs.ummetro.ac.id/index.php/law/article/view/4009/pdf

Menteri Pekerjaan Umum. (2006). Peraturan Menteri Pekerjaan Umum Nomor : 30/PRT/M/2006 Tentang Pedoman Teknis Fasilitas Dan Aksesibilitas Pada Bangunan Gedung Dan Lingkungan.

Muchsin, M. A., Pratiwi, S. H., Salasiyah, C. I., Manan, A., & Kamarullah. (2022). an Overview of Inclusive Education in Eastern Aceh, Indonesia: What Do the Educational Elements Say? Jurnal Ilmiah Peuradeun, 10(2), 297–318. https://doi.org/10.26811/peuradeun.v10i2.631

Mutia, F. (2015). Kondisi Layanan Perpustakaan Khusus bagi Penyandang Cacat di Yayasan Pembinaan Anak Cacat (YPAC) Surabaya. Record And Library Journal, 1(1), 1–14. https://doi.org/10.20473/rlj.V1-I1.2015.1-14

Nabila, R., Rasyid, S. A., Safri, T. M., Manan, A., & Hasan, N. A. (2024). Peran Perpustakaan Madrasah dalam Mendukung Program Moderasi Beragama di MTsS Ulumul Quran Banda Aceh. Baitul ’Ulum: Jurnal Ilmu Perpustakaan Dan Informasi, 8(2), 1–16. https://doi.org/10.30631/baitululum.v8i2.235

Nadhifa, Z., Caisarina, I., & Rizkiya, P. (2023). Pemenuhan Aksesibilitas Halte Bagi Penyandang Disabilitas Dalam Penerapan Kota Inklusif. Jurnal Ilmiah Mahasiswa Arsitektur Dan Perencanaan, 7(2), 94–98. https://doi.org/10.24815/jimap.v7i2.21540

Pawit M. Yusuf dan Priyo Subekti. (2010). Teori dan Praktik Penelusuran Informasi. Kencana.

Reynaldi, R. E. (2014). Sarana Penelusuran Informasi di UPT Perpustakaan Proklamator Bung Hatta Bukittinggi. Jurnal Ilmu Informasi Perpustakaan Dan Kearsipan, 53(9).

Rispalman, & Islami, M. I. (2019). 4940-12449-1-PB (1). Samarah: Jurnal Hukum Keluarga Dan Hukum Islam, 3(2), 491–514.

Rizkiya, P., Yusuf, M. A., & Caisarina, I. (2021). Akses Penyandang Disabilitas Terhadap Layanan dan Fasilitas Transportasi Publik di Kota Banda Aceh. Arsitekno, 08(01), 37–44. https://ojs.unimal.ac.id/arsitekno/article/view/3833/2332

Safri., T. M., Fajarni, S., & Iqram, M. (2023). Aksesibilitas dan Hambatan Penelusuran Informasi Penyandang Disabilitas pada Dinas Perpustakaan dan Kearsipan Kota Banda Aceh. https://repository.ar-raniry.ac.id/id/eprint/37316/

Safri, T. M., Ro’fah, R., & Fajarni, S. (2022). Analisis Perilaku Pencarian Informasi Mahasiswa Difabel Netra Uin Sunan Kalijaga Yogyakarta Selamamasa Pandemi Covid-19. Jurnal Ilmu Perpustakaan (Jiper), 4(1), 93–103. https://doi.org/10.31764/jiper.v4i1.8318

Safruddin Aziz. (2014). Perpustakaan Ramah Difabel. Ar-Ruzz Media.

Sari, N., Safri, T. M., Ruslan, & Fajarni, S. (2023). Analisis Tahapan Kegiatan Biblioterapi Bagi Siswa Disabilitas Di Sekolah Luar Biasa (SLB) Negeri 2 Sabang. Indonesian Journal of Library and Information Science (IJLIS), 4(2), 9–21. https://doi.org/10.22373/ijlis.v4i2.4027

Satori, D. . & K. (2009). Metodologi Penelitian Kualitatif. Alfabeta.

Suhendra, A. (2017). Strategi Pemerintah Kota Banda Aceh dan Kota Surakarta dalam Mewujudkan Kota Ramah Disabilitas. Matra Pembaruan, 1(3), 131–142. https://doi.org/10.21787/mp.1.3.2017.131-142

Sze, N. N., & Christensen, K. M. (2017). Access to Urban Transportation System for Individuals with Disabilities. In IATSS Research (Vol. 41, Issue 2, pp. 66–73). Elsevier B.V. https://doi.org/10.1016/j.iatssr.2017.05.002

UU RI Nomor 43 Tahun 2017 Tentang Perpustakaan, 32 (2007).

Undang-undang No 8 Tahun 2016 Tentang Penyandang Disabilitas, (2016).

Wahyuni, S., & Safri, T. M. (2023). Peran Ruang Baca Rimba Bulan dalam Meningkatkan Kemampuan Literasi Masyarakat Kota Padang Panjang. Jurnal Adabiya, 25(2), 133–147. https://doi.org/10.22373/adabiya.v25i2.19295

Peraturan Walikota Banda Aceh Tentang Perencanaan Pembanunan

Inklusif, Pub. L. No. 14 Tahun 2017, 14 55 (2017). https://peraturan.bpk.go.id/Details/70316/perwali-kota-banda-aceh-no-14-tahun-2017

Yoanda, S. (2017). Peningkatan Layanan Perpustakaan Melalui Teknologi RFID. Jurnal Pustakawan Indonesia, 16(2), 1–12.




DOI: https://doi.org/10.31764/jiper.v7i1.30275

Refbacks

  • There are currently no refbacks.


Jurnal Ilmu Perpustakaan (JIPER)
Program Studi Perpustakaan dan Sains Informasi
Fakulatas Ilmu Sosial dan Ilmu Politik Universitas Muhammadiyah Mataram
Jln. K.H. Ahmad Dahlan No. 1 Kota Mataram, Nusa Tenggara Barat, Indonesia
Email: [email protected]; e-ISSN: 2716-0432       

-------------------------------------------------------------------------

Licengcing:

This licensed under a Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License.                                                                                                            

-------------------------------------------------------------------------

Indexing by: