Analisa Tingkat Pengetahuan dan Sikap Mahasiswa Farmasi Tingkat Akhir terhadap Penyakit Diabetes mellitus

Rizka Novia Atmadani

Abstract


ABSTRAK

Diabetes merupakan permasalahan sangat besar dan terus meningkat di tingkat global dan diperkirakan meningkat menjadi sekitar 642 juta orang atau sekitar 1 diantara 10 orang dewasa pada tahun 2040. Strategi yang efektif perlu dilakukan secara terintegrasi dan menyeluruh dengan berbasiskan pada masyarakat dengan melakukan kerjasama lintas program, lintas sektor, dan swasta (termasuk pada organisasi profesi dan masyarakat). Untuk itu, pengendalian diabetes sedini mungkin diharapkan menjadi salah satu cara untuk mengurangi prevalensi tingginya diabetes mellitus. Termasuk dengan mengetahui tingkat pengetahuan calon tenaga kesehatan terhadap penyakit diabetes yang kelak melakukan pelayanan langsung kepada pasien diabetes. Tujuan dari penelitian ini adalah untuk mengetahui seberapa tinggi tingkat pengetahuan para mahasiswa farmasi tingkat akhir sebuah Universitas yang nantinya akan menjadi Apoteker yang memberikan edukasi kepada masyarakat terkait penyakit Diabetes mellitus. Penelitian ini merupakan penelitian deskriptif dan alat pengumpulan data yang digunakan yaitu kuesioner diberikan kepada 55 responden. Hasil penelitian ini didapatkan kesimpulan bahwa tingkat pengetahuan mahasiswa Farmasi tingkat akhir di sebuah Universitas ini termasuk baik dapat dilihat pada nilai rata-rata yaitu 7,55 untuk pengetahuan umum, 3,89 untuk pengetahuan tentang faktor risiko, dan 6,51 untuk pengetahuan tentang manajemen/pengobatan Diabetes mellitus yang dimana nilai maksimal masing-masing sub bab adalah 8, 4, dan 7.


Kata kunci : tingkat pengetahuan; mahasiswa; diabetes mellitus; farmasi.


ABSTRACT

Diabetes is a very  problematic disease and continues to arise at the global level and is estimated to increase around 642 million people or about 1 in 10 adults by 2040. An effective strategy needs to be carried out in an integrated and comprehensive manner based on society by collaborating across programs, across sector, and the private sector (including professional and community organizations). Therefore, controlling diabetes as early as possible is expected to be one way to reduce the high prevalence of diabetes mellitus. This includes knowing the level of knowledge of potential health workers on diabetes who will provide direct services to diabetes patients. The purpose of this study was to determine how high the level of knowledge of the final year pharmacy students of a university who will later become pharmacists who provide education to the public regarding Diabetes Mellitus. This research is a descriptive study and the data collection tool used is a questionnaire given to 55 respondents. The results of this study concluded that the level of knowledge of the final year Pharmacy students at a University was good. It could be seen at the average score of 7.55 for general knowledge, 3.89 for knowledge of risk factors, and 6.51 for knowledge of management about Diabetes Mellitus therapy in which the maximum values for each of the sections are 8, 4, and 7.


Keywords : knowledge; university students; diabetes mellitus; pharmacy.


Keywords


knowledge; university students; Diabetes Mellitus; Pharmacy

Full Text:

PDF

References


Al-Wadaani, F. A. (2013). The knowledge attitude and practice regarding diabetes and diabetic retinopathy among the final year medical students of King Faisal University Medical College of Al Hasa region of Saudi Arabia: A cross sectional survey. Nigerian Journal of Clinical Practice, 16(2), 164–168. https://doi.org/10.4103/1119-3077.110133

B, H. P., Nurshanty, A., & Sasiarini, L. (2017). Keterlambatan Diagnosis Diabetes Mellitus pada Kehamilan Late Diagnosis of Diabetes Mellitus in Pregnancy. Jurnal Kedokteran Brawijaya, 29(3), 281–285.

Ho, H. K., & Li, S. C. (2014). Public Awareness of Diabetes Mellitus in Singapore.

Kemenkes RI. (2016). Panduan Pelaksanaan Hari Diabetes Sedunia.

Trisnawati, S. K., & Setyorogo, S. (2013). Faktor Risiko Kejadian Diabetes Melitus Tipe II Di Puskesmas Kecamatan Cengkareng Jakarta Barat Tahun 2012. Jurnal Ilmiah Kesehatan, 5(1), 6–11.

World Health Organization. (1999). Department of Noncommunicable Disease Surveillance Geneva. Definition, Diagnosis and Classification of Diabetes Mellitus and its Complications.

World Health Organization (WHO). (2000). Consultation report.




DOI: https://doi.org/10.31764/lf.v2i1.3808

Refbacks

  • There are currently no refbacks.


EDITORIAL OFFICE: