PENGENALAN KONSEP CODING SEBAGAI TUGAS PROYEK

Ni Made Made Dwijayani, Ni Wayan Cahya Ayu Pratami, Ni Nyoman Muryatini

Abstract


ABSTRAK

Sejak September 2021 pembelajaran tatap muka terbatas (PTM) telah dilaksanakan. PTM terbatas ini memiliki banyak opsi dalam pelaksanaannya, misalnya dengan menggabungkan metode online dan PTM. Perubahan ke pembelajaran online didasarkan pada banyak asumsi, seperti semua anggota masyarakat memiliki akses ke berbagai perangkat. Namun, kenyataan di masyarakat masih banyak yang belum memiliki akses internet secara stabil. Mengatasi masalah tersebut, guru matematika di SMA Negeri 1 Kuta Utara menekankan kepada siswa bahwa pembelajaran matematika tidak hanya untuk mengejar ketercapaian materi yang ada di buku teks, tapi menekankan kepada siswa tentang cara berpikir kritis dan menyelesaiakan masalah. Pengabdian ini memberikan kesempatan kepada guru untuk memiliki pengalaman dalam menyusun sebuah tugas proyek dengan menggunakan konsep coding. Pelaksanaan pengabdian ini terdiri dari tiga tahap yaitu tahap perencanaan, pelaksanaan, dan refleksi. Hasil yang diperoleh yaitu pengabdian ini membantu guru dalam mencari alternatif baru dalam menyusun tugas proyek yang masih mengedepankan tujuan pembelajaran. Selain itu, siswa juga tidak mengalami kesulitan dalam mengerjakan tugas yang diberikan oleh guru.

 

Kata kunci: coding; tugas proyek; matematika.

 

ABSTRACT

Since September 2021 limited face-to-face learning (PTM) has been implemented. This limited PTM has many options in its implementation, for example by combining online and PTM methods. The shift to online learning is based on many assumptions, such as all members of society having access to multiple tools. However, the reality is that there are still many people who do not have stable internet access. To overcome this problem, the mathematics teacher at SMA Negeri 1 Kuta Utara emphasized to students that learning mathematics is not only to pursue the achievement of the material in the textbook, but emphasizes to students how to think critically and solve problems. This service provides an opportunity for teachers to have experience in compiling a project assignment using the concept of coding. The implementation of this service consists of three stages, namely the planning, implementation, and reflection stages. The results obtained are that this service helps teachers find new alternatives in compiling project assignments that still prioritize learning objectives. In addition, students also do not have difficulty in doing the assignments given by the teacher.

 

Keywords: coding; project assignment; mathematics.

 

Keywords


coding; project assignment; mathematics.

Full Text:

PDF

References


Bennett, M. (2020). A Review of the Literature on the Benefits and Drawbacks of Participatory Action Research. First Peoples Child & Family Review, 1(1). https://doi.org/10.7202/1069582ar

Bolton, L. (2019). Foundational mathematics education in developing countries. Institute of Development Studies Retrieved from. https://resourcecentre.savethechildren.net/node/16285/pdf/657_foundational_mathematics_education_in_developing_countries.pdf

Firman, & Rahayu, S. (2020). Pembelajaran Online Di Tengah Pandemi Covid-19. Indonesian Journal of Educational Science (IJES) 2(2):81–89.

Floyd, S. (2021). Problem Solving & Coding. Retrieved from https://researchideas.ca/ /mc/problem-solving-coding/.

United Nations. (2019). Digital Economy Report 2019. Value creation and capture: Implications for developing countries. https://unctad.org/system/files/official-document/der2019_en.pdf

Wibowo, A. (2017). Pengaruh pendekatan pembelajaran matematika realistik dan saintifik terhadap prestasi belajar, kemampuan penalaran matematis dan minat belajar. Jurnal Riset Pendidikan Matematika, 4(1), 1. https://doi.org/10.21831/jrpm.v4i1.10066

Woolley, S., Sattiraju, N., & Moritz, S. (2020). U.S. Schools trying to teach online highlight a digital divide. Bloomberg Businessweek, 1-6. Retrieved from https://www.bloomberg.com/news/articles/2020-03-26/covid-19-school-closures-reveal-disparity-in-access-to-internet




DOI: https://doi.org/10.31764/jpmb.v5i1.6261

Refbacks

  • There are currently no refbacks.


Creative Commons License
This work is licensed under a Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License.

______________________________________________________

Jurnal Selaparang

p-ISSN 2614-5251 || e-ISSN 2614-526X

 

EDITORIAL OFFICE: