Workshop pembuatan game edukasi berbasis artificial intelligence (AI) pada siswa SMK YPI Darussalam 1 Cerme

Henny Dwi Bhakti, Umi Chotijah, Herlando Prayitno, Ilham Teguh Prayudha

Abstract


Abstrak

Kemunculan berbagai game online di smartphone, pasar game online terus meningkat hingga saat ini. Industri game di Indonesia mengalami peningkatan yang signifikan sejak tahun 2016 - 2020. Di mana, mampu meraup pendapatan sebesar USD 1,1 miliar atau sekitar Rp 15,7 triliun. Indonesia dengan pencapaian tersebut, saat ini merupakan pasar Industri game terbesar di Asia Tenggara. Selain itu, juga menduduki peringkat ke-17 dunia, di mana tercatat sebanyak 52 juta penduduknya merupakan gamer. Oleh sebab itu, tim pengabdian kepada masyarakat program studi Teknik Informatika melakukan kegiatan berupa pelatihan, pengembangan, pendampingan dan workshop pembuatan game android untuk siswa SMK YPI Darussalam. Tujuannya mereka dibekali pengetahuan dan keahlian tersebut supaya mereka dapat menjadi creator game atau developer game lokal. Metode yang digunakan pada kegiatan tersebut berupa metode workshop dan pelatihan (ceramah dan diskusi-informasi). Dari hasil kegiatan pelatihan, pengembangan, pendampingan dan workshop pembuatan game android didapatkan bahwa siswa-siswi SMK YPI Darussalam Cerme memahami dengan baik dan dapat membuat rancangan scenario game dan kemudian membangun game dengan framework Unity.

 

Kata kunci: game; unity; workshop; artificial intelligence

 

Abstract

The emergence of various online games on smartphones, the online game market continues to increase to this day. The gaming industry in Indonesia has experienced a significant increase from 2016 - 2020. It was able to generate revenue of USD 1.1 billion or around IDR 15.7 trillion. Indonesia, with these achievements, is currently the largest gaming industry market in Southeast Asia. Apart from that, it is also ranked 17th in the world, where 52 million people are gamers. For this reason, the community service team for the Informatics Engineering study program carries out activities in the form of training, development, mentoring and workshops on making Android games for YPI Darussalam Vocational School students. The goal is that they are equipped with this knowledge and expertise so that they can become game creators or local game developers. The methods used in this activity are workshop and training methods (lectures and information discussions). From the results of training, development, mentoring and Android game creation workshops, it was found that YPI Darussalam Cerme Vocational School students understood well and were able to design game scenarios and then build games using the Unity framework.

 

Keywords: game; unity; workshop; artificial intelligence


Keywords


game; unity; workshop; artificial intelligence

Full Text:

PDF

References


Agung Saputra, A., Nonggala Putra, F., & Darma Rusdian Yusron, R. (2022). Pembuatan Game Edukasi Pengenalan Kebudayaan Indonesia Menggunakan Metode Game Development Life Cycle (GDLC) Berbasis Android Design an Educational Game Introducing Indonesian Culture Using the Android-Based Game Development Life Cycle (GDLC) Method. In JACIS : Journal Automation Computer Information System (Vol. 2, Issue 1).

Birma, *, Turnip, R., Turnip, B. R., & Hukom, A. (2023). Pengaruh Perkembangan Industri Esports Terhadap Pertumbuhan Ekonomi Indonesia. 3(2).

Gunawan, A., Hidayatullah dan Abdurrahim Hidayat, A., Hidayatullah dan Abdurrahim Hidayat Kementerian Koordinator Bidang Pembangunan Manusia dan Kebudayaan, A., & Artikel, I. (2021). Pengembangan E-Sport dan Industri Gaming Menggunakan Analisis Swot. Jurnal Syntax Ttansformation, 2(4). https://doi.org/10.46799/jurnalsyntaxtransformation.v2i4.266

Kamal, L., Lina, ), & Haris, D. A. (n.d.). PEMBUATAN GAME SIMULASI “SAFETY WAY OUT.”

Kurniawan, D. K. (n.d.). PENGARUH KECANDUAN GAME ONLINE PADA REMAJA TERHADAP PERKEMBANGAN PSIKOLOG ANAK DENGAN TINGKAT KECEMASAN ORANG TUA. Pendidikan Dan Pengajaran |, 3, 2022. http://dx.doi.org/10.30596%2Fjppp.v3i2.10835

Kurniawan, F., Kepelatihan, P., Fakultas, O., Keolahragaan, I., & Yogyakarta, U. N. (2019). E-Sport dalam Fenomena Olahraga Kekinian. JORPRES (Jurnal Olahraga Prestasi), 15(2), 61–66.

Liem, L. V., Sekarasri, A. L., & Astabrata, C. (2023). Perancangan Game Edukasi Untuk Mengenalkan Kekayaan Rempah-Rempah Indonesia (Vol. 1).

Mulachela, A., Rizki, K., & Wahyudin, Y. A. (n.d.). Analisis Perkembangan Industri Game di Indonesia Melalui Pendekatan Rantai Nilai Global (Global Value Chain). In IJGD: Indonesian Journal of Global Discourse (Vol. 2, Issue 2).

Nirwana, N. C., & Purwanto, A. (n.d.). Pengembangan Teknologi Game Indonesia “Pramuka Asik” Menggunakan Unity 2d Engine Berbasis Android.

Novianto, P., Nuraeni, E., & Ag, M. (2021). IMPLEMENTASI TRIDHARMA PERGURUAN TINGGI MELALUI PENGABDIAN PARTISIPATIF. https://proceedings.uinsgd.ac.id/index.php/Proceedings

Qomariah, S., Yusika Rangan, A., Yusnita Peningkatan Pengetahuan Pembuatan Game Dalam Rangka Pengenalan Industri Kreatif Pada Siswa Di Madrasah Aliyah An-Nur Samarinda Halaman, A., Jurnal Pengabdian Masyarakat, B., & Yusnita, A. (2020). PENINGKATAN PENGETAHUAN PEMBUATAN GAME DALAM RANGKA PENGENALAN INDUSTRI KREATIF PADA SISWA DI MADRASAH ALIYAH AN-NUR SAMARINDA.

Rahmawati, I., Priono Leksono, I., Buana Surabaya Abstrak, A., & Kajian, J. (n.d.). Edcomtech Pengembangan Game Petualang untuk Pembelajaran Berhitung.

Teguh, K., Aditya, Y., Windu, M., Kesiman, A., & Pradnyana, G. A. (2019). PENGEMBANGAN GAME EDUKASI TEMATIK AKSARA DAN BAHASA BALI PADA LONTAR BERBASIS MOBILE. Kumpulan Artikel Mahasiswa Pendidikan Teknik Informatika (KARMAPATI), 8(3).

Thifalia, N., Susanti, S., Raya, J., Km, B.-S., & 45363, S. (2021). PRODUKSI KONTEN VISUAL DAN AUDIOVISUAL MEDIA SOSIAL LEMBAGA SENSOR FILM. Jurnal Common |, 5(1). https://doi.org/10.34010/common

Tuah, O. V., & Pakereng, M. A. I. (2023). PENGEMBANGAN UI/UX GAME “SWEET CITY” MENGGUNAKAN METODE UCD DAN UNITY GAME ENGINE. JIPI (Jurnal Ilmiah Penelitian Dan Pembelajaran Informatika), 8(4), 1196–1203. https://doi.org/10.29100/jipi.v8i4.4117




DOI: https://doi.org/10.31764/jpmb.v8i2.24079

Refbacks

  • There are currently no refbacks.


Creative Commons License
This work is licensed under a Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License.

______________________________________________________

Jurnal Selaparang

p-ISSN 2614-5251 || e-ISSN 2614-526X

 

EDITORIAL OFFICE: