PERANCANGAN DAN IMPLEMENTASI PHOTOSTOCK DI SMA BODHI DHARMA MENGGUNAKAN FRAMEWORK SCRUM

Suwarno Suwarno, Juven Gautama

Abstract


ABSTRAK

Fotografi merupakan salah satu cara untuk menarik minat perhatian terhadap media sosial khususnya untuk SMA Bodhi Dharma. Sekolah tersebut masih kekurangan dokumentasi kegiatan sehari-hari yang telah diedit sehingga pada pengabdian ini membantu pihak sekolah untuk memiliki Photostock sehingga dapat digunakan sebagai media promosi. Pengabdian ini merancang Photostock dengan mengimplementasikan Kerangka Scrum. dari hasil dokumentasi yang telah diedit menggunakan Adobe Photoshop dan Adobe Lightroom. Hasil dari pengabdian ini berupa 108 foto yang telah diserahkan kepada pihak sekolah, untuk kemudian diunggah ke dalam media sosial Sekolah Bodhi Dharma. Photostock ini telah membantu pihak sekolah sehingga dapat memberikan informasi yang akurat dan menarik tentang kegiatan sekolah dan fasilitasnya, dan hal ini menjadi strategi promosi Sekolah Bodhi Dharma.

 

Kata kunci: photostock; promosi sekolah; kerangka scrum

 

ABSTRACT

Photography is one way to attract attention to social media, especially for Bodhi Dharma High School. The school still lacks edited documentation of daily activities so that in this service it helps the school to have Photostock so that it can be used as a promotional medium. This service is designing Photostock by implementing the Scrum Framework. From the results of the documentation that has been edited using the Adobe Photoshop and Adobe Lightroom. The result of this service was in the form of 108 photos that had been submitted to the school, and then uploaded to the social media of the Bodhi Dharma School. This Photostock has helped the school so that it can provide accurate and interesting information about school activities and facilities, and this has become a promotion strategy for Bodhi Dharma School.

 


Keywords:  photostock; promotion school; scrum framework

Keywords


photostock; promotion school; scrum framework

Full Text:

PDF

References


Azdy, R. A., Sn, A., Studi, P., Monodisiplin, S., Ilmu, S., Ugm, K., & Lt, G. S. I. C. (2012). Implementasi Scrum Pada Pengembangan. Seminar Nasional Informatika 2012, 2012(semnasIF), 32–37.

Ardiyatna, R., & Sudjanarti, D. (2019). Desain E-Catalog Mengunakan Aplikas Adobe Photoshop CS3 sebagai Pengembangan Promosi di Instagram untuk Meningkatkan Minat Beli Pada Three Brother Blitar. J A B Jurnal Aplikasi Bisnis, 5(2), 549–552. http://jab.polinema.ac.id/index.php/jab/article/view/386

Bino Evin, C., & Didimus Rumpak, A. (2019). Analisis Pengembangan Desain Grafis Dalam Aplikasi Photoshop Sebagai Peluang Bisnis Mahasiswa Institut Bisnis Dan Multimedia Asmi. Jurnal SISTEM INFORMASI, 1(2), 33–40. www.journal.ibmasmi.ac.id

Diartono, D. A. (2018). Media Pembelajaran Desain Grafis Menggunakan Photoshop Berbasis Multimedia. Jurnal Teknologi Informasi DINAMIK, XIII(2), 155–167. https://www.unisbank.ac.id/ojs/index.php/ fti1/article/download/81/76

Ependi, U. (2018). Implementasi Model Scrum pada Sistem Informasi Seleksi Masuk Mahasiswa Politeknik Pariwisata Palembang. Jurnal Informatika: Jurnal Pengembangan IT, 3(1), 49–55. http://ejournal.poltektegal.ac.id/index.php/ informatika/article/view/640

Fetherston, M. (2016). Teaching diversity in organizations: stereotyping the stock photo. Communication Teacher, 30(3), 131–135.

https://doi.org/10.1080/17404622.2016.1 192662

Haryana, K. (2019). Penerapan Agile Development Methods Dengan Framework Scrum Pada Perancangan Perangkat Lunak Kehadiran Rapat Umum Berbasis Qr-Code. Jurnal Computech & Bisnis, 13(2), 70–79.

Hays, F. (2016). A guide to the scrum body of knowledge (SBOKTM Guide): A comprehensive Guide to Deliver Project using Scrum. In De Rebus.

Megawati, S. (2021). Pengembangan Sistem Teknologi Internet of Things Yang Perlu Dikembangkan Negara Indonesia. Journal of Information Engineering and Educational Technology, 5(1), 19–26. https://doi.org/10.26740/jieet.v5n1.p19-26

Nata, A., Syafwan, H., Helmiah, F., & Wati, N. (2020). Teknik Cepat Belajar Desain Poster Menggunakan Adobe Photoshop Pada Smanegeri 5 Tanjungbalai. Jurdimas (Jurnal Pengabdian Kepada Masyarakat) Royal, 3(1), 39–46. https://doi.org/10.33330/jurdimas.v3i1.474

Sanni, M. I., Dian, Y., & Ramdhan, R. (2016). Pemanfaatan Angle Fotografi Pada Foto Dokumentasi. Cices, 2(1), 24–31. https://doi.org/10.33050/cices.v2i1.189

Ulfah, A. N., Lizarti, N., Fathda, T. S. E., Yanti, R., & Asnal, H. (2020). Peningkatan Kreatifitas Siswa Melalui Pelatihan Image dan Video Editing Menggunakan Aplikasi Lightroom dan Adobe Premiere. J-Pemas-Jurnal Pengabdian Masyarakat, 1(2), 21–28.




DOI: https://doi.org/10.31764/jpmb.v6i3.10393

Refbacks

  • There are currently no refbacks.


Creative Commons License
This work is licensed under a Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License.

______________________________________________________

Jurnal Selaparang

p-ISSN 2614-5251 || e-ISSN 2614-526X

 

EDITORIAL OFFICE: