Pendampingan dan pemberdayaan kesehatan masyarakat di pedukuhan Gebang menuju kesehatan masyarakat yang berkualitas

Edwyn Saleh, Ageng Setya Budi Mazaya, Azizah Khoirunnisa Al Munawar, Bagus Wahyu Wirawan, Farah Nadhilah, Nadhifah Fara Yuska, Nureza Rahmadhani, Ridwan Amirul Maulana, Shabrina Fildza Nusandani

Abstract


Abstrak

Penyakit Tidak Menular (PTM) merupakan salah satu penyebab kematian di dunia. Penyakit tidak menular terdiri dari Hipertensi, Kolesterol, Diabetes dan penyakit lainnya yng tidak menular. Di Indonesia penyakit tidak menular berkontribusi pada 73% kematian. Program pengabdian ini bertujuan untuk  mengetahui kondisi kesehatan masyarakat Padukuhan Gebang yang meliputi pemeriksaan tekanan darah, gula darah dan kolesterol serta pemberian edukasi kepada masyarakat mengenai Hipertensi atau tekanan darah tinggi. Pengetahuan edukasi ini akan dapat meberdayakan masyarakat dalam menemukan secara awal adanya kemungkinan seseorang terkena PTM atau memiliki faktor risiko. Hasil pemeriksaan kesehatan berupa pengecekan tekanan darah, kadar gula darah dan kolesterol berdasarkan nilai normal didapatkan 23 orang dengan tekanan darah tinggi yaitu sebesar 37,7% dari total yang dilakukan pemeriksaan, 3  orang dengan kadar gula darah yang tinggi yaitu sebesar 4,91% dan 24 orang dengan kadar kolesterol yang tinggi yaitu sebesar 39%. Setelah dilakukan pemeriksaan dan edukasi secara diskusi dan konsultasi langsung maka banyak masyarakat menjadi lebih paham terkait kondisi Kesehatan yang sedang mereka alami dan tahu mengenai fakta dan mitos tentang Kesehatan yang beredar di Masyarakat. Masyarakat juga menjadi mengerti bagaimana pencegahan yang dapat dilakukan agar penyakit tidak menular tidak semakin buruk.

 

Kata kunci: hipertensi; kadar gula berlebih; kolesterol; pengecekan gratis; penyakit tidak menular

 

Abstract

Non-Communicable Diseases (NCDs) are one of the causes of death in the world. Non-communicable diseases consist of hypertension, cholesterol, diabetes and other non-communicable diseases. In Indonesia, non-communicable diseases contribute to 73% of deaths. This service program aims to determine the health condition of the Padukuhan Gebang community which includes checking blood pressure, blood sugar and cholesterol as well as providing education to the community regarding hypertension or high blood pressure. This educational knowledge will be able to empower the public to detect early the possibility that someone is affected by NCDs or has risk factors. The results of the health examination in the form of checking blood pressure, blood sugar and cholesterol levels based on normal values found 23 people with high blood pressure, namely 37.7% of the total examined, 3 people with high blood sugar levels, namely 4.91% and 24 people with high cholesterol levels, namely 39%. After conducting examinations and education through discussions and direct consultations, many people became more aware of the health conditions they were experiencing and knew about the facts and myths about health circulating in society. The public also understands how to prevent non-communicable diseases from getting worse.

 

Keywords: hypertension; excess sugar levels; cholesterol; free checks; non-communicable diseases


Keywords


hypertension; excess sugar levels; cholesterol; free checks; non-communicable diseases

Full Text:

PDF

References


DAFTAR RUJUKAN

A, D. A., Sinaga, A. F., Syahlan, N., Siregar, S. M., Sofi, S., Zega, R. S., Annisa, A., & Dila, T. A. (2022). Faktor - Faktor Yang Menyebabkan Hipertensi Di Kelurahan Medan Tenggara. Jurnal Kesehatan Masyarakat (Undip), 10(2), 136–147. https://doi.org/10.14710/jkm.v10i2.32252

Depkes RI, 2006, Pedoman Teknis Penemuan dan Tatalaksana Penyakit Hipertensi, Departemen Kesehatan RI, Jakarta.

Hamzah, & Akbar, H. (2021). Pencegahan Penyakit Tidak Menular Melalui Edukasi Cerdik pada Masyarakat Desa Moyag Kotamobagu. Abdimas Universal, 3(1), 83–87. http://abdimasuniversal.uniba-bpn.ac.id/index.php/abdimasuniversalDOI:https://doi.org/10.36277/abdimasuniversal.v3i1.94

KMaiti, & Bidinger. (2015). Mengendalikan Kadar Kolesterol Pada Hiperkolesterolemia. Journal of Chemical Information and Modeling, 11, 1689–1699.

Makarim, dr. F. R. (2023). Diabetes. https://www.halodoc.com/kesehatan/diabetes

Moch Noerhadi. (2008). Hipertensi Dan Pengaruhnya T E R H a D a P Organ-Organ T U B U H. Hipertensi Dan Pengaruh Terhadap Organ-Organ Tubuh, IV, No 2, 1–18.

Mulyani, N. S., Al Rahmad, A. H., & Jannah, R. (2018). Faktor resiko kadar kolesterol darah pada pasien rawat jalan penderita jantung koroner di RSUD Meuraxa. AcTion: Aceh Nutrition Journal, 3(2), 132. https://doi.org/10.30867/action.v3i2.113

Pittara, D. (2022). Kolesterol. https://www.alodokter.com/kolesterol

Popkin, B. M., & Ng, S. W. (2022). The nutrition transition to a stage of high obesity and noncommunicable disease prevalence dominated by ultra-processed foods is not inevitable. Obesity Reviews, 23(1), 1–18. https://doi.org/10.1111/obr.13366

Rahayu, D., Irawan, H., Santoso, P., Susilowati, E., Atmojo, D. S., & Kristanto, H. (2021). Deteksi Dini Penyakit Tidak Menular pada Lansia. Jurnal Peduli Masyarakat, 3(1), 91–96. https://doi.org/10.37287/jpm.v3i1.449

Suprihatin (2012). Analisis Faktor Resiko Kejadian Hipertensi pada Masyarakat Desa Sruni Musuk Boyolali. Fakultas Ilmu Kesehatan UMS, hal 7.

https://eprints.ums.ac.id/20454/13/12._NASKAH_PUBLIKASI.pdf

Veratamala, A. (2022). Benarkah Makanan Berlemak Pasti Bikin Kolesterol Naik? Nutrisi. https://hellosehat.com/nutrisi/makanan-berlemak-dan-kolesterol-tinggi




DOI: https://doi.org/10.31764/jpmb.v8i1.21664

Refbacks

  • There are currently no refbacks.


Creative Commons License
This work is licensed under a Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License.

______________________________________________________

Jurnal Selaparang

p-ISSN 2614-5251 || e-ISSN 2614-526X

 

EDITORIAL OFFICE: