ANALISIS PERSEPEKTIF GURU DALAM MENGEMBANGKAN SELF ESTEEM SISWA PADA PEMBELAJARAN MATEMATIKA SD
Abstract
Abstrak: Penelitian ini bertujuan untuk (1) menjelaskan bentuk persepsi guru terhadap peran mereka dalam mengembangkan self esteem siswa pada pembelajaran matematika, (2) menjelaskan strategi yang digunakan guru dalam mengembangkan self esteem siswa pada pembelajaran matematika, (3) menjelaskan tantangan yang dihadapi guru dalam membentuk self esteem siswa pada pembelajaran matematika. Penelitian ini merupakan penelitian studi kasus dengan pendekatan deskriptif kualitatif. Penelitian dilakukan dengan melakukan wawancara dan observasi pembelajaran pada empat guru SD di wilayah Kec. Medan Marelan. Analisis dengan model Miles & Huberman yang digunakan yaitu: reduksi data, penyajian data, dan penarikan kesimpulan. Hasil penelitian menunjukkan: (1) Guru di SD Swasta Mandiri memahami peran penting mereka dalam mengembangkan self esteem siswa dalam pembelajaran matematika (2) Penggunaan strategi pembelajaran kooperatif dan pendekatan berbasis proyek dianggap sebagai sarana efektif untuk mengembangkan self esteem (3) Guru juga menghadapi tantangan, seperti ketakutan siswa terhadap matematika dan kurangnya dukungan dari lingkungan di luar sekolah.
Abstract: This study aims to (1) explain the form of teacher perception of their role in developing student self-esteem in mathematics learning, (2) explain the strategies used by teachers in developing student self-esteem in mathematics learning, (3) explain the challenges faced by teachers in shaping student self-esteem in mathematics learning. This research is a case study research with a qualitative descriptive approach. The study was conducted by conducting interviews and learning observations on four elementary school teachers in the Medan Marelan District. Analysis with the Miles & Huberman model used, namely: data reduction, data presentation, and conclusions. The results showed: (1) Teachers in SD Swasta Mandiri understand their important role in developing students' self-esteem in mathematics learning (2) The use of cooperative learning strategies and project-based approaches is considered an effective means to develop self-esteem (3) Teachers also face challenges, such as students' fear of mathematics and lack of support from environments outside of school.
Keywords
Full Text:
PDFReferences
Ananda, S. dea, & Casmini. (2023). Bimbingan Konseling Pribadi Sosial Dalam Meningkatkan Self-Esteem Untuk Mengatasi Kecemasan Karir Siswa. Consilium: Berkala Kajian Konseling Dan Ilmu Keagamaan, 10(1), 8–18.
Arifin, M. B. (2022). Peningkatan Prestasi Belajar Matematika Melalui Metode Self Esteem Learning Siswa Kelas Viii-B Semester Genap Di Smp Negeri 1 Widang, Kabupaten Tuban Tahun Pelajaran 2020/2021. Edukasi New Normal, 2(3), 51–59. https://medium.com/@arifwicaksanaa/pengertian-use-case a7e576e1b6bf%0Ahttps://doi.org/10.1016/j.biteb.2021.100642
Armila. (2021). Efektifitas Layanan Bimbingan Kelompok Dalam Meningkatkan Self Esteem. Jurnal Bimbingan Penyuluhan Islam, 3(2), 243–262.
As Sururi, M. M., & Muslikah, M. (2020). Hubungan Dukungan Sosial Teman Sebaya Dan Aktualisasi Diri Dengan Harga Diri Remaja Panti Asuhan Di Purbalingga. Empati-Jurnal Bimbingan Dan Konseling, 7(1), 36. https://doi.org/10.26877/empati.v7i1.5635
Azwar, B. (2023). Peranan Guru BK dalam Mengembangkan Self Esteem Siswa Pada Kurikulum Merdeka Belajar. Jurnal Bimbingan Dan Konseling, 7(2), 450–466.
Budiman, & Kusmantara, A. D. J. (2020). Mengembangkan self-esteem siswa melalui model pembelajaran kooperatif tipe TGT (team games tournament). Jpoe, 2(1), 155–162. https://doi.org/10.37742/jpoe.v2i1.38
Hamid, E. A., & Nuraeni Zakiya, R. W. (2020). Tafsir Qur’an Surat Luqman Ayat 12 – 19 Substansinya Dengan Pesan Moral Luqman Al-Hakim Dalam Pendidikan Islam. Al - Mujaddid: Jurnal Ilmu-Ilmu Agama, 2(2), 22–47. https://doi.org/10.51482/almujaddid.v2i2.41
Ismail, M. I. (2020). Evaluasi Pembelajaran: Konsep Dasar, Prinsip, Teknik,Dan Prosedur. PT Raja Grafindo Persada.
Ismail, Y. (2021). Membangun Sikap Positif Untuk Menghindari Sikap Phobia Matematika. Euler : Jurnal Ilmiah Matematika, Sains Dan Teknologi, 9(2), 134–140. https://doi.org/10.34312/euler.v9i2.11940
Kamaruddin, I., Tabroni, I., & Azizah, M. (2022). Konsep Pengembangan Self-Esteem Pada Anak Untuk Membangun Kepercayaan Diri Sejak Dini. Al-Madrasah: Jurnal Pendidikan Madrasah Ibtidaiyah, 6(3), 496. https://doi.org/10.35931/am.v6i3.1015
Kuncoro, K. S., Zakkia, A., Sulistyowati, F., & Kusumaningrum, B. (2021). Students’ Mathematical Critical Thinking Based on Self-Esteem Through Problem Based Learning in Geometry. Southeast Asian Mathematics Education Journal, 11(1), 41–52. https://doi.org/10.46517/seamej.v11i1.122
Kurniawan, K., Khoirunnisa, K., Casman, C., Budi Wijoyo, E., Rizka Azjunia, A., Irna Nurpadillah, E., Cahyani, G., Fajri, I., Najwa Wardani, L., Nizhan Nurfadillah, N., Kumala, R., Srirahayu, W., & Agnia Nurrohmah, Y. (2022). The Effectiveness of Social Support in Adolescents to Overcome Low Self-Esteem: Scoping Review. Jurnal Kesehatan Pasak Bumi Kalimantan, 5(1), 62–68. http://e-journals.unmul.ac.id/index.php/JKPBK
Kusraharjo, L. (2019). Efektifitas Layanan Konseling Kelompok untuk Meningkatkan Self Esteem pada Siswa Kelas XI SMK Muhammadiyah 2. Jurnal Ilmiah Ilmu Pendidikan Dan Sosial, 8(1), 109–121.
Lantakay, C. N., Senid, P. P., Blegur, I. K. S., & Samo, D. D. (2023). Hypothetical Learning Trajectory: Bagaimana Perannya dalam Pembelajaran Matematika di Sekolah Dasar? Griya Journal of Mathematics Education and Application, 3(2), 384–393. https://doi.org/10.29303/griya.v3i2.329
Lengkana, A. S., Suherman, A., Saptani, E., & Nugraha, R. G. (2020). Dukungan Sosial Orang Tua dan Self-Esteem (Penelitian Terhadap Tim Kabupaten Sumedang di Ajang O2SN Jawa Barat). JOSSAE : Journal of Sport Science and Education, 5(1), 1. https://doi.org/10.26740/jossae.v5n1.p1-11
Nikmarijal. (2022). Perkembangan Self-Esteem Anak. Indonesian Journal of Counseling and Education, 3(2), 29–32.
Nugraheni, S., Husain, A. P., Rohani, S. N., Sunan, U. I. N., & Yogyakarta, K. (2022). MENGARANG PESERTA DIDIK KELAS V pembelajaran Bahasa Indonesia salah satunya adalah keterampilan. 22(1), 57–69.
Nurlailatul Qiram, Ellis Salsabila, & Meidianingsih, Q. (2022). Pengaruh Model Pembelajaran Kooperatif Tipe Jigsaw Terhadap Kemampuan Komunikasi Matematis Ditinjau Dari Self-esteem Siswa dalam Pembelajaran Matematika di SMP Negeri 6 Kota Bekasi. Jurnal Riset Pembelajaran Matematika Sekolah, 6(2), 31–38. https://doi.org/10.21009/jrpms.062.05
Ramadhani, F., & Ningsih, Y. T. (2021). Kontribusi self esteem terhadap self presentation pada remaja pengguna instagram. Jurnal Pendidikan Tambusai, 5(2), 2986-2991.
Rista, L., Eviyanti, C. Y., & Andriani, A. (2020). Peningkatan Kemampuan Pemecahan Masalah dan Self Esteem Siswa Melalui Pembelajaran Humanistik Berbasis Pendidikan Matematika Realistik. Jurnal Cendekia : Jurnal Pendidikan Matematika, 4(2), 1153–1163. https://doi.org/10.31004/cendekia.v4i2.345
Ristiani, A., & Maryati, I. (2022). Kemampuan representasi matematis dan self-esteem siswa pada materi statistika. Jurnal Inovasi Pembelajaran Matematika: PowerMathEdu, 1(1), 37–46. https://doi.org/10.31980/powermathedu.v1i1.1914
Rosyana Amelia Sabela, Rizma Fithri, & Wahyuni, E. (2022). Academic Adjustment Mahasiswa Baru Ditinjau dari Self Esteem, Self Efficacy, dan Self Concept. Jurnal Penelitian Psikologi, 13(2), 96–104. https://doi.org/10.29080/jpp.v13i2.738
Siregar, R. N., Suryadi, D., Prabawanto, S., & Mujib, A. (2022). Improving Students’ Self-Esteem in Learning Mathematics through a Realistic Mathematic Education. Jurnal Pendidikan MIPA, 23(3), 1262–1277. https://doi.org/10.23960/jpmipa/v23i3.pp1262-1277
Sugioyono. (2020). Metode Penelitian Kualitatif. Bandung: Alfabeta CV.
Sulistyo, U. (2019). Buku ajar Metode Penelitian Kualitatif. Jambi: Salim Media Indonesia.
Yestiani, D. K., & Zahwa, N. (2020). Peran Guru dalam Pembelajaran pada Siswa Sekolah Dasar. Fondatia, 4(1), 41–47. https://doi.org/10.36088/fondatia.v4i1.515
DOI: https://doi.org/10.31764/paedagoria.v14i4.16933
Refbacks
- There are currently no refbacks.
Copyright (c) 2023 Khoirun Nisa Hasibuan
This work is licensed under a Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License.
Paedagoria : Jurnal Kajian, Penelitian dan Pengembangan Kependidikan
Fakultas Keguruan & Ilmu Pendidikan | Universitas Muhammadiyah Mataram.
_______________________________________________
Paedagoria : Jurnal Kajian, Penelitian dan Pengembangan Kependidikan |
______________________________________________
CURRENT INDEXING:
..
EDITORIAL OFFICE: