Efektivitas upaya intervensi dalam mencegah dan mengendalikan penyakit hipertensi pada kelompok pra lansia dan lansia
Abstract
Abstrak
Hipertensi merupakan penyakit tidak menular dengan prevalensi tertinggi di Desa Suwaloh dengan jumlah kasus 74 orang yang penderitanya merupakan pra lansia dan lansia. Tujuan dari program “Suwaloh BERPOTENSI” adalah untuk memberikan upaya intervensi dalam mencegah dan mengendalikan penyakit hipertensi sesuai dengan kondisi sumber daya dan karakteristik masyarakat. Metode pelaksanaan program ini terdiri dari sosialisasi kesehatan (SOLASI), pembekalan berupa buku saku dan lagu (BUKSI dan LUSI), serta demonstrasi senam hipertensi (SELASI) yang dilangsungkan pada tanggal 17 Januari 2023. Sasaran dalam program ini adalah kelompok umur pra lansia dan lansia yang berjumlah 50 orang. Hasil yang telah dicapai pada Program “Suwaloh BERPOTENSI” adalah jumlah peserta yang hadir sebanyak 40 orang (80%) serta terjadi peningkatan pengetahuan >10% berdasarkan pre-test dan post-test. Oleh karena itu, program “Suwaloh BERPOTENSI” disimpulkan berhasil dilaksanakan dengan efektif dan optimal sebagai upaya intervensi penyakit hipertensi pada kelompok pra lansia dan lansia.
Kata kunci: hipertensi; pra lansia; lansia; intervensi; sosialisasi
Abstract
Hypertension is a non-communicable disease with the highest prevalence in Suwaloh Village with 74 cases whose occupants are pre-elderly and elderly. The "Suwaloh BERPOTENSI" program aims to provide intervention efforts in preventing and controlling hypertension in accordance with the condition of resources and the characteristics of the community. The method of the program implementation consisted of health socialization (SOLASI), providing pocket book and song (BUKSI and LUSI), and demonstration of hypertension exercises (SELASI) which were held on January 17, 2023. The targets in this program were the pre-elderly and elderly age group with a total of 50 people. The results that have been achieved in the "Suwaloh BERPOTENSI" Program were the number of participants who attended by 40 people (80%) and there was an improvement in knowledge >10% between pre-test and post-test. Therefore, the "Suwaloh BERPOTENSI" program was concluded to have been successfully implemented effectively and optimally as an intervention effort for hypertension in the pre-elderly and elderly groups.
Keywords: hypertension; middle age; elderly; intervention; socialization
Keywords
Full Text:
PDFReferences
Dida, G. Y., Nayoan, C. R., & Betsalonia Sir, A. (2023). The Risk Factor of Hypertension among the Elderly in the Working The Risk Factors of Hypertension Among the Elderly in the Working Area of Sikumana Primary Health Care Center. In Area. JPHTCR (Vol. 6).
Hermawan, L. (2020). Pemilihan Metode Penataan Arsip Inaktif Konvensional di Records Center Arsip Nasional Republik Indonesia. Khazanah Jurnal Pengembangan Kearsipan, 13(2), 132–156.
Hintari, S., & Ika Fibriana, A. (2023). 208 HIGEIA 7 (2) (2023) HIGEIA JOURNAL OF PUBLIC HEALTH RESEARCH AND DEVELOPMENT Hipertensi pada Penduduk Usia Produktif (15-59 Tahun) di Wilayah Kerja Puskesmas Pageruyung Kabupaten Kendal. https://doi.org/10.15294/higeia/v7i2/63472
Korib Sudaryo, M., & Suprayogi, A. (2022). Analisis Situasi Masalah Kesehatan Penyakit Menular di Provinsi Kalimantan Barat. Jurnal Epidemiologi Kesehatan Komunitas, 7(1), 357–374.
Masenga, S. K., & Kirabo, A. (2023). Hypertensive heart disease: risk factors, complications and mechanisms. Frontiers in Cardiovascular Medicine, Vol. 10. Frontiers Media S.A. https://doi.org/10.3389/fcvm.2023.1205475
Melati, Revida, E., & Sinambela, M. (2019). HUBUNGAN MONITORING DAN EVALUASI DENGAN KUALITAS PELAYANAN DI PUSKESMAS SEI SUKA-BATUBARA. Jurnal Inovasi Kesehatan Masyarakat, 9–17.
Ovchinnikova, O. M., Frantsuzskaya, E. O., & Lutoshkina, O. S. (2015). Metaplan-based Development of Speaking Skills. Procedia - Social and Behavioral Sciences, 200, 624–630. https://doi.org/10.1016/j.sbspro.2015.08.049
Riamah. (2019). FAKTOR-FAKTOR PENYEBAB TERJADINYA HIPERTENSI PADA LANSIA DI UPT PSTW KHUSNUL KHOTIMAH. Menara Ilmu, XIII(5), 106–113.
Santika, E. (2023). Jumlah Kematian di Indonesia Berdasarkan Penyebabnya (2017-2022). Retrieved April 25, 2024, from https://databoks.katadata.co.id/datapublish/2023/08/11/kematian-akibat-penyakit-tidak-menular-paling-banyak-ditemukan-di-indonesia
Schmidt, B. M., Durao, S., Toews, I., Bavuma, C. M., Hohlfeld, A., Nury, E., … Kredo, T. (2020, May 7). Screening strategies for hypertension. Cochrane Database of Systematic Reviews, Vol. 2020. John Wiley and Sons Ltd. https://doi.org/10.1002/14651858.CD013212.pub2
Tiara, U. I. (2020). Hubungan Obesitas dengan Kejadian Hipertensi. Journal of Health Science and Physiotherapy, 2(2), 167–171.
Tri Gesela Arum, Y., Studi Kesehatan Masyarakat, P., Kesehatan Masyarakat, F., Airlangga, U., korespondensi, A., & Timur, J. (2019). HIGEIA JOURNAL OF PUBLIC HEALTH RESEARCH AND DEVELOPMENT Hipertensi pada Penduduk Usia Produktif (15-64 Tahun). https://doi.org/10.15294/higeia/v3i3/30235
Wulandari, A., Agnesia, C., Azizah, L., Setiyawan, B., Sabrina Aminullah, N., Kebijakan Kesehatan, A., … Lambung Mangkurat, U. (2024). Program Skrining, Edukasi, dan Senam Hipertensi pada Masyarakat RT 01 Desa Tiwingan Lama Kabupaten Banjar. SELAPARANG: Jurnal Pengabdian Masyarakat Berkemajuan , 8(1), 836–847.
Zebua, D., Harahap, A., Ningsih, F., Putra HIJ Zalukhu, A., Fakultas Keperawatan dan Kebidanan, M., Prima Indonesia, U., … Medan Barat, K. (2021). REBUSAN DAUN KELOR BERPENGARUH TERHADAP TEKANAN DARAH PENDERITA HIPERTENSI. Jurnal Penelitian Perawat Profesional, 3(2), 399–406. Retrieved from http://jurnal.globalhealthsciencegroup.com/index.php/JPPP
Zhou, B., Perel, P., Mensah, G. A., & Ezzati, M. (2021, November 1). Global epidemiology, health burden and effective interventions for elevated blood pressure and hypertension. Nature Reviews Cardiology, Vol. 18, pp. 785–802. Nature Research. https://doi.org/10.1038/s41569-021-00559-8
DOI: https://doi.org/10.31764/jpmb.v8i2.23054
Refbacks
- There are currently no refbacks.
This work is licensed under a Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License.
______________________________________________________
Jurnal Selaparang
p-ISSN 2614-5251 || e-ISSN 2614-526X
EDITORIAL OFFICE: