PENGENALAN SISTEM INFORMASI GEOGRAFIS SEBAGAI NILAI TAMBAH PEMBELAJARAN GEOGRAFI DI SMA KRISTEN HARAPAN
Abstract
ABSTRAK
Banyak perubahan telah terjadi dalam banyak aspek kehidupan kita dalam beberapa bulan terakhir. COVID-19 memaksa kita untuk beradaptasi dengan ketidakpastian yang belum pernah terjadi sebelumnya. Pembelajaran digital dan penggunaan teknologi informasi menjadi solusi untuk mengurangi risiko paparan COVID-19. Paradigma pendidikan berkembang dengan memanfaatkan teknologi informasi sebagai wahana pengembangan ilmu pengetahuan. Kegiatan Pengabdian Masyarakat ini dilaksanakan di SMA Kristen Harapan, yang berlokasi kurang lebih 3,1 km dari lokasi kampus pengusul dan berlangsung antara bulan November 2021 sampai dengan April 2022. Pengabdian kepada Masyarakat ini dilakukan dengan menggunakan metodologi Service Learning yang merupakan metodologi yang didasarkan pada kebutuhan, masalah, atau tantangan nyata yang dapat ditemukan baik dalam konteks lokal maupun global. Tujuan kegiatan pengabdian adalah memberikan pengenalan Sistem Informasi Geografis yang diharapkan menjadi nilai tambah pada mata pelajaran Geografi di SMA Kristen Harapan. Hal ini sejalan dengan salah satu misi yang diusung, yaitu menyediakan sarana dan prasarana yang mengikuti perkembangan IPTEK. Pelatihan dapat diterima dan dapat memberikan pengalaman nyata dalam Mata Pelajaran Geografi bagi para siswa didik sekaligus menjadi nilai tambah dalam pembelajaran Geografi di SMA Kristen Harapan. Hasil penilaian kegiatan berada di posisi nilai tertinggi, yaitu 5. Sementara itu, hasil penilaian kepuasan mendapatkan nilai 4.81 dari nilai tertinggi 5.
Kata kunci: geografi; sekolah menengah atas; sistem informasi geografis.
ABSTRACT
During the COVID-19 pandemic, digital learning and information technology use are solutions to reduce the risk of COVID-19 exposure. The educational paradigm is evolving by utilizing information technology as a vehicle for knowledge development. This community service activity took place at SMA Kristen Harapan, which is approximately 3.1 kilometers from the ITB STIKOM Bali, between November 2021 and April 2022. It was performed in accordance with the Service Learning methodology, which is based on needs, problems, or real challenges found in both local and global contexts. The purpose of the service activity is to provide an introduction to Geographic Information Systems, which will be useful in SMA Kristen Harapan's Geography classes. This is in line with one of the missions carried out, which is to provide facilities and infrastructure that keep up with scientific and technological advancements. Learning in the use of Geographic Information Systems to improve geographic knowledge at SMA Kristen Harapan was acceptable, and they can provide students with real-world experience in Geography subjects while also adding value to Geography learning. The activity assessment results are in the position of the highest score, which is 5. Meanwhile, the satisfaction assessment yields a value of 4.81 out of a maximum score of 5.
Keywords: geography; geographic information system; high school.
Keywords
Full Text:
PDFReferences
Ardiansyah, A., & Kardono, K. (2017). Sistem Informasi Geografis (SIG) Pemetaan Jaringan Pipa Dan Titik Properti Pelanggan Di Pt Aetra Air Tangerang. Jurnal Ilmiah FIFO, 9(1). https://doi.org/10.22441/fifo.v9i1.1445
Arifin, S., & Munfaridah, H. (2018). Pengembangan Desain Konseling Berbasis Pesantren dengan Pendekatan Service Learning. Jurnal Bimbingan Dan Konseling Islam, 8(2).
Arto, R. S., Prakoso, L. Y., & Sianturi, D. (2019). Strategi Pertahanan Laut Indonesia dalam Perspektif Maritim Menghadapi Globalisasi. Strategi Pertahanan Laut, 5(2).
Irwansyah, E. (2013). Sistem Informasi Geografis: Prinsip Dasar dan Pengembangan Aplikasi. In Digibooks.
Iswandy, E. (2016). Analisa Dan Perancangan Sistem Informasi Penagihan Purchasing Order Customer Studi Kasus Pada Cv. Vertical Cipta Relasi Padang Dengan Metode Centralized Data Processing. Jurnal TEKNOIF, 4(Oktober).
Kosasih, S. (2015). Sistem Informasi Geografis Pemetaan Tempat Kost Berbasis Web. CSRID (Computer Science Research and Its Development Journal), 6(3). https://doi.org/10.22303/csrid.6.3.2014.171-181
Kurniawati, U. F., Handayeni, K. E., Nurlaela, S., Idajati, H., Firmansyah, F., Pratomoadmojo, N. A., & Septriadi, R. S. (2020). Pengolahan Data Berbasis Sistem Informasi Geografis (SIG) di Kecamatan Sukolilo. SEWAGATI, 4(3). https://doi.org/10.12962/j26139960.v4i3.8048
Mayun, I., Yudana, I. M., & ... (2014). Pengaruh Model Pembelajaran Arias Dengan Setting Group Investigation Terhadap Motivasi Dan Hasil Belajar Geografi Siswa Kelas XI IPS SMA Negeri 2 Kuta …. Jurnal Administrasi ….
Nirwansyah, A. W. (2017). Dasar Sistem Informasi Geografi dan Aplikasinya Menggunakan ARCGIS 9.3. Deepublish, (May).
Selmo, L. (2015). The Narrative Approach in Service-Learning Methodology: A Case Study. International Journal of Research on Service-Learning and Community Engagement, 3(1). https://doi.org/10.37333/001c.21566
Tanjung, E. S. N. R. R. R., Nofitri, H., Jamaludin, J. S. J., Putra, T. A. E., & Purba, E. S. A. S. B. (2021). Sistem Informasi Manajemen Bisnis. In Yayasan Kita Menulis.
DOI: https://doi.org/10.31764/jpmb.v6i2.8747
Refbacks
- There are currently no refbacks.
This work is licensed under a Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License.
______________________________________________________
Jurnal Selaparang
p-ISSN 2614-5251 || e-ISSN 2614-526X
EDITORIAL OFFICE: