THE ROLE OF BIG DATA IN THE IMPLEMENTATION OF DISTANCE LEARNING

Eko Eddya Supriyanto, Ilham Susilo Bakti, Mohamad Furqon

Abstract


Abstrak: Big data merupakan salah satu kemajuan dibidang teknologi yang berkembang dan dibutuhkan saat ini, big data akan dapat menyimpan data yang besar dan saling terintegrasi antara data yang satu dengan yang lainya. Dengan big data kita dapat menggunakan data yang benar dan cepat dari manapun dengan aman dan nyaman. Kondisi pandemi Covid-19 yang memaksa harus melaksanakan pembelajaran secara daring. Metode yang digunakan dalam penelitian ini adalah kualitatif dengan pendekatan studi kepustakaan. Studi kepustakaan atau studi literatur sendiri merupakan suatu studi yang digunakan dalam mengumpulkan informasi dan data dengan bantuan berbagai macam material yang ada pada perpustakaan seperti dokumen, buku, majalah, kisah-kisah sejarah dan lain sebaginya. Tujuan dari penelitian ini adalah ingin mengetahui peran big data dan penerapannya dalam pembelajaran daring di Indonesia. Hasil dari penelitian ini dari hasil kajian dari beberapa sumber pada bahan pustaka maupun di media massa, penggunaan big data belum banyak digunakan dalam dunia pendidikan, sehingga para pemangku kebijakan dapat memberikan arahan kepada lembaga pendidikan untuk menerapkan big data dalam pembelajaran jarak jauh. Namun juga ada beberapa hal yang menjadi penghambat penerapan big data dalam pembelajaran jarak jauh diantaranya adalah kecepatan data diantara daerah di Indonesia tidak sama sehingga perlu akselerasi untuk penerapan big data di masing-masing daerah.

Abstract: Big data is one of the advancements in the field of technology that is developing and needed today, big data will be able to store large data and integrated between data from each other. With big data we can use the correct and fast data from anywhere safely and conveniently. Covid-19 pandemic conditions that force must carry out online learning. The method used in this research is qualitative with the approach of literature studies. Literature study itself is a study used in collecting information and data with the help of various materials in the library such as documents, books, magazines, historical stories and others as such. The purpose of this research is to know the role of big data and its application in online learning in Indonesia. The results of this study from several sources in the library material and in the mass media, the use of big data has not been widely used in the world of education, so that policymakers can give direction to educational institutions to apply big data in distance learning. But there are also some things that inhibit the application of big data in distance learning, among others, the speed of data between regions in Indonesia is not the same so it needs acceleration for the application of big data in each region.

Keywords


Big data; Education; Distance learning.

Full Text:

DOWNLOAD [PDF]

References


Bakti, I. S., & Ivandari. (2019). Model Prediksi Penyakit Diabetes Menggunakan Bayesian Classification dan Information Gain untuk Seleksi Fitur dan Adaptive Boosting untuk Pembobotan Data. IC-Tech, 9(1), 28–38.

Bates, J., Lin, Y.-W., & Goodale, P. (2016). Data journeys: Capturing the socio-material constitution of data objects and flows. Big Data & Society, 3(2), 205395171665450. https://doi.org/10.1177/2053951716654502

Dalton, C. M., Taylor, L., & Thatcher (alphabetical), J. (2016). Critical Data Studies: A dialog on data and space. Big Data & Society, 3(1), 205395171664834. https://doi.org/10.1177/2053951716648346

Gray, E., Jennings, W., Farrall, S., & Hay, C. (2015). Small Big Data: Using multiple data-sets to explore unfolding social and economic change. Big Data & Society, 2(1), 205395171558941. https://doi.org/10.1177/2053951715589418

Holmes, D. E. (2017). Big Data: A Very Short Introduction. In Oxford University Press (Vol. 1, Issue 1). Oxford University Press.

Hutauruk, A., & Sidabutar, R. (2020). Kendala Pembelajaran Daring Selama Masa Pandemi di Kalangan Mahasiswa Pendidikan Matematika : Kajian Kualiatatif Deskriptif. Journal of Mathematics Education and Applied, 02(01), 45–51.

Kennedy, H., & Moss, G. (2015). Known or knowing publics? Social media data mining and the question of public agency. Big Data & Society, 2(2), 205395171561114. https://doi.org/10.1177/2053951715611145

Negara, H. R. P., Syaharuddin, S., Kurniawati, K. R. A., Mandailina, V., & Santosa, F. H. (2019). Meningkatkan Minat Belajar Siswa Melalui Pemanfaatan Media Belajar Berbasis Android Menggunakan Mit App Inventor. SELAPARANG Jurnal Pengabdian Masyarakat Berkemajuan, 2(2), 42. https://doi.org/10.31764/jpmb.v2i2.887

Playford, C. J., Gayle, V., Connelly, R., & Gray, A. J. (2016). Administrative social science data: The challenge of reproducible research. Big Data & Society, 3(2), 205395171668414. https://doi.org/10.1177/2053951716684143

Russom, P. (2014). Managing big data. In Mining Magazine (Issue MARCH). https://doi.org/10.4324/9780429399176-23

Schrock, A., & Shaffer, G. (2017). Data ideologies of an interested public: A study of grassroots open government data intermediaries. Big Data & Society, 4(1), 205395171769075. https://doi.org/10.1177/2053951717690750

Supriyanto, E. E. (2016). Kebijakan Inovasi Teknologi Informasi (IT) Melalui Program Elektronik Goverment dalam Meningkatkan Kualitas Pelayanan Publik di Indonesia. JIP (Jurnal Ilmu Pemerintahan): Kajian Ilmu Pemerintahan Dan Politik Daerah, 1(1), 141–161. https://doi.org/10.24905/jip.1.1.2016.141-161

Supriyanto, E. E. (2020). Pengembangan Media Pembelajaran Mata Kuliah Pendidikan Kewarganegaraan dimasa Pandemi Menggunakan Portal E-Learning dan Youtube Chanel (Studi Kasus di STKIP NU Kabupaten Tegal). In Proceeding Konferensi Nasional Pendidikan (1st ed., p. 1). FKIP Universitas Muhammadiyah Banjarmasin. http://proceeding.urbangreen.co.id/index.php/library/article/view/25/25

Sari, W., Rifki, A. M., & Karmila, M. (2020). Pembelajaran Jarak Jauh Pada Masa Darurat Covid 19. Jurnal MAPPESONA, 1, 12.

Torabi Asr, F., & Taboada, M. (2019). Big Data and quality data for fake news and misinformation detection. Big Data & Society, 6(1), 205395171984331. https://doi.org/10.1177/2053951719843310

West, J. (2017). Data, democracy and school accountability: Controversy over school evaluation in the case of DeVasco High School. Big Data & Society, 4(1), 205395171770240. https://doi.org/10.1177/2053951717702408

Wu, X., Zhu, X., Wu, G.-Q., & Ding, W. (2013). Data mining with big data. IEEE Transactions on Knowledge and Data Engineering, 26(1), 97–107.




DOI: https://doi.org/10.31764/paedagoria.v12i1.3902

Refbacks

  • There are currently no refbacks.


Copyright (c) 2021 Eko Eddya Supriyanto, Ilham Susilo Bakti, Mohamad Furqon

Creative Commons License
This work is licensed under a Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License.

Paedagoria : Jurnal Kajian, Penelitian dan Pengembangan Kependidikan
Fakultas Keguruan & Ilmu Pendidikan | Universitas Muhammadiyah Mataram.

_______________________________________________

 

Creative Commons License

Paedagoria : Jurnal Kajian, Penelitian dan Pengembangan Kependidikan 
is licensed under a Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License.

______________________________________________

CURRENT INDEXING:

                  


 EDITORIAL OFFICE: