MANAJEMEN BUMDES BERBASIS EKONOMI SYARIAH

I Wayan Sujana, Nining Asniar Ridzal, Ernawati Malik

Abstract


ABSTRAK                                                                                     

Strategi penguatan ekonomi desa dapat diwujudkan melalui Bumdes.  Menurut Syariat Islam Pengelolaan keuangan suatu usaha harus menghindari unsur maysir, gharar dan riba. Tujuan Kegiatan Pengabdian ini dilaksanakan adalah  untuk memberikan pengetahuan dan pemahaman bagi para Pengurus BUMDES  tentang prinsip pengelolaan BUMDES,  produk keuangan syariah. Permasalahan yang mereka hadapi adalah relatif kurangnya pengetahuan dan pemahaman mereka tentang Ekonomi syariah, lembaga keuangan syariah dan syarat-syarat yang harus dipenuhi, serta kewajiban-kewajiban lain yang terkait dengan kegiatan pembiayaan berbasis syariah. Metode Pelaksanaan,  tahap pertama adalah tahap persiapan. Saat itu, kelompok pengabdian Tahap Persiapan , survey lokasi dan tahap pelaksanaan kemudian evaluasi.  Dalam kegiatan pengabdian ini dapat disimpulkan bahwa peserta dapat memahami tentang penerapan prinsip-prinsip ekonomi syariah dan selanjutnya dapat dilakukan dalam penyelenggaraan BUMDes. Diharapkan dengan penerapan prinsip ekonomi syariah dalam pengelolaan BUMDes, pelayanan dan kinerja BUMDes menjadi lebih baik sehingga membawa kemaslahatan bagi masyarakat desa. 

 

Kata kunci: Manajemen, BUMDES, Ekonomi Syariah

 

ABSTRACT

The strategy for strengthening the village economy can be realized through Bumdes. According to Islamic Shari'a, the financial management of a business must avoid elements of maysir, gharar and usury. The purpose of this Community Service Activity is to provide knowledge and understanding for BUMDES Management about the principles of BUMDES management, Islamic financial products. The problem they face is their relative lack of knowledge and understanding of the Islamic economy, Islamic financial institutions and the requirements that must be met, as well as other obligations related to sharia-based financing activities. Implementation Method, the first stage is the preparation stage. At that time, the service group was in the Preparation Stage, surveyed the location and the implementation stage was then evaluated. In this service activity it can be concluded that participants can understand the application of Islamic economic principles and can then be carried out in the implementation of BUMDes. It is hoped that with the application of sharia economic principles in the management of BUMDes, the service and performance of BUMDes will be better so as to bring benefit to the village community.

 

Keywords: Management, BUMDES, Sharia Economics

Keywords


Management, BUMDES, Sharia Economics

Full Text:

PDF

References


Hertina, H., Lubis, H., Khairunisa, M., & Nurnasrina, N. (2022). Preferensi Pengelola Badan Usaha Milik Desa (Bumdes) Terhadap Penerapan Produk Keuangan Syariah (Studi Pada Bumdes Di Kecamatan Tambang). Jurnal Ilmiah Ekonomi Dan Bisnis, 19(1), 20–29. https://doi.org/10.31849/jieb.v19i1.8377

Mardoni, Y., Hadziq, M. F., Susila, A. R., & Suhartono, S. (2021). Pengelolaan Bumdes Cikahuripan Maju Berbasis Ekonomi Syariah. Diseminasi: Jurnal Pengabdian Kepada Masyarakat, 3(2), 68–74. https://doi.org/10.33830/diseminasiabdimas.v3i2.1323

Ridhwan, N. I. (2021). Sosialisasi Etika Bisnis dan Manajemen Keuangan Syariah pada Pengusaha Home Industri dan UMKM di Kecamatan Gunung Kerinci Siulak Deras Kabupaten …. … Inovasi, Teknologi Dan …, 3(2), 60–63. Retrieved from https://online-journal.unja.ac.id/JITDM/article/view/16374

Saputra, A., Yuliani, M., Meliza, D., Mulyadita, R., Studi, P., Syariah, P., … Syariah, F. P. (2021). Pemberdayaan Bumdes Berbasis Syariah Pada Bumdes 9 Langkah Desa Banjar Benai Kecamatan. Bhakti Nagori, 1(2), 133–139.

Sofhia, D. E. G., Wicaksono, J., & Lubis, D. (2020). Sosialisasi Literasi Keuangan Syariah di Desa Cacaban , Kecamatan Conggeang , Kabupaten Sumedang ( Islamic Financial Literacy Socialization in Cacaban Village , Conggeang Subdistrict , Sumedang District ). Jurnal Pusat Inovasi Masyarakat, 2(3), 378–383.

Sundari, S. (2022). BUMDes Syariah sebagai Solusi Pembangunan Perekonomian Syariah Desa yang Berkeadilan 1 , 2 , Universitas Islam Negeri Sunan Ampel Surabaya , Indonesia Corresponding Author : Nama Penulis : Sundari Cara mensitasi : PENDAHULUAN Ekonomi dan keuangan syariah. Iqtishoduna: Jurnal Ekonomi Islam, 18(1).

Suparji. (2019). Pedoman Tata Kelola Bumdes. In UAI Press.

Syukri Rosadi. (2022). Penerapan Akad Pembiayaan Murabahah Pada Bumdesa Syariah Kembang Setanjung Desa Tanjung Medan Kecamatan Tambusai Utara Kabupaten Rokan Hulu. Jurnal Hukumah: Jurnal Hukum Islam, 5(1), 35–48.




DOI: https://doi.org/10.31764/joce.v1i2.12113

Refbacks

  • There are currently no refbacks.