IbM ASAH KREATIVITAS ANAK DENGAN PENGENALAN KENDALI RASPBERRY PI

Angga Prasetyo, Yovi Litanianda

Abstract


Abstrak: Umumnya kita ketahui bahwa selama ini anak-anak terlanjur dengan dimanjakan oleh komputer canggih dan punya penampilan menarik seperti iPad, Mac, Window yang pada dasarnya anak-anak ingin bereksperimen dengan komputer yang mereka miliki, tetapi mereka merasa takut apabila terjadi kerusakan. Tingginya minat dari siswa untuk mengeksplorasi dirinya dalam bidang teknologi khususnya di bidang komputer, maka dibutuhkan pelatihan sebagai bekal informasi seperti Raspberry. Pelatihan pengenalan mikro komputer raspberry pi bertujuan untuk mengenalkan proses kendali input output terhadap perangkat keras dari pendekatan interaksi bahasa pemrograman phyton meliputi, mulai dari tahap instalasi, pegenalan general purpose input output (GPIO), fungsional port perangkat, proses interaksi contohnya: resistor, LED, project board, LCD, relay, motor DC, robotic serta mengendalikannya dengan smartphone. Pendekatan pengenalan mikrokomputer dan bahasa pemrograman python memacu kreativitas untuk menciptakan suatu kendali perintah bagi perangkat keras, serta mampu mendeskripsikan kecerdasan buatan pada perangkat robotic.

 

Abstract:  We generally know that all children have been pampered by sophisticated computers and have an attractive appearance such as iPad, Mac, Window which basically kids want to experiment with the computer they have, but they feel Fear of damage. The high interest of students to explore themselves in the field of technology, especially in the field of computer, it takes training as a provision of information such as Raspberry. Raspberry Pi Micro Computer Recognition training aims to introduce the process of input control output to the hardware of a Python programming language interaction approach, ranging from the installation stage, the general purpose input Output (GPIO), functional device port, interaction process For example: resistor, LED, project board, LCD, relay, DC motor, robotic and control it with smartphones. The approach to microcomputer recognition and the Python programming language promotes creativity to create a control of commands for hardware, and is capable of describing artificial intelligence on robotic devices


Keywords


Raspberry, training, input output, robotic

Full Text:

PDF

References


Cholik, C. A. (2017). Pemanfaatan Teknologi Informasi dan Komunikasi untuk Meningkatkan Pendidikan di Indonesia. Syntax Literate ; Jurnal Ilmiah Indonesia, 2(6), 21–30.

Cobantoro, A. F. (2018). Analisa QoS (Quality of Service) Pada Jaringan Rt-Rw Net Dengan Kendali Raspberry Pi. Network Engineering Research Operation, 4(1). https://doi.org/10.21107/nero.v4i1.109

Cobantoro, A. F., & Anugra, F. G. (2017). Designing Parking System-Based Vb.Net and MySQL Using Radio Frequency and Identification (RFID). VOLT : Jurnal Ilmiah Pendidikan Teknik Elektro, 2(2), 109. https://doi.org/10.30870/volt.v2i2.2009

Cobantoro, A. F., Setyawan, M. B., & Budi Wibowo, M. A. (2019). Otomasi Greenhouse Berbasis Mikrokomputer Raspberry PI. Jurnal Ilmiah Teknologi Informasi Asia, 13(2), 115. https://doi.org/10.32815/jitika.v13i2.360

Farrid Christianti, R., Puspamelati, N., Kurnianto, D., kunci, K., Pi, R., & Server, W. (2015). Aplikasi Raspberry Pi Pada Telerobot Pembersih Lantai. Universitas Muhammadiyah Purwokerto Purwokerto, 978–602.

masykur, fauzan. (2016). Aplikasi Rumah Pintar (Smart Home) Pengendali Peralatan Elektronik Rumah Tangga Berbasis Web. Jurnal Sains Dan Teknologi Industri, 14(1), 93–100.

Nurizzati, S. K. dan Y. (2018). Dampak Penggunaan Teknologi Informasi dan Komunikasi Terhadap Perilaku Sosial Siswa di MAN 2 Kuningan. Edueksos, VII(2), 161–176.

Prasetyo, A., & Setyawan, M. B. (2018). Purwarupa Internet Of Things Sistem Kewaspadaan Banjir Dengan Kendali Raspberry PI. Network Engineering Research Operation, 3(3). https://doi.org/10.21107/NERO.V3I3.97

Rahma, A. (2015). Pengaruh Penggunaan Smartphone Terhadap Aktifitas Kehidupan Siswa. Jurnal Fisip, 2(2), 1–12.




DOI: https://doi.org/10.31764/jmm.v2i1.1331

Refbacks

  • There are currently no refbacks.


Copyright (c) 2018 Universitas Muhammadiyah Mataram

Creative Commons License
This work is licensed under a Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License.

________________________________________________________________

JMM (Jurnal Masyarakat Mandiri) p-ISSN 2598-8158 & e-ISSN 2614-5758
Email: [email protected]

________________________________________________________________

JMM (Jurnal Masyarakat Mandiri) already indexing:

      

         

 

________________________________________________________________ 

JMM (Jurnal Masyarakat Mandiri) OFFICE: