PENGGUNAAN SHEET ACCOUNTING SEBAGAI REFORMASI SISTEM BOOKKEEPING PADA INDUSTRI RUMAH TANGGA

Halpiah Halpiah, Hery Astika Putra

Abstract


Abstrak: Tujuan Kegiatan untuk memberikan pengetahuan akuntansi dan pendampingan penggunaan Sheet Accounting dalam pembuaatn Book Keeping agar mempermudah pembuatan laporan keuangan Pada Usaha Industri Rumah dengan objek PKM usaha Camilan Inaq Yuli dihadiri 5 pserta dilaksanakan di Rumah peserta di Kelurahan Babakan, Kota Mataram Nusa Tenggara Barat mengunakan 4 langkah pelaksanan kegiatan, yaitu langkah pertama analisis situasi dengan metode observasi, wawancara, langkah kedua perancangan kegiatan dengan metode pembagian tugas tim serta merancang teknologi yang digunakan, langkah ketiga pelaksanaan kegiatan dengan metode edukasi, presentasi, diskusi, dan pendampingan, langkah keempat evaluasi dan monitoring kegiatan. Dengan hasil 33% peserta PKM lebih memahami akuntansi, 17 % mampu melakukan pencatatan akuntansi sederhana/Book Keeping dan 50% mampu menggunakan Sheet Accounting dalam pembuatan pencatan transaksi usaha menggunakan media laptop.

Abstract: The purpose of the activity is to provide accounting knowledge and assistance in the use of Sheet Accounting in the creation of BookKeeping in order to facilitate the preparation of financial reports for the Home Industry Business with the object of PKM business Snack Inaq Yuli attended by 5 participants and carried out at the participant's house in Babakan Village, Mataram City, West Nusa Tenggara. Using 4 steps of implementing activities, namely the first step of situation analysis with the method of observation, interviews, the second step is to design activities with the method of dividing team tasks and designing the technology used, the third step is the implementation of activities with the methods of education, presentation, discussion, and mentoring, the fourth step is to evaluate and monitor activities. With the result that 33% of PKM participants understand more about accounting, 17% are able to do simple accounting records/book keeping. And 50% are able to use Sheet Accounting in recording business transactions using laptop media.

 


Keywords


Sheet Accounting; Financial Reports for Home Industry.

Full Text:

DOWNLOAD [PDF]

References


Agustina, Y., Ningsih, S. S., & Mulyati, H. (2021). Pelatihan Penyusunan Laporan Keuangan Dengan Menggunakan Aplikasi SI APIK Pada UMKM. Intervensi Komunitas, 2(2), 134–145.

Astuty, I. (2021). Peningkatan Manajemen UMKM Melalui Pelatihan Akuntansi Pembukuan. JMM (Jurnal Masyarakat Mandiri), 5(2), 775–783.

Dewi, S. P., & Kristanto, S. B. (2013). Akuntansi biaya. In Media.

Faradiba, S. S., Sari, A. F. K., & Hidayanti, I. (2021). Peningkatan Penyusunan Laporan Keuangan SAK EMKM Pada Pengrajin Topeng Malang. JMM (Jurnal Masyarakat Mandiri), 5(5), 2373–2384.

Halpiah, H., & Putra, H. A. (2022). Implementasi Akuntansi Sebagai Strategi Bisnis UMKM. Jurnal Ilmiah Bisnis Dan Ekonomi Asia, 16(2), 308–321.

Halpiah, H., Putra, H. A., Ulfah, B. R. M., & Hurriati, L. (2021). Pengenalan Pencatatan Akuntansi Kepada Pedagang Kecil Sebagai Pengetahuan Dalam Mengembangkan Usaha. Transformasi: Jurnal Pengabdian Pada Masyarakat, 1(3), 139–148.

Hery. (2013). Akuntansi Dasar 1 & 2. Jakarta: PT. Grasindo.

Huda, F., & Sukadiono, S. (2021). Peningkatan Penjualan Melalui Pendampingan Online Selling pada Platform Digital. Aksiologiya: Jurnal Pengabdian Kepada Masyarakat, 5(4), 557–566.

Indarti, M. G. K., Widiatmoko, J., Setiawan, M. B., & Badjuri, A. (2021). Pelatihan Dan Pendampingan Penyusunan Laporan Keuangan Berdasarkan Standar Akuntansi Keuangan-Entitas Mikro Kecil Menengah Bagi Pelaku UMKM. JMM (Jurnal Masyarakat Mandiri), 5(3), 1130–1141.

Maulida, A., Farida, I., & Karunia, A. (2021). Efektivitas dan Efisiensi Penggunaan Aplikasi Akuntansi UKM Terhadap Penyusunan Laporan Keuangan UMKM. Jurnal Akuntansi, Ekonomi Dan Manajemen Bisnis, 9(2), 194–199. https://doi.org/10.30871/jaemb.v9i2.3439

Nasihin, I., & Faddila, S. P. (2021). Pelatihan Penyusunan Sistem Informasi Akuntansi Dan Pelaporan Keuangan. JMM (Jurnal Masyarakat Mandiri), 5(3), 1071–1087.

Notoatmodjo, S. (2012). Promosi kesehatan dan perilaku kesehatan.

Oktaviani, F. A., Dharmawan, B., & Putri, D. D. (2021). Analisis Perilaku Biaya Pada Industri Rumah Tangga Tempe Akibat Adanya Fluktuasi Harga Kedelai. ETNIK: Jurnal Ekonomi Dan Teknik, 1(2), 73–85.

Ria, A. (2018). Analisis Penerapan Aplikasi Keuangan Berbasis Android pada Laporan Keuangan UMKM Mekarsari Depok. Sosio E-Kons, 10(3), 207–2019.

Rusdarti, R. (2011). Pemberdayaan Perajin Tempe Dalam Mengembangkan Sentra Industri Kecil Tempe Di Kota Semarang. JEJAK: Jurnal Ekonomi Dan Kebijakan, 4(2).

Salim, E., Hendri, H., & Robianto, R. (2020). Strategi Pengembangan Usaha dan Peningkatan Kinerja Dalam Menghadapi Era Digital Pada UMKM Café Tirtasari Kota Padang. JMM (Jurnal Masyarakat Mandiri), 4(1), 10–17.

Sujarweni, W. (2016). Pengantar Akuntansi. Edisi Pertama. Pustaka Press. Yogyakarta.




DOI: https://doi.org/10.31764/jmm.v6i5.10696

Refbacks

  • There are currently no refbacks.


Copyright (c) 2022 Halpiah, Hery Astika Putra

Creative Commons License
This work is licensed under a Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License.

________________________________________________________________

JMM (Jurnal Masyarakat Mandiri) p-ISSN 2598-8158 & e-ISSN 2614-5758
Email: [email protected]

________________________________________________________________

JMM (Jurnal Masyarakat Mandiri) already indexing:

      

         

 

________________________________________________________________ 

JMM (Jurnal Masyarakat Mandiri) OFFICE: