PENGENALAN BERTANI SEJAK DINI UNTUK KEBERLANJUTAN PERTANIAN

Agus Nugroho Setiawan, Septi Nur Wijayanti, Idum Satia Santi

Abstract


Abstrak: Indonesia merupakan negara agraris namun saat ini muncul permasalahan rendahnya minat anak muda terhadap pertanian. Oleh karena itu perlu ada penanaman nilai-nilai arti penting pertanian sejak dini. SDN 2 Sedayu merupakan salah satu sekolah dasar yang berada di Kapanewon Sedayu, Kabupaten Bantul, DIY mempunyai kegiatan pengenalan pertanian tetapi hasilnya belum optimal. Pengabdian kepada masyarakat ini bertujuan untuk meningkatkan pengetahuan dan wawasan siswa tentang pangan dan pertanian, serta memberikan keterampilan dalam budidaya tanaman di lingkungan sekolah. Pengabdian kepada masyarakat dilaksanakan selama 3 bulan, dengan mitra sasaran adalah siswa SDN 2 Sedayu Bantul berjumlah 50 orang. Pengabdian kepada masyarakat dilaksanakan dengan beberapa metode, yaitu penyuluhan, pelatihan, serta pendampingan dan monitoring evaluasi, serta Edufarming Fair. Evaluasi terhadap pebgetahuan dilakukan dengan test sebelum dan setelah program, sedangkan evaluasi keterampilan dilakukan dengan melihat keterlibatan dan hasil penerapan teknologi yang telah dilakukan. Hasil pengabdian kepada masyarakat menunjukkan bahwa tingkat partisipasi siswa SDN 2 Sedayu Bantul mencapai lebih dari 90%. Pengabdian kepada masyarakat mampu meningkatkan pengetahuan tentang pangan dan pertanian siswa SDN 2 Sedayu Bantul dari skor 46 menjadi 74 (skala 100). Dengan adanya penyuluhan dan pelatihan, hasil praktik budidaya tanaman di SDN 2 Sedayu memberikan hasil yang sangat memuaskan dan lingkungan sekolah menjadi lebih asri.

Abstract: Indonesia is an agricultural country, but arising due to the lack of interest of young people in agriculture. Therefore, there needs to be a program to instill values and provide an overview of the importance of agriculture from an early age. SDN 2 Sedayu is one of the elementary schools in Sedayu District, Bantul Regency, DIY which has agricultural introduction activities but the results are not optimal. This community service aims to increase students' knowledge and insight about food and agriculture, as well as providing skills in cultivating plants in the school environment. Community service was carried out for 3 months, with the target partners being 50 students of SDN 2 Sedayu Bantul. Community service is conducted using several methods, i.e. counseling, training, mentoring and evaluation monitoring, as well as the Edufarming Fair. Evaluation of knowledge is carried out with tests before and after the program, while evaluation of skills is carried out by looking at the involvement and results of the technology application that has been carried out. The results of community service show that the student participation rate at SDN 2 Sedayu Bantul reached more than 90%. Community service was able to increase students' knowledge about food and agriculture at SDN 2 Sedayu Bantul from a score of 46 to 74 (scale of 100). With counseling and training, the results of plant cultivation practices at SDN 2 Sedayu provide very satisfying results and the school environment becomes more beautiful.


Keywords


Passionate About Farming; Food Sustainability; Introduction To Agriculture; Early Age.

Full Text:

DOWNLOAD [PDF]

References


AdminWeb. (2022). Pentingnya Membangun Branding untuk Sekolah. Adminsekolah.Net. https://adminsekolah.net/pentingnya-membangun-branding-untuk-sekolah/

Aris. (2024). Pengertian Sosialisasi: Fungsi, Tujuan, dan Prosesnya. Gramedia. https://www.gramedia.com/literasi/pengertian-sosialisasi/

BPS. (2023). Hasil Pencacahan Lengkap Sensus Pertanian 2023 - Tahap I. BPS. https://www.bps.go.id/id/pressrelease/2023/12/04/2050/hasil-pencacahan-lengkap-sensus-pertanian-2023---tahap-i.html

Faisal, H. N. (2020). Peran Penyuluhan Pertanian Sebagai Upaya Peningkatan Peran Kelompok Tani (Studi Kasus Di Kecamatan Kauman Kabupaten Tulungagung). Agribis, 6(1), 46–54.

Kandou, E. E. (2018). Pengaruh Pelatihan Dan Pengembangan Karyawan Terhadap Produktivitas Kerja Karyawan (Studi Pada PT. Air Manado). Jurnal Ekonomi Dan Bisnis, 2(3), 1–12. https://ejournal.unsrat.ac.id/v3/index.php/actadiurnakomunikasi/article/view/2435

Mahabbati, A., Purwanta, E., Rudiyati, S., & Purwandari. (2016). Pendampingan Guru dalam Peningkatan Kemampuan PenyusunanProgram Pendidikan Karakter bagi Siswa Sekolah Luar Biasa. Jurnal Pendidikan Khusus, 12(2), 1–10.

Manaroinsong, G., Pangkey, M. S., & Mambo, R. (2023). Pemberdayaan Masyarakat Petani Sayur Di Desa Palelon Kecamatan Modoinding. Jurnal Administrasi Publik, 9(3), 90–101. https://doi.org/10.35797/jap.v9i3.47490

Maq, M. M. (2022). Program Pendampingan Kewirausahaan Kecil Menengah pada Usaha Makanan Ringan di Desa Leuwimunding. Jurnal Pengabdian Masyarakat Bestari, 1(6), 493–498. https://doi.org/10.55927/jpmb.v1i6.1295

Mariana, M. (2017). Pengaruh media tanam terhadap pertumbuhan stek batang nilam (Pogostemon cablin Benth). J. Agrica Ekstensia, 11(1), 1–8.

Omeri, N. (2005). Pentingnya Pendidikan Karakter Dalam Dunia Pendidikan. Manajer Pendidikan, 9(3), 464–468. https://ejournal.unib.ac.id/index.php/manajerpendidikan/article/download/1145/953#:~:text=Pendidikan budaya dan karakter bangsa bertujuan untuk mempersiapkan peserta didik,dalam kehidupan sebagai Warga Negara.

Pamungkaslara, S. B., & Rijanta, R. (2017). Regenerasi Petani Tanaman Pangan di Daerah Perkotaan dan Perdesaan Kabupaten Grobogan. Jurnal Bumi Indonesia, 6(3), 228723. https://www.neliti.com/publications/228723/

Peraturan Menteri Pertanian. (2013). Pedoman Pengembangan Generasi Muda Pertanian (Vol. 2013).

Purnawati, A., Gitosaputro, S., Viantimala Jurusan Agribisnis, B., Pertanian, F., Lampung, U., & Soemantri Brojonegoro No, J. (2015). Tingkat Penerapan Teknologi Budidaya Sayuran Organik di Kelurahan Karangrejo Kecamatan Metro Utara Kota Metro (Application Level of Organic Vegetables Cultivation Technology in Karangrejo Village of North Metro Sub district of Metro City). Jiia, 3(2), 173–178.

Setiawan, A. N., Wijayanti, S. N., & Makrufi, A. D. (2021). Pendampingan Pengembangan Lidah Buaya menjadi Berbagai Olahan dan Produk Kesehatan sebagai Branding Keunggulan SMK Muhammadiyah 2 Turi. Jurnal Warta LPM, 24(4), 603–613. http://journals.ums.ac.id/index.php/warta

Setiawan, A. N., Wijayanti, S. N., & Makrufi, A. D. (2022). Muhammadiyah Green School Sebagai Media Pendidikan Karakter Di Sekolah Muhammadiyah Pcm Turi. Prosiding Seminar Nasional Program Pengabdian Masyarakat, 32, 733–742. https://doi.org/10.18196/ppm.42.741

Siregar, A., Amanda, S., Rambe, A. R., Aulia, P., & Ramadani, S. (2023). Pemanfaatan Tanaman Lingkungan Sekolah Dalam Upaya Mengenalkan Projek Penguatan Profil Pelajar Pancasila. PRODIKMAS Jurnal Hasil Pengabdian Kepada Masyarakat, 8(2), 26–31. https://jurnal.umsu.ac.id/index.php/prodikmas/article/view/18207

Sokhivah. (2021). Evaluasi dan Indikator Keberhasilan Program Intervensi Sosial untuk Perubahan. KHIDMAT SOSIAL: Social Work and Social Service, 2(1), 1–6. https://jurnal.umj.ac.id

Sophan, M., Agustar, A., & Erwin, E. (2022). Faktor-faktor yang mempengaruhi minat generasi muda terhadap sektor pertanian sebagai lapangan pekerjaan diwilayah pedesaan kabupaten Solok. JRTI (Jurnal Riset Tindakan Indonesia), 7(3), 326. https://doi.org/10.29210/30031858000

Wijayanti, S. N., Setiawan, A. N., & Makrufi, A. D. (2021). Implementation of Muhammadiyah green school as an effort to fulfill constitutional rights. Community Empowerment, 6(7), 1199–1211. https://doi.org/10.31603/ce.4984




DOI: https://doi.org/10.31764/jmm.v8i5.26142

Refbacks

  • There are currently no refbacks.


Copyright (c) 2024 Agus Nugroho Setiawan, Septi Nur Wijayanti, Idum Satia Santi

Creative Commons License
This work is licensed under a Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License.

________________________________________________________________

JMM (Jurnal Masyarakat Mandiri) p-ISSN 2598-8158 & e-ISSN 2614-5758
Email: [email protected]

________________________________________________________________

JMM (Jurnal Masyarakat Mandiri) already indexing:

      

         

 

________________________________________________________________ 

JMM (Jurnal Masyarakat Mandiri) OFFICE: