PENINGKATAN KESADARAN MASYARAKAT TENTANG PEMANFAATAN LIMBAH PERTANIAN MELALUI SOSIALISASI DAN PELATIHAN PEMBUATAN BIOBRIKET

Mahliza Nasution, Apip Gunaldi Dalimunthe, Muhammad Muslim Nasution

Abstract


Abstrak: Limbah pertanian jika tidak dikelola dengan tepat, tidak hanya dapat menyebabkan pencemaran lingkungan tetapi juga membawa potensi bahaya bagi kesehatan manusia. Melalui inovasi teknologi pengolahan, limbah pertanian dapat diubah menjadi bahan bakar alternatif berupa biobriket, yang tidak hanya ramah lingkungan tetapi juga memiliki nilai jual yang tinggi. Tujuan PKM ini yaitu meningkatkan softskill dan hardskill masyarakat melalui kegiatan sosialisasi dan pelatihan pembuatan biobriket yang diharapkan dapat meningkatkan kesadaran dan kesejahteraan ekonomi Masyarakat. PKM ini dihadiri 28 peserta yang terdiri dari seorang petani, pekerja di industri pembuatan gula merah dan mahasiswa UMA. Sistem evaluasi berbentuk kuisioner yang dilakukan pada awal dan akhir kegiatan PKM. Persentase kesadaran masyarakat tentang pemanfaatan limbah pertanian meningkat 53.3%, pada awal evaluasi 36.7% menjadi 90%. PKM ini telah berjalan efektif atau lancar.

Abstract: If agricultural waste is not managed properly, it can not only cause environmental pollution but also pose potential dangers to human health. Through innovative processing technology, agricultural waste can be converted into alternative fuel in the form of biobriquettes, which are not only environmentally friendly but also have high selling value. The aim of this PKM is to improve the soft skills and hard skills of the community through socialization activities and training in making biobriquettes which is expected to increase awareness and economic welfare of the community. This PKM was attended by 28 participants consisting of a farmer, workers in the brown sugar manufacturing industry and UMA students. The evaluation system takes the form of a questionnaire which is carried out at the beginning and end of PKM activities. The percentage of public awareness regarding the use of agricultural waste increased by 53.3%, from 36.7% to 90% at the start of the evaluation. This PKM has been running effectively or smoothly.


Keywords


Agricultural Waste; Biobriquettes; Increased Awareness; Socialization.

Full Text:

DOWNLOAD [PDF]

References


Amin, J. M., Yuanda, R., Shohibullah, B. A., & Hidayat, S. (2023). Pembuatan Briket Sekam Padi (Oryza Sativa L.) Sebagai Bahan Bakar Alternatif Pengganti Kayu Bakar. First, 1, 53–64.

Annisa, W., Hersanti, E., Pramono, A., Saleh, M., Sutarta, E. S., Setiawati, E., Sosiawan, H., Sutriadi, M. T., & Husnain. (2022). Biochar-Kompos Berbasis Limbah Kelapa Sawit: Bahan Amandemen Untuk Memperbaiki Kesuburan Dan Produktivitas Tanah Di Lahan Rawa. Jurnal Sumberdaya Lahan, 15(2), 103–116. Https://Doi.Org/10.21082/Jsdl.V15n2.2021.103-116

Anwar, M. (2022). Green Economy Sebagai Strategi Dalam Menangani Masalah Ekonomi Dan Multilateral. Jurnal Pajak Dan Keuangan Negara (Pkn), 4(1s), 343–356. Https://Doi.Org/10.31092/Jpkn.V4i1s.1905

Bagaskara. (2023, April 4). Limbah Pertanian: Pengertian, Jenis, Contoh, Dan Dampaknya. Mutucertification.Com.

Dewi, R. D. C. (2022). Edukasi Terkait Pengolahan Dan Pemasaran Limbah Pertanian Pada Kelompok Tani Karisma di Banjarsengon Kecamatan Patrang, Jember, Jawa Timur. Jurnal Pengabdian Ilmu Kesehatan, 2(3), 81–93. Https://Doi.Org/10.55606/Jpikes.V2i3.791

Elizabeth, R., & Anugrah, I. S. (2020). Pertanian Bioindustri Meningkatkan Dayasaing Produk Agroindustri Dan Pembangunan Pertanian Berkelanjutan. Mimbar Agribisnis, 6(2), 871–889.

Ihsan, D. A., Prawiranegara, B. M. P., Asdak, C., & Sugandi, W. K. (2024). Inovasi Ekonomis Pengolahan Bio-Briket Berbahan Limbah Ampas Kopi Untuk Meningkatkan Pendapatan Petani Di Pedesaan Garut. Seminar Nasional Sains Dan Teknologi 2024, 1–9.

Indah Lestari, N., Anrabel, R., Kristanti, B. A., Qurniyati, Istianah, L., Nainggolan, D., Maulani, R., & Chandra, M. W. (2022). Pemanfaatan Pelepah Sawit Menjadi Briket Sebagai Bahan Bakar Alternatif Di Desa Rotan Mulya Sumatra Selatan. Jurnal Pengabdian Kepada Masyarakat - Buguh, 2(1), 16–21.

Kawiarso, Nuryoto, & Irawan, A. (2023). Pengaruh Biomassa Terhadap Efisiensi Boiler Pada Pembangkit Cfb Batubara Dalam Sistem Co-Firing. Jurnal Ilmiah Wahana Pendidikan, Februari, 9(3), 281–296. Https://Doi.Org/10.5281/Zenodo.7625148

Kurniawan, E., Muarif, A., & Siregar, K. A. (2022). Pemanfaatan Sekam Padi Dan Cangkang Sawit Sebagai Bahan Baku Briket Arang Dengan Menggunakan Perekat Tepung Kanji. Seminar Nasional Pengabdian Masyarakat Lppm Umj, 1–9. Http://Jurnal.Umj.Ac.Id/Index.Php/Semnaskat

Novianti, R. D., Sudarti, & Yushardi. (2023). Mengenal Konsep Zero Waste : Mengurangi, Mendaur Ulang, Dan Mengelola Sampah Dengan Bijak. Jurnal Pendidikan, Sains Dan Teknologi, 2(4), 1026–1030. Https://Doi.Org/10.47233/Jpst.V2i4.1354

P, M. A. C., Sari, F. P., Munizu, M., Rusliyadi, M., Nuryanneti, I., & Judijanto, L. (2024). Agribisnis : Strategi, Inovasi Dan Keberlanjutan (E. Rianty, Ed.). Pt. Green Pustaka Indonesia.

Paranita, D. (2020). Kombinasi Campuran Pelepah Kelapa Sawit dan Kulit Kacang Tanah Sebagai Bahan Baku Pembuatan Biobriket. Al Ulum Seri Sainstek, Viii(2), 45–53.

Pratiwi, I., Miarti, A., Setiorini, I. A., Kurniasari, D., & Kusniawati, E. (2024). Teknik Bioenergi (Sepriano, Ed.). Pt. Sonpedia Publishing Indonesia.

Pratiwi, R. S. (2022). Kerusakan Lingkungan Di Wilayah Sungai Kapuas, Kalimantan Barat. Osf Preprints, 1–10.

Rhofita, E. I. R. (2022). Optimalisasi Sumber Daya Pertanian Indonesia Untuk Mendukung Program Ketahanan Pangan Dan Energi Nasional. Jurnal Ketahanan Nasional, 28(1), 82. Https://Doi.Org/10.22146/Jkn.71642

Safitri, R., Yulia, T., & Kuntana, Y. P. (2022). Pengolahan Limbah Industri Aci Aren Untuk Meningkatkan Nilai Tambah Industri Dan Kesejahteraan Masyarakat. Jurnal Kajian Budaya Dan Humaniora, 4(2), 244–250. Https://Doi.Org/10.61296/Jkbh.V4i2.20

Sucofindo. (2023, December 7). Transisi Energi Terbarukan Untuk Mengurangi Gas Rumah Kaca. Sucofindo.Co.Id.

Utomo, M. N., Rita, M. R., Pratiwi, S. R., & Puspitasari, I. (2021). Green Business: Strategi Membangun Kewirausahaan Berdaya Saing Dan Berkelanjutan (R. S. Wahyudiana, Ed.; Vol. 1). Syiah Kuala University Press.

Wahyuningsih, R., & Pradana, G. W. (2021). Pemberdayaan Masyarakat Desa Hendrosari Melalui Pengembangan Desa Wisata Lontar Sewu. Publika, 323–334. Https://Doi.Org/10.26740/Publika.V9n2.P323-334




DOI: https://doi.org/10.31764/jmm.v8i4.24875

Refbacks

  • There are currently no refbacks.


Copyright (c) 2024 Mahliza Nasution, Apip Gunaldi Dalimunthe, Muhammad Muslim Nasution

Creative Commons License
This work is licensed under a Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License.

________________________________________________________________

JMM (Jurnal Masyarakat Mandiri) p-ISSN 2598-8158 & e-ISSN 2614-5758
Email: [email protected]

________________________________________________________________

JMM (Jurnal Masyarakat Mandiri) already indexing:

      

         

 

________________________________________________________________ 

JMM (Jurnal Masyarakat Mandiri) OFFICE: