PENERAPAN PENILAIAN AUTENTIK KURIKULUM 2013 PADA MATA PELAJARAN MATEMATIKA DI MA MUHAMMADIYAH 1 MALANG

Baiduri Baiduri, Dwi Priyo Utomo, Alfiani Athma Putri Rosyadi, Anis Farida Jamil

Abstract


Kegiatan ini bertujuan untuk mendeskripsikan penerapan penilaian autentik kurikulum 2013 pada mata pelajaran matematika. Jenis penelitian yang dilakukan adalah penelitian kualitatif dengan sifat penelitian adalah penelitian deskriptif kualitatif. Teknik pengumpulan data adalah observasi, dokumentasi, dan wawancara. Teknik analisis data pada penelitian ini menggunakan air flow model yang terdiri dari mereduksi data, menyajikan data, dan menyimpulkan data. Hasil kegiatan berlangsung diawali dengan kegiatan observasi. Selanjutnya terdapar 4 kegiatan yang dilaksanakan yaitu: 1) mengkaji konsep kurikulum 2013 terutama konsep penilaian auntentik kurikulum 2013, 2) diskusi dengan guru matematika tentang rencana implementasi penilaian autentik kurikulum 2013, 3) implementasi penilaian autentik kurikulum 2013, dan 4) refleksi implementasi penilaian autentik kurikulum 2013. Rekomendasi untuk kegiatan yang selanjutnya adalah dikembangkan implementasi untuk pengembangan perangkat pembelajaran berdasarkan kurikulum 2013.

Keywords


Penilaian Autentik; Kurikulum 2013; Matematika

Full Text:

PDF

References


Anonim, Undang-undang No. 14 Tahun 2005 tentang Guru dan Dosen. Peraturan Menteri Pendidikan Pendidikan dan Kebudayaan, 2005.

Garofalo, J., & Lester, Jr., F.K. Metacognition, cognitive monitoring, and mathematical performance. Journal for Research in Mathematics Education, 16, pp. 163-176. 1985

Hembree, R. Experiments and relational studies in problem solving: A metaanalysis. Journal for Research in Mathematics Education, 23, h. 242-273, 1992.

Nurgiayanoro, Burhan. Penilaian Otentik. Jakarta: GMUP, 2011

Kemendikbud. Konsep Kurikulum 2013 (Materi Pelatihan Implementasi Kurikulum 2013). Jakarta: BPSDMPK dan PMP Kemendikbud. 2013

Kunandar. Penilaian Autentik (Penilaian Hasil Belajar Peserta Didik Berdasarkan Kurikulum 2013). Jakarta: Rajawali Press. 2013




DOI: https://doi.org/10.31764/jmm.v1i1.16

Refbacks

  • There are currently no refbacks.


Copyright (c) 2017 Universitas Muhammadiyah Mataram

Creative Commons License
This work is licensed under a Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License.

________________________________________________________________

JMM (Jurnal Masyarakat Mandiri) p-ISSN 2598-8158 & e-ISSN 2614-5758
Email: [email protected]

________________________________________________________________

JMM (Jurnal Masyarakat Mandiri) already indexing:

      

         

 

________________________________________________________________ 

JMM (Jurnal Masyarakat Mandiri) OFFICE: