PERAN AKTIF KADER PKK MELALUI WIRAUSAHA TERHADAP PENINGKATAN PEREKONOMIAN KELUARGA

Asmi Ayuning Hidayah, Arum Wahyuni Purbohastuti, Didik Aribowo, Desmira Desmira

Abstract


Abstrak: Kegiatan Gerakan PKK (Pemberdayaan dan Kesejahteraan Keluarga) menekankan pada prinsip pemberdayan dan partisipasi masyarakat lewat pemberdayaan keluarga. Kegiatan ini bertujuan untuk mengetahui dan menganalisa peran serta dan kontribusi 20 kader dan pengurus PKK terhadap sinergitas di lingkungan masyarakat Kota Cilegon, khususnya di Kecamatan Jombang Kota Cilegon Propinsi Banten. Metode yang digunakan adalah berupa sosialisasi dan pelatihan dengan menggunakan metode penelitian deskriptif kualitatif yang bersifat eksploratif dalam rangka mendapatkan kesimpulan dari data yang diperoleh dan di analisis untuk proses selanjutnya adalah menyusun kriteria dari gambaran umum institusi sebagai objek penelitian. Hasil yang dicapai menunjukkan peningkatan 92 % peran pengurus dan kader PKK dalam bidang perekonomian masyarakat di Kecamatan Jombang Kota Cilegon terhadap peningkatan ekonomi masyarakat dengan indictor peningkat diperoleh dari pengetahuan dan keterampilan dalam rangka mempersiapkan kader PKK melalui berwirausaha. Hasil lainnya berupa peningkatan pengetahuan dan keterampilan yang telah dipatkan kader PKK yang bermanfaat untuk memecahkan berbagai permasalahan yang dihadapi dalam kehidupan sehari-hari, khususnya dalam pengembangan usaha kader PKK peningkatan pendapatan keluarga.


Abstract: The activities of the PKK (Family Empowerment and Welfare) movement emphasize the principles of community empowerment and participation through family empowerment. This activity aims to identify and analyze the participation and contribution of 20 PKK cadres and administrators to the synergy in the Cilegon City community, especially in Jombang District, Cilegon City, Banten Province. The method used is in the form of socialization and training using descriptive qualitative research methods that are explorative in order to obtain conclusions from the data obtained and analyzed for the next process is to develop criteria from the general description of the institution as the object of research. The results achieved showed a 92% increase in the role of PKK administrators and cadres in the community economy in Jombang District, Cilegon City towards improving the community's economy with increasing indicators obtained from knowledge and skills in order to prepare PKK cadres through entrepreneurship. Another result is an increase in the knowledge and skills that have been obtained by PKK cadres which are useful for solving various problems faced in daily life, especially in developing the business of PKK cadres to increase family income.


Keywords


PKK Cadres ; Entrepreneurs ; Economics

Full Text:

PDF

References


Alifiana, M. (2018). Peningkatan Pendapatan Rumah Tangga Melalui Pemberdayaan Ibu-Ibu PKK. Journal of Dedicators Community, 2(2), 83–90. https://doi.org/10.34001/jdc.v2i2.705

Asriani et al. (2010). Kesehatan Reproduksi Dalam Bingkai Tradisi Jawa.

Elfi Susanti VH et al. (2016). Pemberdayaan Ibu-Ibu PKK Melalui Pelatihan dan Pendampingan Produksi Sabun dan Deterjen. Jurnal Ilmu Pengetahuan, Teknologi, Dan Seni Bagi Masyarakat Universitas Sebelas Maret, Vol 4. No.

Kotler dan Keller. (2016). Marketing Managemen (15th Editi). Pearson Education,Inc.

Kotler P et al. (2016). A framework for Marketing Management. Pearson.

Kung Teck Wong. (2012). Influence of Gender and Computer Teaching Efficacy on Computer Acceptance Among Malaysian Student Teachers: An Extended Technology Acceptance Model. Australasian Journal of Educational Technology. Australasian Journal of Educational Technology, Vol 28. No.

Lexy J Moleong. (2021). Metodologi Penelitian Kualitatif (Revisi). PT Remaja Rosdakarya.

Maria Tsourela et al. (2015). The moderating role of technology readiness, gender, and sex in consumer acceptance and actual use of Technology-based services. The Journal of High Technology Management Research, Vol. 26. N.

Neneng Nuryati. (2018). Peningkatan Literasi Informasi Untuk mendukung Pemberdayaan Perempuan di Desa Sariwangi Kecamatan Parongpong Kabupaten Bandung Barat. Jurnal Difusi, Vol 1 No 1.

Purwaningsih, S., Maulina, V., & Firdaus, R. M. (2017). Pengaruh konsep diri, lingkungan teman sebaya, dan pendapatan orang tua terhadap perilaku konsumtif mahasiswa dengan pengetahuan teori ekonomi mikro sebagai variabel intervening. Jurnal Riset Pendidikan Ekonomi (JRPE), 2(1), 1–12. http://ejournal.unikama.ac.id/index.php/jrpe/article/view/3842/2346

Ramandita Shalfiah. (2013). Peran Pemberdayaan dan Kesejahteraan Keluarga (PKK) dalam Mendukung Program-Program Pemerintah Kota Bontang. EJournal Ilmu Pemerintahan Universitas Mulawarman, Vol 1 No., Halaman 975-984.

Tarhini. et al. (2014). Measuring the Moderating Effect of Gender and Age on E-Learning Acceptance in England: A Structural Equation Modeling Approach for An Extended Technology Acceptance Model. Journal of Educational Computing Research, Volume: 51, halaman. 163-184.

Tri Harjawati et al. (2018). Pemberdayaan Ibu-Ibu Rumah Tangga melalui Modifikasi Jilbab Anak Untuk Meningkatkan Ekonomi Keluarga di Desa Rocek. Prosiding Sembadha, PKN STAN. Tangerang Selatan

Badan Pusat Statitistik. (2021). Hasil Sensus Penduduk 2020. Jakarta




DOI: https://doi.org/10.31764/jmm.v5i5.5273

Refbacks

  • There are currently no refbacks.


Copyright (c) 2021 Asmi Ayuning Hidayah, Arum Wahyuni Purbohastuti, Didik Aribowo, Desmira Desmira

Creative Commons License
This work is licensed under a Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License.

________________________________________________________________

JMM (Jurnal Masyarakat Mandiri) p-ISSN 2598-8158 & e-ISSN 2614-5758
Email: [email protected]

________________________________________________________________

JMM (Jurnal Masyarakat Mandiri) already indexing:

      

         

 

________________________________________________________________ 

JMM (Jurnal Masyarakat Mandiri) OFFICE: