PEMBINAAN KARIR PADA MAHASISWA PERSIAPAN MEMASUKI DUNIA KERJA DI ERA PANDEMI COVID-19

Muhamad Uyun

Abstract


Abstrak: Setiap lembaga pendidikan mengharapkan seluruh lulusannya menjadi manusia yang cerdas, kompeten, berintegritas, mandiri dan berjiwa wirausaha. Namun nyatanya masih banyak alumni yang menjadi pengangguran setelah lulus dari universitas. Diadakannya kegiatan pengabdian kepada masyarakat ini diharapkan mampu meningkatkan kemampuan mahasiswa dalam mempersiapkan karir dimasa depannya. Metode kegiatan PkM ini berupa seminar dengan empat mitra yaitu ICCN Pusat, Klinik UNSRI, Fakultas ILKOM UNSRI, dan Fakultas Psikologi UIN Raden Fatah, dengan jumlah narasumber 4 orang. Hasil yang diperoleh yaitu adanya peningkatan kemampuan mahasiswa dalam mempersiapkan diri memasuki dunia kerja. Dilihat dari mahasiswa sudah memahami potensi diri, karakteristik pekerjaan dan memahami kondisi fisik dan psikologis. Dengan nilai rata-rata pre test 60 menjadi skor rata-rata post test 85. Peserta kegiatan 100% berpartisipasi secara aktif dan memberikan tanggapan positif selama seminar berlangsung. Dengan demikian kegiatan pengabdian kepada masyarakat ini bermanfaat untuk meningkatkan kompetensi pendukung bagi para calon lulusan perguruan tinggi.

Abstract: Every educational institution expects its graduates to be intelligent, competent, have integrity, and be independent and entrepreneurial. But many alumni still need to become more active after graduating from university. Holding this community service activity is hoped to improve students' abilities in preparing for their future careers. The PkM activity method is in the form of a seminar with four partners, namely ICCN (Indonesia Career Center Network), Sriwijaya University Clinic, Faculty of communication study Sriwijaya University, and Faculty of Psychology UIN Raden Fatah, with 4 resource persons. The results obtained are an increase in the ability of students to prepare themselves for the world of work. Judging students already understand their potential, job characteristics, and physical and psychological conditions, with an average pre-test score of 60 to an average post-test score of 85. Activity participants 100% actively participated and gave positive responses during the workshop. Thus, this community service activity helps increase supporting competencies for prospective college graduates.


Keywords


coaching; career; students; the world of work.

Full Text:

DOWNLOAD [PDF]

References


Aprilia, E. D., & Khairiyah, Y. (2018). Optimisme Menghadapi Persaingan Dunia Kerja Dan Adversity Quotient Pada Mahasiswa. Seurune : Jurnal Psikologi Unsyiah, 1(1), 18–33. https://doi.org/10.24815/s-jpu.v1i1.9922

Beni Azwar, Syamsul Rizal, M. (2023). Perencanaan Karir Siswa Dengan Layanan Bimbingan Konseling di Kelas X di SMA Negeri 2 Rejang Lebong. Jurnal Bimbingan Dan Konseling, 8(2), 88–95. https://doi.org/http://journal.umpalangkaraya.ac.id/index.php/suluh

Chandra, T., Priyono, & Suhermin. (2016). Influence of work environment, motivation and career development on the work achievement on a timeless gift PT. Aligned sidoarjo. International Journal of Applied Business and Economic Research, 14(3), 2113–2131.

Constantinus, C. and Brata, D. . (2022).Pelatihan Minat dan Bakat untuk Memasuki Dunia Kerja di Era Pandemi pada Komunitas PKK "Candi Losmen" Kota Semarang. Pelita: Jurnal Pengabdian Kepada Masyarakat, 2(1), 33–37.https://journal.kualitama.com/index.php/pelita

Dewi, V. I., Iskandarsyah, T., Sulungbudi, B. M., & ... (2021). Program Pelatihan Sustaining Competitive and Responsible Enterprises Mendorong Umkm Bangkit Di Era Pandemi. … (Jurnal Masyarakat …, 5(6), 4–12. http://journal.ummat.ac.id/index.php/jmm/article/view/4820%0Ahttps://journal.ummat.ac.id/index.php/jmm/article/download/4820/pdf

Fadlillah, A. M., & Ruhjatini, D. (2019). Edukasi Perencanaan Karir Bagi Siswa-Siswi Sma Di Kecamatan Limo, Depok. Jurnal Pemberdayaan: Publikasi Hasil Pengabdian Kepada Masyarakat, 3(3), 327–340. https://doi.org/10.12928/jp.v3i3.1193

Husniah, W. O., Safaria, R., Ulfa, M., Rahmah, S., Buton, U. M., Kemampuan, M., Karir, P., & Movvie, S. (2022). Melalui Bimbingan Kelompok Dengan Short Movie. 6(1), 159–167.

Kadiyono, A. L., & Sulistiobudi, R. A. (2018). Peningkatan Graduate Employability Melalui Career Development Training Pada Mahasiswa. Jurnal Pengabdian Kepada Masyarakat, 46(3), 72.

Kamaruzaman, Rahman, A., Alfan Sidik, M., Firdaus, Sudanto, Lumintang, A., Vathul Jannah, W., & Aulia Bidari, D. (2022). Peningkatan Minat Bakat dan Kemampuan Berwirausaha Komunitas Pebisnis Muda Melalui Pelatihan Kewirausahaan. Dinamisia : Jurnal Pengabdian Kepada Masyarakat, 6(4), 978–986. https://doi.org/10.31849/dinamisia.v6i4.11030

Murni, C., Matulessy, A., & Pratitis, N. T. (2019). Manajemen karir sebagai upaya meningkatkan kemandirian memilih karir pada siswa SMK. Fenomena, 28(2), 11–19. https://doi.org/https://doi.org/10.30996/FN.V28I2.3360

Ota, M. K., Djou, A. M. G., & Numba, F. F. (2021). Problematika Pembelajaran Daring Siswa Kelas Vii Smpn 1 Ende Selatan, Kabupaten Ende. Mitra Mahajana: Jurnal Pengabdian Masyarakat, 2(1), 74–81. https://doi.org/10.37478/mahajana.v2i1.769

Pratiwi, D., & Mutmainah, M. (2021). Career Preparation Training Sebagai Langkah Menghadapi Tantangan Karir Di Era New Normal. RESWARA: Jurnal Pengabdian Kepada Masyarakat, 2(1), 56–63. https://doi.org/10.46576/rjpkm.v2i1.907

Rahayu, P. P. (2022). Perencanaan Karir Di Masa Pandemi Covid-19 Bagi Siswa Kelas Xii Sma Negeri 5 Semarang. Community Development Journal : Jurnal Pengabdian Masyarakat, 3(1), 105–110. https://doi.org/10.31004/cdj.v3i1.3478

Sari, A. K., Yusuf, A., Megaiswari, & Afdhal. (2021). Analisis Teori krumbotz. Jurnal Ilmiah Bimbingan Konseling Undikhsa, 12(1), 116–121. https://doi.org/10.23887/XXXXXX-XX-0000-00

Sitompul, R. (2018). Pengaruh Fasilitas Kerja Terhadap Kinerja Pegawai Di Dinas Pendidikan Kota Palangka Raya. JISPAR Jurnal Ilmu Sosial, Politik Dan Pemerintahan, 7(1), 31–37.

Uyun, M. (2023). Seminar Pengabdian pada Masyarakat Meningkatkan Ketahanan Psikologis di Masa Pandemi COVID-19. 7(2), 2012-2021. https://doi.org/10.31764/jmm.v7i2.13887

Wediawati, T., Althalets, F., Sulistio, L. C., Hendiani, P., Musdalifah, R., Verdina, V., & Aransyah, M. F. (2021). Pelatihan Job Interview dan Soft Skills Guna Memasuki Dunia Kerja. Jurnal Masyarakat Mandiri, 5(4), 1–8.

Wulandari, A. K., & Dian, S. (2017). Pengaruh praktik kerja lapangan, bimbingan karir, dan motivasi kerja terhadap kesiapan kerja siswa kelas XII SMK Negeri 1 Karanganyar di Kabupaten Kebumen. Economic Education Analysis Journal, 6(1), 131–139.




DOI: https://doi.org/10.31764/jmm.v7i3.14989

Refbacks

  • There are currently no refbacks.


Copyright (c) 2023 Muhamad Uyun

Creative Commons License
This work is licensed under a Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License.

________________________________________________________________

JMM (Jurnal Masyarakat Mandiri) p-ISSN 2598-8158 & e-ISSN 2614-5758
Email: [email protected]

________________________________________________________________

JMM (Jurnal Masyarakat Mandiri) already indexing:

      

         

 

________________________________________________________________ 

JMM (Jurnal Masyarakat Mandiri) OFFICE: