Pendampingan kegiatan literasi untuk meningkatkan minat baca peserta didik SDN 2 Senyiur di Lombok Timur
Abstract
Abstrak
Tujuan pengabdian adalah literasi, yang mencakup kemampuan membaca, menulis, dan memahami informasi secara kritis. Literasi tidak hanya menjadi dasar untuk mempelajari mata pelajaran lain, tetapi juga merupakan keterampilan hidup yang penting di era informasi saat ini. Metode pendampingan yang dilaksanakan secara bertahap . Berdasarkan penerapan pendampingan kegiatan literasi hasil peningkatan pada minggù ke 4 yaitu 75% keatas. Hal tersebut menunjukan bahwa antusias siswa dalam pendampingan literasi cukup baik, akan tetapi terdapat beberapa kendala pada minggu-awal penerapan pendampingan literasi yaitu seperti kesulitan dalam mengajak siswa dalam melakukan literasi.
Kata kunci: minat baca; pembelajaran interaktif ; literasi
Abstract
The purpose of the service is literacy, which includes the ability to read, write, and understand information critically. Literacy is not only the basis for learning other subjects, but also an important life skill in today's information age. The mentoring method is implemented in stages. Based on the implementation of literacy activity mentoring, the results of the increase in the 4th week were 75% and above. This shows that students' enthusiasm for literacy mentoring is quite good, but there are several obstacles in the early weeks of implementing literacy mentoring, such as difficulties in inviting students to do literacy
Keywords: reading interest; interactive learning; literacy
Keywords
Full Text:
PDFReferences
Abidin, Nur Robi Zainal. (2020). “Literasi Membaca Sebagai Upaya Pembentuk Karakter Peserta Didik (Jujur Dan Bertanggung Jawab).” Seminar Nasional Pascasarjana 2020 3(1):790–97.
Anon. n.d. “Cazzolla-Gatti-et-Al-2022-the-Number-of-Tree-Species-on-Earth.”
Dafit, Febrina, and Zaka Hadikusuma Ramadan. (2020). “Pelaksanaan Program Gerakan Literasi Sekolah (GLS) Di Sekolah Dasar.” Jurnal Basicedu 4(4):1429–37. doi: 10.31004/basicedu.v4i4.585.
Khusna, Syafa’atul, Lailatul Mufridah, Ni’matu Sakinah, and Aan Fadia Annur. (2022). “Gerakan Literasi Dalam Meningkatkan Minat Baca Siswa Sekolah Dasar.” Dawuh Guru: Jurnal Pendidikan MI/SD 2(2):101–12. doi: 10.35878/guru.v2i2.454.
Magdalena, Ina, Maruf Akbar, and Robinson Situmorang. (2019). “Evaluation of The Implementation of The School Literacy Movement in Elementary Schools in The District and City of Tangerang.” International Journal of Multicultural and Multireligious Understanding 6(4):537. doi: 10.18415/ijmmu.v6i4.1029.
Marzoan. (2018). “Efektivitas Media Big Book Dalam Meningkatkan Keterampilan Membaca Permulaan Bagi Siswa Kelas Awal Di Sekolah Dasar.” Jurnal Realita: Bimbingan Dan Konseling 3(6):626–30.
Nindya Faradina. (2017). “Pengaruh Program Gerakan Literasi Sekolah Terhadap Minat Baca Siswa Di Sd Islam Terpadu Muhammadiyah An-Najah Jatinom Klaten.” Jurnal Hanata Widya 6(8):60–69.
Daniel Edonta, Emelda Thesalonika, Nancy Angelia Purba. (2023). “Pengaruh Kegiatan Literasi Dasar Terhadap Minat Baca Siswa Kelas V SD Negeri 094155 Rambung Merah 1✉.” 3:5941–54.
Rohim, Cahya Dhina, and Septina Rahmawati. (2020). “PERAN LITERASI DALAM MENINGKATKAN MINAT BACA SISWA DI SEKOLAH DASAR.” Kajian Pendidikan Dan Hasil Penelitian 6(3):2.
Rosmiati, Rosmiati, Umar Umar, and Fahlia Fahlia. (2023). “Analisis Efektivitas Gerakan Literasi Sekolah Melalui Inovasi Media Pohon Literasi Untuk Meningkatkan Minat Baca Siswa.” Ainara Journal (Jurnal Penelitian Dan PKM Bidang Ilmu Pendidikan) 4(3):164–71. doi: 10.54371/ainj.v4i3.305.
Saputri, Kana, Fauzi, and Nurhaidah. (2017). “Faktor-Faktor Yang Mempengaruhi Literasi Anak Kelas 1 SD Negeri 20 Banda Aceh.” Jurnal Ilmiah Pendidikan Guru Sekolah Dasar 2(1):98–104.
Sari, Rini Fauziah, and Ekasatya Aldila Afriansyah. (2022). “Kemampuan Berpikir Kreatif Matematis Dan Belief Siswa Pada Materi Persamaan Dan Pertidaksamaan Linear.” Plusminus: Jurnal Pendidikan Matematika 2(2):275–88. doi: 10.31980/plusminus.v2i2.1104.
Srihartati, Yuli, and Khairun Nisa. (2023). “Hubungan Program Literasi Dasar Dengan Minat Baca Siswa.” Journal of Classroom Action Research 5(2):168–78.
Wiedarti, Pangesti, and Indonesia. (2022). Direktorat Jenderal Pendidikan Dasar dan Menengah. n.d. Desain Induk Gerakan Literasi Sekolah.
DOI: https://doi.org/10.31764/jpmb.v8i4.27037
Refbacks
- There are currently no refbacks.

This work is licensed under a Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License.
______________________________________________________
Jurnal Selaparang
p-ISSN 2614-5251 || e-ISSN 2614-526X
EDITORIAL OFFICE: