MEMBANGUN JIWA WIRAUSAHA SANTRI PONPES AL-FALAH PUGER MELALUI PENDAMPINGAN PRODUK VARIASI OLAHAN IKAN SERTA STRATEGI E-COMMERCE MARKETING
Abstract
ABSTRAK
Pondok Pesantren Al-Falah merupakan satuan pendidikan nonformal dan salah satu ponpes yang berada di wilayah pesisir pantai Kabupaten Jember. Ponpes Al-Falah selain mengajarkan ilmu agama juga melatih keterampilan berwirausaha kepada para santrinya melalui bidang usaha yang dimiliki oleh pondok pesantren sejak tahun 2015. Usaha ini diawali dengan menekuni usaha pengolahan makanan salah satunya adalah mengolah lemuru presto, siap saji. Namun, produk olahan ikan yang dihasilkan Ponpes Al-Falah belum bervariasi masih terbatas pada bandeng dan lemuru presto, juga masih terbatasnya pemahaman konsep kewirausahan dan strategi pemasaran produk, serta belum memanfaatkan e-commerce dalam memasarkan hasil olahan yang diproduksi. Tujuan kegiatan ini adalah untuk membantu menyelesaikan permasalahan mitra dalam mengembangkan variasi produk olahan ikan ekonomis rendah menjadi produk dengan nilai ekonomis yang lebih tinggi serta mampu memanfaatkan e-commerce untuk meningkatkan akses pemasaran produk dengan jangkauan pasar yang lebih luas. Metode yang diterapkan agar kegiatan tercapai meliputi survey, ceramah, tanya jawab, demonstrasi, praktik langsung, dan evaluasi. Hasil kegiatan pendampingan ini dapat memberikan pengetahuan dan keterampilan berbagai macam variasi olahan ikan yang mempunyai nilai ekonomi lebih tinggi dan pemahaman tentang konsep kewirausahaan, strategi e-commerce marketing. Para santri diharapkan mempunyai bekal untuk menjadi wirausahawan yang kreatif dan kompetitif saat setelah lulus dari pondok pesantren.
Kata kunci: pendampingan; variasi produk olahan ikan; strategi pemasaran e-commerce; jiwa wirausaha.
ABSTRACT
Al-Falah Islamic Boarding School is a non-formal education unit and one of the Islamic Boarding Schools located in the coastal area of Jember Regency. Al-Falah Islamic Boarding School, in addition to teaching religious knowledge, also trains entrepreneurship skills to its students through the business fields owned by Islamic boarding schools since 2015. This business was initiated by pursuing a food processing business, one of which is processing lemuru presto, ready to serve. However, the processed fish products produced by Al-Falah Islamic Boarding School have not been varied; they are still limited to milkfish and lemuru presto; there is also a limited understanding of the concept of entrepreneurship and product marketing strategies, and has not utilized e-commerce in marketing the processed products produced. This activity aims to help solve partner problems in developing variations of processed fish products with low economic value into products with higher monetary value and taking advantage of e-commerce to increase access to product marketing with a broader market reach. The methods applied to achieve the activities include surveys, lectures, question and answer, demonstrations, direct practice, and evaluation. The results of this mentoring activity can provide knowledge and skills of various kinds of processed fish that have a higher economic value and an understanding of the concept of entrepreneurship, e-commerce marketing strategies. The students are expected to have the provision to become creative and competitive entrepreneurs after graduating from Islamic boarding schools.
Keywords: assistance; processed fish variation products; e-commerce marketing strategy; entrepreneurial spirit.
Keywords
Full Text:
PDFReferences
Arifan, F., & Wikanta, D. K. (2011). OPTIMASI PRODUKSI IKAN LEMURU ( SARDINELLA LONGICEPS ) TINGGI ASAM LEMAK OMEGA-3 DENGAN PROSES FERMENTASI OLEH BAKTERI. Prosiding Seminar Nasional Sains Dan Teknologi Ke-2, 15–20.
Fathoni, M. A., & Rohim, A. N. (2019). Peran pesantren dalam pemberdayaan ekonomi umat di Indonesia. Conference on Islamic Management, Accounting, and Economics, 2, 133–140.
Ghofirin, M. (2017). DESA BUNGAH GRESIK KEWIRAUSAHAAN SANTRI Mohamamd Ghofirin Universitas Nahdlatul Ulama Surabaya Yunia Insanatul Karimah Universitas Nahdlatul Ulama Surabaya. Community Development Journal, 1(2), 56–61.
Hadiyati, P., Prihandini, W., & Kaban, R. F. (2020). PEMBERDAYAAN SANTRI UNTUK KEMANDIRIAN KEUANGAN PONPES MELALUI FUNDRAISING & PELATIHAN E-COMMERCE. SULUH: Jurnal Abdimas, 1(2), 46–58. http://journal.univpancasila.ac.id/index.php/SULUH%0APEMBERDAYAAN
Hartejo, Rano dwi dan soeharto, F. (2012). Wisata Pasar Ikan Puger Di Jember. 1(1), 1–5.
Hendiari, I. G. A. D., Sartimbul, A., Arthana, I. W., & Kartika, G. R. A. (2020). Keragaman genetik ikan lemuru (Sardinella lemuru) di wilayah perairan Indonesia. Aquatic Sciences Journal, 7(1), 28–36. https://doi.org/https://doi.org/10.29103/aa.v7i1.2405
Karina, S. M., & Amrihati, E. T. (2017). Pengembangan Kuliner (1st ed.). Pusat Pendidikan SDM Kesehatan Kemenkes. http://bppsdmk.kemkes.go.id/pusdiksdmk/wp-content/uploads/2017/11/PENGEMBANGAN-KULINER-FINAL-SC.pdf
Laman Resmi Republik Indonesia • Portal Informasi Indonesia. (n.d.). Retrieved March 8, 2022, from https://indonesia.go.id/profil/agama
Mastuhu. (1994). Dinamika Sistem Pendidikan Pesantren, INIS,. INIS.
Nashori, F. (2011). Kekuatan Karakter Santri. Millah, 11(1), 203–219. https://doi.org/10.20885/millah.vol11.iss1.art10
Peraturan Gubernur Jawa Timur Tentang One Pesantren One Product, 1 (2020). https://www.dokumjdih.jatimprov.go.id/upload/41598/Pergub_No_62_Tahun_2020_ttg_OPOP_.pdf
Rahman, Y. M. D., & Hendrawijaya, A. T. (2020). DAMPAK PROGRAM PELATIHAN KELOMPOK SANTRI TANI MILENIAL DALAM MEWUJUDKAN KEBERDAYAAN SANTRI DI PONDOK PESANTREN BAITUL HIKMAH KECAMATAN TEMPUREJO KABUPATEN JEMBER. Jurnal Pendidikan Luar Sekolah, 4(2), 31–34. https://jurnal.unej.ac.id/index.php/JLC
Sejarah dan Perkembangan Pondok Pesantren di Indonesia - Literasi Publik. (n.d.). Retrieved March 8, 2022, from https://www.literasipublik.com/sejarah-dan-perkembangan-pondok-pesantren-di-indonesia
Vinet, L., & Zhedanov, A. (2011). A “missing” family of classical orthogonal polynomials. Journal of Physics A: Mathematical and Theoretical, 44(8). https://doi.org/10.1088/1751-8113/44/8/085201
Wibowo, H. (2017). PRAKTIK BEKERJA BERSAMA KELOMPOK UNTUK PENGUATAN PROGRAM PELATIHAN DAN PENGEMBANGAN Oleh: SOCIAL WORK JURNAL, 7(1), 102–108.
DOI: https://doi.org/10.31764/jpmb.v6i2.8184
Refbacks
- There are currently no refbacks.
This work is licensed under a Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License.
______________________________________________________
Jurnal Selaparang
p-ISSN 2614-5251 || e-ISSN 2614-526X
EDITORIAL OFFICE: