IDENTIFIKASI POTENSI DAN PERENCANAAN DESA WISATA BERBASIS ASSET-BASED COMMUNITY DEVELOPMENT

Nisha Ainy Zuhro, Umi Nur Fadhilah, Nailan Maghfirotun Mahfuzhoh, Esa Nur Muqoddasah, Fakhri Rizki Alfarobi, Ahmad Sabroni Al Fajri, Endang Wahyuni

Abstract


Abstrak: Desa Bimorejo memiliki potensi wisata pantai, namun belum dapat dimaksimalkan sebagai destinasi wisata karena beberapa kendala pengelolaan. Beberapa masalah yang dihadapi meliputi ketidakberfungsian kelompok sadar wisata (pokdarwis), keterbatasan fasilitas dan infrastruktur, serta kurangnya koordinasi dalam program pendukung. Program pengabdian masyarakat ini bertujuan untuk mendukung pengembangan wisata di Desa Bimorejo dengan menggunakan metode Asset-Based Community Development (ABCD). Pengabdian ini dilaksanakan melalui program Kuliah Kerja Nyata (KKN) model kemitraan Universitas Islam Negeri Sunan Ampel (UINSA) Surabaya dengan melibatkan 24 mahasiswa selama kurang dari 40 hari. Mitra dalam program ini terdiri dari perangkat desa, tokoh masyarakat, Pokdarwis, Pokdakkan, pengelola homestay, dan pelaku UMKM di pesisir Pantai Bimo, dengan total 30 orang yang terlibat. Evaluasi program dilakukan menggunakan metode partisipatif, melalui observasi, wawancara, dan diskusi kelompok terarah (FGD). Indikator keberhasilan program ini diukur berdasarkan peningkatan keterampilan dan partisipasi mitra dalam pengelolaan wisata, kesadaran lingkungan, serta pengembangan usaha berbasis pariwisata. Hasil dari kegiatan ini berhasil meningkatkan pemahaman dan keterampilan kelompok mitra, dengan tingkat pemahaman mencapai 70-80%, terutama dalam hal pentingnya pengelolaan desa wisata dan persiapan sumber daya untuk menggerakkan sektor pariwisata.

Abstract: Bimorejo Village has beach tourism potential, but it has not been fully optimized as a tourist destination due to several management challenges. Some of the issues faced include the non-functionality of the tourism awareness group (Pokdarwis), limited facilities and infrastructure, and a lack of coordination in supporting programs. This community service program aims to support the development of tourism in Bimorejo Village using the Asset-Based Community Development (ABCD) method. The program is carried out through a Community Service Program (KKN) partnership model from Sunan Ampel Islamic State University (UINSA) Surabaya, involving 24 students for less than 40 days. The program's partners consist of village officials, community leaders, Pokdarwis, Pokdakkan, homestay managers, and small business owners (UMKM) along the Bimo Beach coastline, with a total of 30 people involved. The program evaluation was conducted using a participatory method, through observation, interviews, and focus group discussions (FGD). The program's success indicators were measured by the increase in partners' skills and participation in tourism management, environmental awareness, and tourism-based business development. As a result, the program successfully improved the understanding and skills of the partner groups, with understanding levels reaching 70-80%, especially regarding the importance of managing village tourism and preparing resources to drive the tourism sector.

 


Keywords


Potential; Planning; Asset-Based Community Development (ABCD); Community Service Program (KKN); Tourism Village.

Full Text:

DOWNLOAD [PDF]

References


Arifudin STEI Al-Amar Subang, O. (2020). Manajemen Desa Wisata Dalam Meningkatkan Pendapatan Desa Cibuluh Tanjungsiang Kabupaten Subang. Jurnal Al Amar, 1(1), 1–7.

Astawa, I. P. M., Pugra, I. W., & Suardani, M. (2022). Pemberdayaan Masyarakat Lanjut Usia dengan Pendekatan Asset Based Community Development (ABCD) di Dusun Kawan Desa Bakas Kabupaten Klungkung. BHAKTI PERSADA, 8(2), 108–116. https://doi.org/10.31940/bp.v8i2.108-116

Dairoh, D., Af’idah, D. I., Handayani, S. F., Pratiwi, R. W., Rachman, A., & Saputra, D. C. A. (2023). Pengenalan Dan Pemanfaatan Aplikasi Virtual Tour Sebagai Media Promosi Wisata. JMM (Jurnal Masyarakat Mandiri), 7(1), 12–22. https://doi.org/10.31764/jmm.v7i1.11734

Djumaty, B. L., Mulatningsih, N., & Dey, N. P. H. (2022). Identifikasi Potensi Desa Menuju Desa Wisata di Kecamatan Kumai, Kabupaten Kotawaringin Barat. Jurnal Masyarakat Madani Indonesia, 1(3), 103–111. https://syadani.onlinelibrary.id/

Hanum, S. H., Darubekti, N., Pramudyasmono, H. G., Suminar, P., & Widiono, S. (2022). Pengembangan Desa Surau Sebagai Desa Wisata Berkelanjutan. Jurnal Abdimas Adpi Sosial Dan Humaniora, 3(4), 442–446. https://doi.org/10.47841/jsoshum.v3i4.265

Hasanah, B., Kelola, T., Wisata, D., & Berbasis, S. (2019). Tata Kelola Desa Wisata Sukaratu Berbasis Kerakyatan. SAWALA, 7(2), 108–121.

Inayah, N., Ana Ferawati Ekaningsih, L., & Alaika Nasrulloh, M. (2023). Empowering Santri to Create a Sustainable Economy at Pondok Pesantren Munzalan Mubaroka Siliragung Banyuwangi through Asset-Based Community Development (ABCD). Jurnal Pengabdian Kepada Masyarakat, 07(1), 151–165.

Ira, W. S., & Muhamad, M. (2022). Partisipasi Masyarakat pada Penerapan Pembangunan Pariwisata Berkelanjutan (Studi Kasus Desa Wisata Pujon Kidul, Kabupaten Magelang). INTELEKSIA - Jurnal Pengembangan Ilmu Dakwah, 4(1), 117–134. https://doi.org/10.22146/jpt.43802

Maharani1, T. S., Hidayati, A. N., Alhada, M., Habib, F., Sayyid, U., & Tulungagung, A. R. (2022). Peran pokdarwis dewi arum pulosari dalam peningkatan ekonomi masyarakat desa wisata pandean berbasis bisnis kreatif. Jurnal Ilmiah Akuntansi Dan Keuangan, 4(10), 4581–4587. https://journal.ikopin.ac.id/index.php/fairvalue

Maruli, E., Plaimo, P. E., & Laoepada, S. B. (2021). Peningkatan Pengetahuan Dan Pemahaman Masyarakat Tentang Pengelolaan Air Terjun Sebagai Aset Wisata Secara Ekologis. JMM (Jurnal Masyarakat Mandiri), 5(4), 1433–1440. https://doi.org/10.31764/jmm.v5i4.4853

Mulyadi, A., Putra, A. P., Wardhana, M. G., Nalandari, R., & Mutowib, A. (2022). Wisata Edukasi Mandiri Energi Menggunakan PLTS dan PLTB di Pantai Ria Bomo Kabupaten Banyuwangi. TEKIBA : Jurnal Teknologi Dan Pengabdian Masyarakat, 2(2), 18–22. https://doi.org/10.36526/tekiba.v2i2.2226

Mumti, B., Syukron Yuwafi, A., Ekivalen, F., Pandodo, A., Kafabih, A., & Sunan Ampel Surabaya, U. (2023). Pendampingan Optimalisasi Aset untuk Pengembangan Pariwisata Berkelanjutan. Dimasejati: Jurnal Pengabdian Kepada Masyarakat, 5(1), 53–63. https://doi.org/10.24235/dimasejati.202351

Nasution, M., & Wardani, D. K. (2023). Peningkatan Ekonomi Masyarakat Melalui Pengembangan Pembangunan Desa Wisata Berbasis Ramah Lingkungan. JMM (Jurnal Masyarakat Mandiri), 7(6), 5616–5625. https://doi.org/10.31764/jmm.v7i6.17849

Nursetiawan, I., & Garis, R. R. (2019). Identifikasi Potensi Desa Wisata Di Kabupaten Ciamis Berbasis Community Based Tourism. DInamika - Jurnal Ilmiah Administrasi Negara, 6(4), 339–349.

Pradipta, M. P. Y. (2022). Analisis Potensi Pengembangan Wisata Alam Air Terjun Sewawar & Air Terjun Sedinding Di Kabupaten Karanganyar. Sabbhata Yatra Jurnal Pariwisata Dan Budaya, 3(1), 11–20.

Riannada, R., & Mardliyah, S. (2021). Peran Kelompok Sadar Wisata (Pokdarwis) Kencana Dalam Pengembangan Desa Wisata Adat Osing Kemiren. J+PLUS UNESA, 10(1), 315–328.

Rinawati, A., Arifah, U., & Faizul, A. (2022). Implementasi Model Asset Based Community Development (ABCD) dalam Pendampingan Pemenuhan Kompetensi Leadership Pengurus MWC NU Adimulyo. Jurnal Inovasi Pengembangan Pendidikan Islam, 7(1), 1–11. https://www.ejournal.iainu-kebumen.ac.id/index.php/Ar-rihlah

Rusdiyana, E., & Permatasari, P. (2021). Peningkatan Pemahaman Masyarakat Untuk Mendukung Pengembangan Desa Wisata Giripurno. JMM (Jurnal Masyarakat Mandiri), 5(5), 2681–2692. https://doi.org/10.31764/jmm.v5i5.5897

Salsabila, I., & Puspitasari, A. Y. (2023). Peran Kelompok Sadar Wisata (POKDARWIS) dalam Pengembangan Desa Wisata. Jurnal Kajian Ruang, 3(2), 241–264. http://jurnal.unissula.ac.id/index.php/kr

Sari, I. W., Indah, V., & Pinasti, S. (2022). Strategi Pokdarwis Dalam Pemberdayaan Masyarakat Melalui Desa Wisata (Studi Kasus Desa Wisata Giyanti, Wonosobo). Jurnal Kajian Sosiologi, 11(2), 84–95.

Setiawan, D. F., Maula, D. I., Nuryani, T., Ariyani, A. D., & Layli, M. (2023). Restrukturisasi Sistem Dan Tata Kelola Wisata Melalui Pendekatan Desa Wisata Dan Community Based Tourism Kabupaten Bantul. JMM (Jurnal Masyarakat Mandiri), 7(2), 1737–1754. https://doi.org/10.31764/jmm.v7i2.13967

Susianto, B., Johannes, J., & Yacob, S. (2022). Pengaruh Daya Tarik Wisata Dan Amenitas Terhadap Keputusan Berkunjung Wisatawan Pada Desa Wisata Kabupaten Kerinci. Jurnal Ilmu Manajemen Terapan, 3(6), 592–605. https://doi.org/10.31933/jimt.v3i6

Vira Asprila, M., Tajuddin Noor, M., & Kusyairi, A. (2023). The Effect Of Different Types Of Artificial Lure Towards Catches Of Kurisi Fish (Nemipterus sp.) Using Outline Fishing Degrees In Bimorejo Beaches, Banyuwangi, East Java. Jurnal Pertanian AgroPro, 1(No 3), 157–167.

Wayan Sutiani, N. (2022). Peran Serta Kelompok Sadar Wisata (Pokdarwis) Dalam Pengembangan Desa Wisata Di Desa Taro Kecamatan Tegallalang Kabupaten Gianyar. Jurnal Cakrawarti, 4(2), 70–79.

Wibowo, A., Lestari, E., & Sugihardjo. (2024). Pemberdayaan Masyarakat Melalui Penguatan Modal Sosial dan Peran Stakeholder dalam Pembangunan Desa Wisata di Kabupaten Karanganyar. Jurnal Penyuluhan, 20(01), 149–164. https://doi.org/10.25015/20202446684

Widyaningsih, H. (2019). Pemberdayaan Masyarakat Dalam Pengembangan Desa Wisata Dan Implikasinya Terhadap Sosial Budaya Di Desa Sendangagung, Minggir, Sleman. Journal of Indonesian Tourism, Hospitality and Recreation, 2(1), 68–76.

ZItri, I. (2022). Collective Action Kelompok Sadar Wisata (Pokdarwis) dalam Percepatan Pariwisata Desa Labuan Kertasari untuk Peningkatan Ekonomi Masyarakat. Journal of Governance and Local Politics, 4(1), 001–124.




DOI: https://doi.org/10.31764/jmm.v8i5.25912

Refbacks

  • There are currently no refbacks.


Copyright (c) 2024 Nisha Ainy Zuhro, Umi Nur Fadhilah, Nailan Maghfirotun Mahfuzhoh, Esa Nur Muqoddasah, Fakhri Rizki Alfarobi, Ahmad Sabroni Al Fajri, Endang Wahyuni

Creative Commons License
This work is licensed under a Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License.

________________________________________________________________

JMM (Jurnal Masyarakat Mandiri) p-ISSN 2598-8158 & e-ISSN 2614-5758
Email: [email protected]

________________________________________________________________

JMM (Jurnal Masyarakat Mandiri) already indexing:

      

         

 

________________________________________________________________ 

JMM (Jurnal Masyarakat Mandiri) OFFICE: