PENINGKATAN PENDAPATAN PETANI KOPI DARI PEMANFAATAN LIMBAH KULIT KOPI SEBAGAI BAHAN KOMPOS DAN SEBAGAI AGREGAT CAMPURAN BETON RINGAN

Mahliza Nasution, Nina Siti Salmaniah Siregar, Muhammad Irwansyah

Abstract


Abstrak: Desa Cimbang mempunyai potensi yang besar pada areal pertanian Kopi. Limbah kulit kopi sering sekali terbuang secara percuma, pahadal limbah tersebut dapat dimanfaatkan. Pengabdian ini bertujuan untuk meningkatkan pengetahuan petani kopi tentang potensi dan pemanfaatan limbah kulit kopi sebagai bahan kompos yang bisa digunakan kembali oleh petani kopi serta melakukan eksperimental menggunakan limbah kulit kopi sebagai bahan tambahan pada campuran beton. Metode yang dilakukan yaitu melakukan sosialisasi, diskusi, dan kegiatan pemetikan buah kopi bersama tim Abdimas yang dihadiri oleh 33 peserta yang terdiri dari Masyarakat Desa Cimbang, Para Petani Kopi Desa Cimbang dan mahasiswa Sekolah Tinggi Ilmu Pertanian Agrobisnis Perkebunan (STIPAP) Medan. Sistem evaluasi yang dilakukan dengan menggunakan kuisioner/angket dan diskusi dengan ersentase keberhasilan 97%. PKM ini telah berjalan efektif atau lancar.

Abstract: Cimbang Village has great potential in the coffee farming area. Coffee skin waste is often wasted, even though this waste can be used. This service aims to provide knowledge about how to make compost from coffee skins which can be used as fertilizer for coffee farmers and also for other agricultural crops, as well as providing information contained in coffee skins which has the potential for coffee skin waste as compost fertilizer. Coffee husk waste can also be used in construction, namely as an additional ingredient in the concrete mixture which is thought to produce dense and hard concrete by burning the coffee husk waste and then grinding it. The first step taken in this service is to conduct outreach and discussions with all participants. This PKM has been running effectively or smoothly.


Keywords


Coffee Skin Waste; Aggregate Mixture; Compost; Lightweight Concrete.

Full Text:

DOWNLOAD [PDF]

References


Agustino, H., Prakoso, H. A., & Zahidi, M. S. (2022). Pemberdayaan Kelompok Tani Kopi Robusta Di Desa Amadanom Kecamatan Dampit Berbasis Teknologi Untuk Peningkatan Kualitas Hasil Panen. Abdimas, 26(1), 33–40. Https://Journal.Unnes.Ac.Id/Nju/Index.Php/Abdimas/

Amini, H. W., Pratiwi, W., P, G. P. H., Palupi, B., Fachri, B. A., Rizkiana, M. F., & Rahmawati, I. (2022). Ekstraksi Limbah Kulit Kopi Robusta Dari Desa Tanah Wulan Kecamatan Maesan Kabupaten Bondowoso Dengan Etil Asetat Serta Analisa Aktivitas Antioksidannya. E-Prosiding Kolokium Hasil Penelitian Dan Pengabdian Kepada Masyarakat Periode I Tahun 2022, 87–92.

Blorakab.Go.Id. (2022, December 21). Bps Gelar Rakorda Sosialisasi Sensus Pertanian Tahun 2023. Blorakab.Go.Id. Https://Www.Blorakab.Go.Id/Index.Php/Public/Berita/Detail/5080/Bps-Gelar-Rakorda-Sosialisasi-Sensus-Pertanian-Tahun-2023

Firdayeni, I. G. A. R. M., & Sari, P. M. N. A. (2022). Review Artikel Potensi Limbah Kulit Kopi (Coffea Sp.) Sebagai Bahan Baku Pada Produk Kosmetik Anti-Aging. Prosiding Workshop Dan Seminar Nasional Farmasi 2022, 1(1), 590–630.

Gunawan, F., & Setiadji, S. (2018). Studi Komputasi Ekstrak Daun Teh Hitam (Camelilia Sinensis) Sebagai Inhibitor Korosi Dengan Metode Hartree Fock. Prosiding Seminar Nasional Kimia Uin Sunan Gunung Djati Bandung 2018, 133–140.

Harahap, M. R. (2018). Aktivitas Daya Hambat Limbah Daging Buah Kopi Robusta (Coffea Robusta L.) Aceh Terhadap Bakteri S.Aureus Dan E.Coli. Jurnal Kesehatan, 9(1), 93–98. Http://Ejurnal.Poltekkes-Tjk.Ac.Id/Index.Php/Jk

Islami, J., & Putri, P. Y. (2023). Pemanfaatan Limbah Kulit Kopi Kerinci Sebagai Bahan Tambahan Pada Campuran Beton. Cived, 10(1), 89–99. Https://Doi.Org/10.24036/Cived.V10i1.119821

Novita, E., Fathurrohman, A., & Pradana, H. A. (2018). Pemanfaatan Kompos Blok Limbah Kulit Kopi Sebagai Media Tanam. Jurnal Agrotek, 2(2), 61–72.

Nugroho, A. (2018, April 27). Indonesia Masih Belum Punya Arah Jelas Dalam Pengembangan Kopi. Tribunjogja.Com. Https://Jogja.Tribunnews.Com/2018/04/27/Indonesia-Masih-Belum-Punya-Arah-Jelas-Dalam-Pengembangan-Kopi

Pamuncak, R., Arifin, B., & Kasymir, E. (2018). Peran Penggunaan Pupuk Pada Kinerja Produksi Tanaman Pangan Indonesia. Agustus, 6(3), 236–241.

Ramadhani, D. P., & Perdana, P. (2023). Potensi Komoditas Kopi Indonesia Pada Pasar Asean Dengan Malaysia Sebagai Negara Tujuan Ekspor. Jurnal Ilmiah Wahana Pendidikan, 9(21), 197–205. Https://Doi.Org/10.5281/Zenodo.10075024

Romadhona, A. R., Dewi, N. K. P. C., & Indrawan, K. A. Y. (2022). Pengolahan Limbah Kulit Kopi Arabika Kintamani Sebagai Alternatif Menunjang Sustainable Development Goals. Prosiding Webinar Nasional Pekan Ilmiah Pelajar (Pilar), 633–639.

Safri, M., & Prasetya, Y. (2022). Analisis Pdrb Subsektor Tanaman Pangan Dan Perkebunan Kabupaten/Kota Di Propinsi Jambi Dengan Belanja Modal Sebagai Faktor Yang Mempengruhinya. Jurnal Dinamika Manajemen, 10(2), 58–67. Http://Citraindonesia.Com/

Sahputra, H., Suswati, & Gusmeizal. (2019). Jurnal Ilmiah Pertanian (Jiperta) Efektivitas Aplikasi Kompos Kulit Kopi Dan Fungi Mikoriza Arbuskular) Terhadap Produktivitas Jagung Manis. Jurnal Ilmiah Pertanian (Jiperta), 1(2), 102–112. Http://Jurnalmahasiswa.Uma.Ac.Id/Index.Php/Jiperta

Samosir, S. L. (2023, February 2). Potensi Ekspor Kopi Dari Indonesia Ke Eropa. Ukmindonesia.Id. Https://Ukmindonesia.Id/Baca-Deskripsi-Posts/Potensi-Ekspor-Kopi-Dari-Indonesia-Ke-Eropa

Silva, T. M. G. Da, Anggreni, M. Y., & Salu, E. (2023). Pengaruh Penambahan Abu Kulit Kopi Ermera Timor-Leste Terhadap Nilai Kuat Tekan Beton. Jurnal Teknik Gradien, 15(01), 35–44. Http://Www.Ojs.Unr.Ac.Id/Index.Php/

Siregar, M., & Irawan. (2021). Manajemen Agribisnis Kopi Gayo Di Takengon. Ihsan: Jurnal Pengabdian Masyarakat, 3(1), 1–8.

Suloi, A. N. F., Syam, N. F., Jufri, N., Sari, R., & Mahendradatta, M. (2019). Pemanfaatan Limbah Kulit Kopi Sebagai Upaya Pemberdayaan Ibu-Ibu Rumah Tangga Di Desa Latimojong, Kabupaten Enrekang. Agrokreatif, 5(3), 246–250.

Suryani, Y., Virakawugi, A., & Cahyanto, T. (2022). Pemanfaatan Kulit Kopi Fermentasi Sebagai Pupuk Cair Organik (N. Windayani, Ed.; Vol. 1). Bimedia Pustaka Utama.

Wahyuni, D., Darliana, I., Srimulyaningsih, R., Purwanto, A., & Tan, I. (2023). Pemanfaatan Limbah Kulit Kopi Sebagai Pupuk Kompos Di Kelompok Tani Lmdh Campaka Bentang Desa Loa Majalaya. Abdi Wiralodra : Jurnal Pengabdian Kepada Masyarakat, 5(2), 255–269. Https://Doi.Org/10.31943/Abdi.V5i2.124




DOI: https://doi.org/10.31764/jmm.v8i3.22364

Refbacks

  • There are currently no refbacks.


Copyright (c) 2024 Mahliza Nasution, Nina Siti Salmaniah Siregar, Muhammad Irwansyah

Creative Commons License
This work is licensed under a Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License.

________________________________________________________________

JMM (Jurnal Masyarakat Mandiri) p-ISSN 2598-8158 & e-ISSN 2614-5758
Email: [email protected]

________________________________________________________________

JMM (Jurnal Masyarakat Mandiri) already indexing:

      

         

 

________________________________________________________________ 

JMM (Jurnal Masyarakat Mandiri) OFFICE: