PELATIHAN PENGOLAHAN LIMBAH TERNAK SAPI MENJADI ENERGI ALTERNATIF (BIOGAS) DI DESA PAKUAN LOMBOK BARAT
Abstract
ABSTRAK
Limbah kotoran sapi merupakan salah satu sumber pencemaran lingkungan jika tidak dikelola dengan baik. Desa Pakuan, sebagai salah satu sentra peternakan sapi di Kabupaten Lombok Barat menghadapi tantangan dalam mengelola limbah ternaknya. Kegiatan pengabdian masyarakat ini bertujuan untuk meningkatkan pengetahuan dan keterampilan kelompok ternak dalam pengolahan limbah ternak menjadi biogas. Metode yang digunakan meliputi pendekatan partisipatif, transfer teknologi, dan monitoring evaluatif. Hasil pelatihan menunjukkan bahwa masyarakat memiliki antusiasme tinggi terhadap pemanfaatan biogas. Hal ini terbukti dari peningkatan pengetahuan yang sebelumnya 15% menjadi 80% dan peningkatan keterampilan sebelum kegiatan hanya 5% meningkat menjadi sebesar 80% sehingga dapat dikatakan bahwa mitra sudah mandiri dalam mengolah limbah ternak sapi menjadi energi alternatifr yaitu biogas dengan teknologi biodigester portabel.
Kata kunci: Limbah Ternak Sapi; Digester Portabel; Energi Alternatif; Biogas.
ABSTRACT
Cow manure is a source of environmental pollution if not managed properly. Pakuan Village, as one of the cattle farming centers in West Lombok Regency, faces challenges in managing its livestock waste. This community service activity aims to improve the knowledge and skills of livestock groups in processing livestock waste into biogas. The methods used include a participatory approach, technology transfer, and evaluative monitoring. The training results showed high community enthusiasm for biogas utilization. This is evident in the increase in knowledge from 15% to 80% and the increase in skills before the activity from only 5% to 80%. Therefore, it can be said that the partners are now independent in processing cattle waste into alternative energy, namely biogas, using portable biodigester technology.
Keywords: Limbah Ternak Sapi; Digester Portabel; Energi Alternatif; Biogas.
Keywords
Full Text:
PDFReferences
-, M., Catur Edi Margana, C. and Priyati, A. (2017) ‘Kajian Karakteristik Digester Kotoran Sapi Berdasarkan Komposisi Air Berbasis Kinetika Gas Metana Untuk Produksi Gas Bio’, Jurnal Ilmiah Rekayasa Pertanian dan Biosistem [Preprint]. Available at: https://doi.org/10.29303/jrpb.v5i1.38.
Agustina, A. et al. (2025) ‘Pendampingan pengolahan limbah menjadi pakan fermentasi ternak sapi dan biogas di desa medana kabupaten lombok utara’, 4, pp. 1252–1257.
Akromul, A. and Wahyuni, I. (2023) ‘Sangkareang Mengabdi Jurnal Pengabdian kepada Masyarakat Penyuluhan Dan Pendampingan Pembuatan Instalasi Biogas ( Digester Model Fixed Doome ) Berbahan Limbah Kotoran Ternak Sapi di Kecamatan Gunungsari Lombok Barat’, 3(1), pp. 1–6.
Basirun, B., Hirzi, R.H. and Muanah, M. (2023) ‘Modeling multiple linear regression analysis in the formation of biogas pressure’, Jurnal Agrotek Ummat, 10(3), p. 232. Available at: https://doi.org/10.31764/jau.v10i3.16302.
Haryanto, A. et al. (2021) ‘Rancang Bangun dan Uji Kinerja Digester Biogas Rumah Tangga Tipe Floating Tank Dengan Substrat Kotoran Sapi’, Jurnal Ilmiah Rekayasa Pertanian dan Biosistem [Preprint]. Available at: https://doi.org/10.29303/jrpb.v9i2.255.
Kusumasari, A.C. and Basuki, S. (2020) ‘Identifikasi Penerapan Teknologi Budidaya Cabai Ramah Lingkungan Di Kabupaten Demak’, in Prosiding Seminar Nasional Pertanian Peternakan Terpadu Ke-3.
Latif, A. (2022) ‘Potensi Pengelolaan Limbah Ternak Sapi Berbasis Circular Economy di Kabupaten Bandung Untuk Mendukung Pembangunan Berkelanjutan’, Jurnal Syntax Fusion [Preprint]. Available at: https://doi.org/10.54543/fusion.v2i11.223.
Listiana, I. et al. (2021) ‘Pemanfaatan Limbah Sekam Padi Dalam Pembuatan Arang Sekam di Pekon Bulurejo, Kecamatan Gadingrejo, Kabupaten Pringsewu’, Intervensi Komunitas [Preprint]. Available at: https://doi.org/10.32546/ik.v3i1.1118.
Muanah, Karyanik and Dewi, E.S. (2020) ‘Pemanfaatan Limbah Cair Tahu Menjadi Biogas Di Desa Aik Mual Lombok Tengah’, JMM (Jurnal Masayarakat Mandiri), 4(5), pp. 978–986.
Novariyanto, R.A. and Setiawan, H. (2018) ‘Pembuatan Biogas dari Limbah Ternak Sapi Perah dan Pupuk Organik Ampas Biogas Kering’, PAMBUDI [Preprint]. Available at: https://doi.org/10.33503/pambudi.v1i1.1.
Nur, K., Efendi, N. yoga and Praditawati, H.A. (2020) ‘Pemanfaatan Limbah Sapi Menjadi Biogas, Pupuk Organik dan Pakan Ikan di Banyuwangi’, Seminar Nasional Terapan Riset Inovatif (SENTRINOV) Ke-6 [Preprint].
Nurhasanah, E. et al. (2024) ‘Optimalisasi Pengelolaan Sampah Dapur dalam Pemberdayaan Ekonomi Berbasis Pesantren’, RENATA: Jurnal Pengabdian Masyarakat Kita Semua, 2(2), pp. 97–103. Available at: https://doi.org/10.61124/1.renata.59.
Saputra, N.T., Kalsum, L. and Junaidi, R. (2023) ‘Pemurnian Biogas dari Co-Digestion Limbah Cair Industri Tahu dengan Kotoran Sapi Menggunakan Absorben MEA Pada Kolom Isian’, Jurnal Serambi Engineering [Preprint]. Available at: https://doi.org/10.32672/jse.v8i3.6490.
Singgih, B. and Yusmiati (2018) ‘Pemanfaatan Residu Ampas Produksi Biogas Dari Limbah Ternak (Bio-Slurry) Sebagai Sumber Pupuk Organik"’, Kelitbangan [Preprint].
Sugiarti, Y. (2020) ‘Aspek Hukum Pencemaran Lingkungan Akibat Limbah Perusahaan Tahu (Study Kasus Di Kabupaten Sumenep)’, Jurnal Jendela Hukum [Preprint]. Available at: https://doi.org/10.24929/fh.v7i2.1072.
Wiryono, B. et al. (2023) ‘Penyuluhan Dan Pebuatan Instalasi Biogas Berbahan Limbah Ternak Sapi Di Desa Andalan Lombok Utara’, JMM (Jurnal Masyarakat Mandiri), 7(6), pp. 6136–6144. Available at: http://journal.ummat.ac.id/index.php/jmm.
DOI: https://doi.org/10.31764/jce.v4i3.37070
Refbacks
- There are currently no refbacks.
