Optimalisasi upaya pencegahan stunting melalui program terpadu KKN-T Universitas Alma Ata di Pedukuhan Plemantung
Abstract
Abstrak
Stunting masih menjadi permasalahan serius di Dusun Plemantung, Kecamatan Bambanglipuro, Kabupaten Bantul. Hasil survei awal menunjukkan masyarakat belum memiliki kesadaran dalam pemilahan dan pemanfaatan sampah, pemanfaatan sampah, pemanfaatan lahan pekarangan masih kurang, serta belum optimal dalam mengolah makanan bergizi dari sumber tanaman lokal yang tersedia. Kegiatan Kuliah Kerja Nyata Tematik (KKN-T) Universitas Alma Ata bertujuan untuk meningkatkan kesadaran dan keterampilan masyarakat dalam pencegahan stunting, pengelolahan lingkungan, serta pemanfaatan sumber daya lokal. Program ini dilaksanakan selama dua bulan oleh sembilan mahasiswa lintas program studi bersama mitra masyarakat Dusun Plemantung, melibatkan ibu-ibu PKK, remaja, dan siswa sekolah. Metode pelaksanaan terdiri atas lima tahap, yaitu perencanaan, persiapan, implementasi, monitoring, dan evaluasi. Kegiatan ini meliputi sosialisasi pengolahan makanan bergizi, pencegahan pernikahan dini, pemanfaatan lahan pekarangan, dan daur ulang sampah rumah tangga. Hasil kegiatan menunjukkan adanya peningkatan kesadaran masyarakat mengenai pentingnya pengelolahan sampah, pemanfaatan lahan pekarangan, serta pengolahan bahan pangan lokal sebagai upaya mendukung pencegahan stunting. Program KKN-T ini juga mampu meningkatkan partisipasi remaja dan kelompok masyarakat dalam menjaga kesehatan serta kebersihan lingkungan. Dengan demikian, kegiatan KKN-T di Dusun Plemantung memberikan kontribusi nyata dalam mendukung pencegahan stunting sekaligus mendorong kemandirian dan kesejahteraan masyarakat Dusun Plemantung.
Kata kunci: KKN-T; pengabdian masyarakat; stunting.
Abstract
Stunting remains a serious issue in Plemantung Hamlet, Bambanglipuro District, Bantul Regency. Initial survey results indicate that the community still lacks awareness in waste sorting and utilization, underutilizes yard land, and has yet to optimize the processing of nutritious food from available local plant sources. The Thematic Community Service Program (KKN-T) of Alma Ata University aims to increase community awareness and skills in stunting prevention, environmental management, and the use of local resources. This program was conducted over two months by nine students from various study programs, working together with community partners in Plemantung Hamlet, involving PKK mothers, adolescents, and school students. The implementation method consists of five stages : planning, preparation, implementation, monitoring, and evaluation. Activities include socialzation on nutritious food processing, prevention of early marriage, utilization of yard land, and house waste recycling. The results show an increased awarness among the community regarding the importance of waste management, yard land utilization, and processing of local food ingredients as efforts to support stunting prevention. This KKN-T program also succeeded in boosting the participation of adolescents and community groups in maintaining health and environmental cleanliness. Therefore, the KKN-T activities in Plemantung Hamlet provide a tangible contribution in supporting stunting prevention while promoting self-reliance and the welfare of the Plemantung Hamlet community.
Keywords: KKN-T; community; stunting.
Keywords
Full Text:
PDFReferences
Kepok dan Pie Brownies di Desa Puundoho. In Jurnal Pengabdian Kepada Masyarakat (Vol. 3, Issue 1).
Aloisia Uron Leba, M., Komisia, F., Benedikta Tukan, M., San Juan, J., Timur, P., Tengah, K., Kupang, K., & Tenggara Timur, N. (2024). Edukasi Pemanfaatan Pangan Lokal untuk Mencegah Stunting Education on the Use of Local Food to Prevent Stunting. In Abdimas Galuh (Vol. 6, Issue 2).
Dhiya, M., Haq, ul, Joko Purnomo, S., Rosyada, N., Nistinali Faisaroh, D., Nur Khasanah, N., Nur Oktaaiani, D., Riiky Azizandi Mursyid, M., Salwa Fathin, N., Ayu Maharani, D., Fatul Anggraeni, L., & Fauzi, R. (2024). Peningkatan Kesehatan Keluarga dan Optimalisasi Potensi Daerah Melalui Literasi Digital Oleh Kelompok 1 KKN-T Universitas Alma Ata Yogyakarta di Padukuhan Gampeng. In Jurnal Pengabdian Masyarakat (Vol. 3, Issue 1).
Fadhilah, Y., Jaka Sarwadhamana, R., Setyo Wiguno, S., Rahmayani, D., Khofifah, R., Septiyorini, D., Agustina Widya Astuti, N., Jariah, A., Andriyani, F., Riyado Hasanah, F., Ata, A., Penulis korespondensi, I., & Sarwadhamana, Rj. (2024). SELAPARANG: Jurnal Pengabdian Masyarakat Berkemajuan Pemanfaatan tanaman obat keluarga (Toga) pada masyarakat padukuhan Dadapbong kecamatan Pajangan kabupaten Bantul.
Febriansyah, B. R. D. dkk. (2023). Sosialisasi Risiko Pernikahan Dini Pada Pondok Pesantren Tahfidzul Qur’an Fatchussalam Sebagai Upaya Pencegahan Stunting.
Fikar Ahmad, Z., Dulahu, W. Y., Aulia, U., Masyarakat, J. K., Olahraga, F., Kesehatan, D., Keperawatan, J., & Kunci, K. (2023). Sosialisasi dan Konseling Pencegahan Stunting Serta Pemberian Makanan Tambahan berbahan Daun Kelor. https://ejurnal.ung.ac.id/index.php/Jpmf,
Hariyono, W. G., Nuhaqiqi, A., Anugerahwati, A. A., Azzahra, S. A., Sugesti, V., Varicha, I. N., Ulya, M., Ardiana, D., Azizah, L. N., Afni, R. N., Mubarok, M. Z., Afriyani, R., & Pramuntadi, A. (2023). Pemberdayaan UMKM Melalui Pemanfaatan Limbah “Tepung Kulit Pisang dan Produk Olahan” sebagai Upaya Pencegahan Stunting di Desa Tanjungmojo, Kangkung, Kendal. Jurnal Abdi Masyarakat Indonesia, 4(1), 23–32. https://doi.org/10.54082/jamsi.1026
Hayati, S., Afriani, L., Mustika Pratama, L., Kamilah Rizqullah Gusri, G., & Tri Agus Susanti, W. (2023). Pencegahan Stunting dengan Program Sadar Gizi di Kelurahan Bencah Lesung. Journal of Character Education Society), 6(2), 406–415. https://doi.org/10.31764/jces.v6i2.13235
Ihromi, S., & Saputrayadi, A. (2020). Penyuluhan Gizi dan Pelatihan Pengolahan Produk Berbasis Jagung Sebagai Upaya Meminimalisir Stunting di Desa Labuapi Kabupaten Lombok Barat. 4(5). https://doi.org/10.31764/jmm.v4i5.2973
Latifah, N., Yanti, S. I., Rahmansyah, N., Sulistiyani, D., & Tangerang, U. M. (2024). Sosialisasi Pencegahan Stunting dengan Media Edukasi Pada Anak Sekolah Dasar di Kelurahan Sukarasa. In PROFICIO: Jurnal Pengabdian Kepada Masyarakat (Vol. 5).
Marliani Novi. (2014). Pemanfaatan Limbah Rumah Tangga (Sampah Anorganik) Sebagai Bentuk Implementasi dari Pendidikan Lingkungan Hidup. In Jurnal Formatif (Vol. 4, Issue 2).
Mayang Sari, S., Abdur Rasyid, T., Studi Keperawatan, P., Tinggi Ilmu Kesehatan Hang Tuah Pekanbaru Jl Mustafa Sari no, S., & Selatan Pekanbaru, T. (2019). Pemanfaatan Tanaman Obat Keluarga (Toga) pada Masyarakat. Pengabdian Kepada Masyarakat, 3, 1–7.
Riska, N. (2021). Pengaruh Pelatihan Tentang Pemilihan Makanan Sehat Untuk Mencegah Terjadinya Stunting Melalui Edukasi Gizi Terhadap Peningkatan Pengetahuan Remaja Putri. Jurnal Kesejahteraan Keluarga Dan Pendidikan), 8, 175–185. http://doi.org/10,21009/JKKP.082.06
Rochaendi, E., Ariyani, Y. D., Sari, I. P., Mahfud, M., Kholik, N., Rouzi, K. S., Afifah, N., & Nazibi, Z. (2024). Pelaksanaan KKN-Tematik: Mengoptimalisasi Disseminasi Pembangunan Perdesaan dan Pemberdayaan Masyarakat. BERDAYA: Jurnal Pendidikan Dan Pengabdian Kepada Masyarakat, 6(1), 75–92. https://doi.org/10.36407/berdaya.v6i1.1003
Solihin, E., Sandrawati, A., & Kurniawan, W. (n.d.). Pemanfaatan Pekarangan Rumah Untuk Budidaya Sayuran Sebagai Penyedia Gizi Sehat Keluarga.
DOI: https://doi.org/10.31764/jpmb.v9i5.33678
Refbacks
- There are currently no refbacks.

This work is licensed under a Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License.
______________________________________________________
Jurnal Selaparang
p-ISSN 2614-5251 || e-ISSN 2614-526X
EDITORIAL OFFICE: