PELATIHAN PENGELOLAAN ADMINISTRASI MENGGUNAKAN MICROSOFT OFFICE BAGI PEGAWAI UNTUK MENINGKATKAN KINERJA

Zulfi Azhar, Neni Mulyani, Jeperson Hutahaean

Abstract


Abstrak: Microsoft Office merupakan software yang harus dikuasai oleh perangkat desa, namun tidak semua perangkat desa menguasainya. Hal tersebut disebabkan belum adanya pelatihan dan kurangnya pengetahuan tentang aplikasi teknologi informasi di sehingga pelayanan kepada masyarakat cenderung memerlukan waktu yang lama untuk membuat laporan atau surat menyurat. Maka pelatihan Microsoft Office perlu diberlakukan kepada pegawai Desa Sei Silau Timur Kabupaten Asahan dalam melaksanakan tugas administrasi dan pengelolaan laporan dalam mengoperasikan Microsoft Office. Metode pelatihan dengan cara diskusi dan praktek untuk dalam Microsot Office, khususnya microsoft word, excel dan powerpoint dalam memudahkan pekerjaan administrasi kepada pegawai dari Desa Sei Silau Timur Kabupaten Asahan yang berjumlah 25 orang. Peserta pelatihan berhasil menyelesaikan pencapaian pelatihan ini dengan baik dari hasil nilai posttest rata-rata 90,88%. dengan penyampaian materi dengan penjelasan, praktek dan diskusi.

Abstract: Microsoft Office is software that must be mastered by village officials, but not all village officials master it. This is due to the lack of training and lack of knowledge about the application of information technology so that services to the public tend to take a long time to make reports or correspondence. So Microsoft Office training needs to be given to employees of East Sei Silau Village, Asahan Regency in carrying out administrative tasks and managing reports in operating Microsoft Office. Training method using discussion and practice for Microsoft Office, especially Microsoft Word, Excel and Powerpoint to facilitate administrative work for employees from East Sei Silau Village, Asahan Regency totaling 25 people. The training participants successfully completed this training achievement with an average posttest score of 90.88%. By delivering material with explanation, practice and discussion.


Keywords


Administration; Computer; Microsoft Office; Employee; Training.

Full Text:

DOWNLOAD [PDF]

References


Afendi, A. H., Sholihah, N., Mutmainah, F., Ishak, K. A., & Lubis, A. (2022). Penggunaan Microsoft Office Untuk Meningkatkan Motivasi Dan Hasil Belajar Siswa Sekolah Dasar. Jurnal PGSD, 8(1), 28–32. https://doi.org/10.32534/jps.v8i1.2949

Ahadia, N., Zulmuhibban, M., Aulia, C., Claudia, N., Apriyani, N., Widiawati, R., Anggreni, W., Ningsiati, Y., & Mertha, I. G. (2021). Pengenalan dan Pengaplikasian Microsoft Word dan Microsoft PowerPoint di SMA Negeri 1 Praya Tengah. Jurnal Pengabdian Magister Pendidikan IPA, 4(1), 2–5. https://doi.org/10.29303/jpmpi.v4i1.601

Ajie, M. T. (2019). Pelatihan MS. Office Word Dan Excel Bagi Perangkat Desa & Masyarakat Desa Ciaruteun Ilir Bogor. Terang, 1(1), 86–95. https://doi.org/10.33322/terang.v1i1.209

Alexander, O., & Isnaini, E. N. (2021). Pelatihan Dan Sertifikasi Microsoft Office Pada Smk Karya Guna Bhakti 1. Journal of Empowerment, 2(1), 46. https://doi.org/10.35194/je.v2i1.1273

Anggraini, H. W., Eryansayah, Petrus, I., Jaya, H. P., & Kurniawan, D. (2021). Pelatihan Pemanfaatan Microsoft Office Dalam Proses Pembelajaran Bagi Guru Bahasa Inggris Tingkat SMP Di Kota Palembang. Jurnal Karya Abdi, 5(1), 173–177.

Asahan, K., & Utara, S. (2019). Pelatihan Aplikasi Microsoft Office 2010 Dan Internet Untuk Para Siswa Dan Tutor Pada Lembaga Kursus Pendidikan (Lkp) Mandiri Computer Kabupaten Asahan Sumatera Utara. 2(2), 153–158.

Desiani, A., Yahdin, S., Hermansyah, H., Z, D. A., Irmeilyana, I., & Savera, M. (2021). Pemanfaatan Aplikasi Perkantoran Digital Untuk Pengelolaan Administrasi Desa Beti Indralaya Selatan. Jurnal Vokasi, 5(2), 119. https://doi.org/10.30811/vokasi.v5i2.2397

Hutahaean, J., Mulyani, N., Azhar, Z., Informasi, S., & Kisaran, S. R. (2021). Menggunakan Microsoft Office Bagi Staf Desa Menurut Undang-Undang Nomor 6 Tahun 2014 , Desa Adalah Adalah Untuk Mengatur Dan Mengurus Urusan Pemerintahan , Kepentingan Pemerintahan Negara Kesatuan Republik Indonesia . Pemerintahan Desa Republik Indonesia . 5(4), 1–8.

Hutahaean, J., Mulyani, N., Azhar, Z., (2018). Pelatihan Pengolahan Nilai Siswa Untuk Pegawai Dan Guru Pada Smp Negeri 5 Kisaran. jurdimas 1(1), 48-51

Irmayani, & Sudirman, A. M. (2019). Pengembangan Sumber Daya Manusia melalui Pelatihan Microsoft Office pada Aparat Desa di Kecamatan Lamasi Timur Kabupaten Luwu Provinsi Sulawesi Selatan. Abdimas Toddopuli: Jurnal Pengabdian Pada Masyarakat, 1(1), 20–27. https://e-journal.my.id/atjpm/article/view/96

Kramatwatu, H., & Banten, S. (2020). Pelatihan Penggunaan Aplikasi Microsoft Office Dalam Meningkatkan Pelayanan Administrasi Bagi Pegawai Kantor Desa Harjatani Kramatwatu Serang-Banten The Usage Training Of Microsoft Office Application In Improving Administration Services For Village Office. 4(2), 68–77.

Miftakhur Rokhman, M., Adi Wibowo, S., Agus Pranoto, Y., & Ardi Widodo, K. (2018). Pelatihan Pemanfaatan Microsoft Office Pada Staf Pengajar Di SMPLBN Kota Malang. Jurnal Mnemonic, 1(1), 4–9.

Nugraha, N., Nugraha, D., & Novantara, P. (2022). Peningkatan Kapasitas Aparatur Desa Dalam Tertib Administrasi Melalui Pelatihan Microsoft Office di Desa Caracas Kabupaten Kuningan. Journal of Innovation and Sustainable Empowerment, 1(1), 17–22. https://doi.org/10.25134/jise.v1i1.11

Purbowati, R., & Astutik, M. (2017). Pelatihan Microsoft Office Sebagai Upaya Peningkatan Kemampuan Aparat Desa Dalam Pelaksanaan Tugas Administrasi Pemerintahan Desa. Comvice : Journal of Community Service, 1(1), 1–8. https://doi.org/10.26533/comvice.v1i1.115

Yessica Siagiaan et al,. (2019). Pelatihan Aplikasi Microsoft Office 2010 Dan Internet Untuk Para Siswa Dan Tutor Pada Lembaga Kursus Pendidikan (LKP) Mandiri Computer Kabupaten Asahan Sumatera Utara. 2(2), 153–158.

Yulia, E. R., Ernawati, S., Purnamasari, I., Wasesha, D. A., & Ryansyah, M. (2019). Pelatihan microsoft word dengan materi desain surat lamaran kerja dan curriculum vitae ( CV ). 1(2), 5–10.




DOI: https://doi.org/10.31764/jmm.v8i2.21474

Refbacks

  • There are currently no refbacks.


Copyright (c) 2024 Zulfi Azhar, Neni Mulyani, Jeperson Hutahaean

Creative Commons License
This work is licensed under a Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License.

________________________________________________________________

JMM (Jurnal Masyarakat Mandiri) p-ISSN 2598-8158 & e-ISSN 2614-5758
Email: [email protected]

________________________________________________________________

JMM (Jurnal Masyarakat Mandiri) already indexing:

      

         

 

________________________________________________________________ 

JMM (Jurnal Masyarakat Mandiri) OFFICE: